Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Final Piala Dunia : Bek Argentina Diragukan Karena Pendek, Simak Deretan Bek Beringas Meski Pendek

image-gnews
Pemain Meksiko Hirving Lozano berduel dengan pemain Argentina Lisandro Martinez pada laga kedua Grup C antara Argentina vs Meksiko di Stadion Lusail, Lusail, Qatar, 26 November 2022. REUTERS/Pedro Nunes
Pemain Meksiko Hirving Lozano berduel dengan pemain Argentina Lisandro Martinez pada laga kedua Grup C antara Argentina vs Meksiko di Stadion Lusail, Lusail, Qatar, 26 November 2022. REUTERS/Pedro Nunes
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Meski bertubuh pendek untuk ukuran pesepak bola Eropa, bek tengah Argentina Lisandro Martinez mampu tampil gemilang selama perhelatan Piala Dunia 2022 Qatar. Berkat sumbangsih Martinez di lini pertahanan, Argentina berhasil lolos ke final menghadapi lawan Prancis. 

Meski Lisandro Martinez berpostur 175 sentimeter, ia memiliki gaya bermain yang tak kenal takut. Mengutip Total Football Analysis, dia kerap memenangkan duel di udara. Selain bek Argentina itu, berikut lima bek tangguh legendaris meski bertubuh pendek seperti dihimpun dari berbagai sumber:

1. Carlos Puyol 

Baca : Perkiraan Susunan 11 Pemain Timnas Argentina di Final Piala Dunia 2022 

Mantan pesepak bola Barcelona dan timnas Spanyol, Carlos Puyol dianggap sebagai salah satu bek terhebat sepanjang masa. Memiliki tinggi 178 sentimeter, Puyol mampu memimpin posisi pertahanan tengah dengan kekuatannya besar dan permainan ngotot. Ingat lompatan tingginya yang kuat dan cepat mengalahkan para pemain Jerman yang jangkung berbuah gol heading? Tidak diragukan lagi, dia mengokohkan status legendarisnya untuk klub dan negara.

2. Fabio Cannavaro 

Melansir Sportskeeda, Fabio Cannavaro dianggap sebagai pemain bek Italia terbaik di generasinya. Dengan tinggi 176 sentimeter, dia tidak memiliki apa yang dianggap sebagai fisik bek tengah yang ideal. Namun di lapangan, Cannavaro berhasil menjadi simbol pemain pekerja keras penuh dedikasi, terlepas dari keterbatasan tinggi badannya.

3. Javier Mascherano 

Pemain internasional Argentina, Javier Mascherano memiliki karir menjanjikan di Liverpool ketika ia menjadi gelandang bertahan. Pada 2010, Mascherano berlabuh ke Barcelona. Karena Puyol cidera, Mascherano terpaksa bermain sebagai bek tengah meski tingginya 174 sentimeter.

Mulanya, banyak yang meragukan, nyatanya bisa tampil memukau dan tetap beringas ketika berduet dengan Gerard Pique.

4. Ivan Cordoba 

Pemain berkebangsaan Kolombia, Ivan Cordoba menjadi sosok bek bertubuh pendek, ulet, dan atletis di area pertanahan. Dia sering ditempatkan sebagai bek tengah tetapi juga bisa mengisi posisi bek kanan dan kiri. Jangkauan lompatannya juga mengesankan, tak ayal Cordoba menjadi bek terbaik kala masih bermain di Serie A, Italia, seperti dilansir dari Fourfourtwo.

5. Gary Medel 

Sosok Gary Medel akan selalu dikenang para penggemar Inggris ketika masih berseragam Cardiff City. Selama karirnya, Medel ditempatkan sebagai bek atau dengan visi agresif dan mampu memecah permainan serangan lawan. Hebatnya, dia bertubuh pendek  untuk ukuran pesepak bola Eropa dengan tinggi 171 sentimeter. 

HARIS SETYAWAN 

Baca : Kisah Lisandro Martinez, Menjawab Keraguan dengan Tampilan Menawan di Manchester United

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kapal Perang Prancis Jadi Rumah Sakit, Rawat Anak-Anak Gaza yang Terluka

1 jam lalu

Kapal perang Prancis, Dixmude. Wikipedia
Kapal Perang Prancis Jadi Rumah Sakit, Rawat Anak-Anak Gaza yang Terluka

Kapal perang Prancis di Mesir yang diubah menjadi rumah sakit akan dapat menerima pasien anak-anak Gaza mulai pekan ini.


Menlu Retno dan OKI Jajaki Kunjungan ke AS untuk Selesaikan Krisis Gaza

8 jam lalu

Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi berjabat tangan dengan Menlu Palestina Riyad Al-Maliki, disaksikan antara lain Menlu Retno Marsudi sebelum sesi foto di Diaoyutai State Guesthouse di Beijing, 20 November 2023. REUTERS/Florence Lo/Poo
Menlu Retno dan OKI Jajaki Kunjungan ke AS untuk Selesaikan Krisis Gaza

Menlu Retno bersama OKI telah mengunjungi semua negara anggota permanen DK PBB, kecuali Amerika Serikat.


Gara-gara Patung, PM Inggris Batalkan Pertemuan dengan Yunani

11 jam lalu

Perdana Menteri Inggris Rishi Sunak meninggalkan 10 Downing Street untuk menghadiri Pertanyaan Perdana Menteri di Gedung Parlemen di London, Inggris, 18 Oktober 2023. REUTERS/Clodagh Kilcoyne
Gara-gara Patung, PM Inggris Batalkan Pertemuan dengan Yunani

Inggris dan Yunani berselisih soal status Patung Parthenon. Karena patung itu, PM Inggris Rishi Sunak membatalkan pertemuan dengan PM Yunani.


