Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Profil Ivar Jenner, Pesepak Bola Naturalisasi Terbaru untuk Timnas U-23

image-gnews
Ivar Jenner. (Instagram/@ivarjnr)
Ivar Jenner. (Instagram/@ivarjnr)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pesepak bola Belanda keturunan Indonesia Ivar Jenner telah melewati proses sumpah kewarganegaraan di Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM DKI Jakarta, Senin, 22 Mei 2023. Ia telah merampungkan proses naturalisasi. "Saya tidak bisa mendeskripsikan perasaan saya saat ini. Tapi saya sangat senang," katanya dikutip dari keterangan resmi PSSI.

Rafael Struick dan Ivar Jenner adalah naturalisasi pemain kedua dan ketiga dalam periode kepemimpinan PSSI Erick Thohir. Sebelumnya, ada pemain asal klub Viking FK Shayne Pattynama yang sudah lebih dulu mendapat kewarganegaraan Indonesia.

Ivar Jenner kemungkinan besar akan menjadi bagian dari timnas U-23 Indonesia di Asian Games 2023 dan Kualifikasi Piala Asia U-23 2024. Mengingat usia yang masih di bawah 23 tahun.

Mengenal Ivar Jenner

Mengutip Transfermarkt, Ivar Jenner pesepak bola Utrecht U-21. Pemain yang baru merampungkan proses naturalisasinya sebagai warga negara Indonesia (WNI) tersebut lahir di Utrecht, Belanda, pada 10 Januari 2004

Sebelum membela Utrecht U-21. Ivar memulai karier juniornya dengan membela IJFC mulai 2010 hingga 2014. Pemain yang berposisi sebagai gelandang tengah tersebut melanjutkan kariernya membela Jong Ajax dari 2014 hingga 2016. Ia menunjukkan performa yang bagus sebagai pemain di posisi gelandang tengah.

Setelah membela Ajax Youth dari 2014 hingga 2016, Ivar Jenner memperkuat Jong Utrecht dari 2016 hingga 2020. Berkat penampilannya yang gemilang sebagai pemain tengah dan tipenya yang bersifat fleksibel, Jenner bermain sebagai gelandang bertahan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada 2020 hingga 2021 dalam penampilannya bersama dengan Utrecht U-17, Ivar Jenner mencatat penampilan sebanyak 4 pertandingan dengan 1 gol berhasil dicetak. Hal tersebut juga menunjukkan, selain sebagai gelandang yang bersifat versatile, Jenner juga memiliki kemampuan untuk mencetak gol.

Meskipun menit bermainnya minim, Ivar Jenner dipromosikan ke tim Utrecht U-18 pada 2021. Selama membela Utrecht U-18, Jenner telah mencatat penampilan sebanyak 19 pertandingan dengan catatan 1 gol, dan kembali menunjukkan kegemilangannya sebagai gelandang tengah. 

Pada 2022, Ivar Jenner pindah ke Utrecht U-21 dan bermain sebanyak 18 pertandingan dengan catatan 5 kartu kuning. Selama memperkuat Utrecht U-21, Ivar Jenner cenderung jarang masuk dalam skuad utama dengan persentase sebanyak 29 persen bermain sebagai skuad kesebelasan utama.

Pilihan Editor: Rafael Struick dan Ivar Jenner Berpeluang Main di Asian Games 2023 dan Kualifikasi Piala Asia U-23 2024

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kevin Diks Bicara soal Peluang Jadi WNI, Masih Berharap Bisa Bela Timnas Belanda

9 hari lalu

Kevin Diks berseragam FC Kopenhagen. Doc. FCK.DK.
Kevin Diks Bicara soal Peluang Jadi WNI, Masih Berharap Bisa Bela Timnas Belanda

Pemain bertahan FC Copenhagen, Kevin Diks, mengaku masih menimbang kesempatan untuk menjadi warga negara Indonesia (WNI) dan membela Timnas Indonesia.


Berkas Naturalisasi 2 Pemain Timnas U-20 Indonesia Sudah Rampung, Lanjut Pembahasan di DPR

13 hari lalu

Sesi foto timnas sebelum Laga kualifikasi Piala Asia U-20 2025 antara Timnas U-20 Indonesia vs Yaman di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Minggu, 29 September dipadati suporter dari kedua tim. TEMPO/M Taufan Rengganis
Berkas Naturalisasi 2 Pemain Timnas U-20 Indonesia Sudah Rampung, Lanjut Pembahasan di DPR

Manajer Timnas U-20 Indonesia, Ahmed Zaki Iskandar, mengatakan sedang mengurus dua pemain naturalisasi untuk menyiapkan skuad ke Piala Asia U-20 2025


Jurgen Klinsmann Nilai Program Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia Bisa Tambah Kualitas Jangka Panjang

13 hari lalu

Pelatih Timnas Korea Selatan, Jurgen Klinsmann, di Piala Asia 2023. Doc. AFC.
Jurgen Klinsmann Nilai Program Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia Bisa Tambah Kualitas Jangka Panjang

Pelatih asal Jerman, Jurgen Klinsmann, menyoroti kehadiran pemain diaspora untuk memperkuat Timnas Indonesia. Normal terjadi di dunia sepak bola.