Inggris Laporkan Virus Mirip Flu Babi Terdeteksi pada Manusia

11 jam lalu

Daging babi yang dijual di sebuah pasar di Bangkok, Thailand, 11 Januari 2022. Pihak berwenang Thailand mengatakan bahwa mendeteksi kasus pertama flu babi Afrika pada 11 Januari 2022 di sebuah rumah potong di provinsi Nakhon Pathom. REUTERS/Chalinee Thirasupa
Inggris Laporkan Virus Mirip Flu Babi Terdeteksi pada Manusia

Inggris telah mendeteksi kasus pertama virus flu pada manusia yang serupa dengan virus flu babi.


Piala Dunia U-17 2023: Gelandang Prancis Nolan Ferro Kagumi Gaya Bermain Paul Pogba dan Sergio Busquets

1 hari lalu

Pesepak bola Timnas Prancis Nolan Ferro (kiri) berebut bola dengan pesepak bola Timnas Amerika Serikat Cruz Medina (kanan) dalam laga penyisihan Grup E Piala Dunia U-17 di Jakarta International Stadium, Jakarta, Sabtu 18 November 2023. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay
Piala Dunia U-17 2023: Gelandang Prancis Nolan Ferro Kagumi Gaya Bermain Paul Pogba dan Sergio Busquets

Nolan Ferro selalu tampil di semua pertandingan Prancis di Piala Dunia U-17 2023, mulai fase grup hingga perempat final.


Mengenal Transplantasi Wajah yang Pertama Kali Sukses Dilakukan di Prancis pada 2005

1 hari lalu

Transplantasi wajah di Vall d'Hebron Hospital di Barcelona, Spanyol, Jumat (23/4). AP Photo/Vall d'Hebron Hospital, TVE, via APTN
Mengenal Transplantasi Wajah yang Pertama Kali Sukses Dilakukan di Prancis pada 2005

Penerimanya adalah seorang wanita Prancis berusia 38 tahun yang dianiaya seekor anjing. Lantas apakah transplantasi wajah itu?


6 Pelajar Prancis Diadili, Dituduh Terlibat dalam Serangan pada Guru yang Tunjukkan Kartun Nabi

1 hari lalu

Ratusan orang mengikuti pawai untuk menghormati Samuel Paty, di jalanan pinggiran kota Paris di Conflans-Sainte-Honorine, Prancis, Selasa, 20 Oktober 2020. Penggunaan karikatur yang pernah diterbitkan oleh majalah satir Charlie Hebdo tersebut diprotes oleh para wali murid beragama Islam, yang akhirnya diperbincangkan di sejumlah komunitas Muslim di Paris, dan berbuntut aksi mengerikan terhadap guru itu.  REUTERS/Lucien Libert
6 Pelajar Prancis Diadili, Dituduh Terlibat dalam Serangan pada Guru yang Tunjukkan Kartun Nabi

Enam pelajar Prancis diadili dengan tuduhan terlibat dalam serangan yang menewaskan guru Samuel Paty, yang menunjukkan kartun Nabi di kelas.


Hasil Piala Dunia U-17 2023: Kalahkan Uzbekistan 1-0, Prancis Lolos ke Semifinal

3 hari lalu

Prancis vs Uzbekistan di Stadion Manahan, Surakarta, 25 November 2023. Doc. LOC WCU17/NFL
Hasil Piala Dunia U-17 2023: Kalahkan Uzbekistan 1-0, Prancis Lolos ke Semifinal

Timnas U-17 Prancis menguasai jalannya pertandingan perempat final Piala Dunia U-17 2023.


FIFA Selidiki Kericuhan dalam Laga Brasil vs Argentina di Kualifikasi Piala Dunia 2026

3 hari lalu

Fans bentrok dengan staf keamanan di tribun yang menyebabkan penundaan dimulainya pertandingan antara Timnas Brasil melawan Timnas Argentina dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Estadio Maracana, Rio de Janeiro, Brasil, 21 November 2023. REUTERS/Sergio Moraes
FIFA Selidiki Kericuhan dalam Laga Brasil vs Argentina di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Brasil dan Argentina menghadapi tindakan disipliner atas potensi pelanggaran aturan disiplin FIFA di kualifikasi Piala Dunia 2026.


Hadapi Uzbekistan di Perempat Final Piala Dunia U-17 Sabtu Sore Ini, Prancis Ingin Menang Tanpa Adu Penalti

3 hari lalu

Pesepak bola Timnas Prancis U-17, Mathis Amougou bersama rekan setimnya melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Timnas Korea Selatan U-17 pada pertandingan Grup E Piala Dunia U-17 2023 di Jakarta Intenational Stadium (JIS), Jakarta, Rabu, 15 November 2023. Gol tunggal Mathis Amougou membawa skuad muda Les Blues menang atas Timnas Korea Selatan U-17. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Hadapi Uzbekistan di Perempat Final Piala Dunia U-17 Sabtu Sore Ini, Prancis Ingin Menang Tanpa Adu Penalti

Timnas U-17 Prancis sudah menganalisis peta kekuatan Uzbekistan selama tampil di Piala Dunia U-17 2023.