3 Agenda Timnas Indonesia U-20 Menjelang Piala Asia U-20 2025, Pelatihan di IKN hingga Naturalisasi Pemain

15 hari lalu

Sesi foto timnas sebelum Laga kualifikasi Piala Asia U-20 2025 antara Timnas U-20 Indonesia vs Yaman di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Minggu, 29 September dipadati suporter dari kedua tim. TEMPO/M Taufan Rengganis
3 Agenda Timnas Indonesia U-20 Menjelang Piala Asia U-20 2025, Pelatihan di IKN hingga Naturalisasi Pemain

Pelatih Timnas Indonesia U-20 Indra Sjafri mengungkap tiga agenda menuju Piala Asia U-20 2025 di Cina pada 6-23 Februari 2025. Simak penjelasannya.


Ada Pro dan Kontra Soal Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia, Apa Kata Shin Tae-yong?

17 hari lalu

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong saat ditemui dalam acara Santini Jebreeetmedia Awards 2024 di JS Luwansa, Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis, 26 September 2024. TEMPO/Randy
Ada Pro dan Kontra Soal Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia, Apa Kata Shin Tae-yong?

Program naturalisasi pemain di Timnas Indonesia yang belakangan terus gencar dilakukan memunculkan banyak pro dan kontra. Shin Tae-yong buka suara.


Menpora Dito Ariotedjo Yakin Naturalisasi Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Selesai Oktober 2024

19 hari lalu

Mees Hilgers dan Eliano Reijnders, dua calon pemain naturalisasi, mengikuti sesi latihan bersama Timnas Indonesia menjelang kualifikasi Piala Dunia 2026 di Jakarta pada Sabtu, 7 September 2024. Sumber Instagram @timnasindonesia.
Menpora Dito Ariotedjo Yakin Naturalisasi Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Selesai Oktober 2024

Menpora Dito Ariotedjo menegaskan saat ini Mees Hilgers dan Eliano Reijnders tinggal melakukan pengambilan sumpah WNI.


Rapor Pemain Timnas Indonesia di Eropa Pekan Ini: Thom Haye Debut tapi Kalah, Jay Idzes Tampil Cemerlang

21 hari lalu

Pemain Venezia, Jay Idzes. (Instagram/jayidzes)
Rapor Pemain Timnas Indonesia di Eropa Pekan Ini: Thom Haye Debut tapi Kalah, Jay Idzes Tampil Cemerlang

Sebanyak 11 pemain Timnas Indonesia merumput di Eropa. Siapa saja dan bagaimana hasil pertandingan klubnya pekan ini?


Erick Thohir Respons Kabar Naturalisasi Pemain Mauro Zijlstra: Saya Belum Salaman...

23 hari lalu

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Supratman Andi Agtas (kanan) bersama Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir (kiri) dalam konferensi pers terkait naturalisasi di Gedung Kementerian Hukum dan HAM, Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis 19 September 2024.Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Supratman Andi Agtas menyatakan bahwa Kementerian Hukum dan HAM turut berkontribusi dalam upaya meloloskan tim nasional Indonesia ke Piala Dunia 2026 melalui naturalisasi. TEMPO/Ilham Balindra
Erick Thohir Respons Kabar Naturalisasi Pemain Mauro Zijlstra: Saya Belum Salaman...

Ketua Umum PSSI Erick Thohir membantah kabar naturalisasi pemain keturunan Mauro Zijlstra. Apa komentarnya?


Ada Kritik Soal Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia, Apa Kata Ketua Umum PSSI Erick Thohir?

25 hari lalu

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Supratman Andi Agtas (kanan) bersama Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir (tengah) dalam konferensi pers terkait naturalisasi di Gedung Kementerian Hukum dan HAM, Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis 19 September 2024.Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Supratman Andi Agtas menyatakan bahwa Kementerian Hukum dan HAM turut berkontribusi dalam upaya meloloskan tim nasional Indonesia ke Piala Dunia 2026 melalui naturalisasi. TEMPO/Ilham Balindra
Ada Kritik Soal Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia, Apa Kata Ketua Umum PSSI Erick Thohir?

Naturalisasi pemain Timnas Indonesia gencar dilakukan. Selain yang memuji karena imbas positif buat prestasi Tim Garuda, tak sedikit yang mengkritik.


Menkumham Supratman Andi Agtas Bertemu Erick Thohir, Bahas Naturalisasi Pemain Basket dan Sepak Bola

25 hari lalu

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Supratman Andi Agtas (kanan) bersama Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir (kiri) dalam konferensi pers terkait naturalisasi di Gedung Kementerian Hukum dan HAM, Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis 19 September 2024.Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Supratman Andi Agtas menyatakan bahwa Kementerian Hukum dan HAM turut berkontribusi dalam upaya meloloskan tim nasional Indonesia ke Piala Dunia 2026 melalui naturalisasi. TEMPO/Ilham Balindra
Menkumham Supratman Andi Agtas Bertemu Erick Thohir, Bahas Naturalisasi Pemain Basket dan Sepak Bola

Menkumham Supratman Andi Agtas berkomitmen mendukung program PSSI dan PP Perbasi termasuk naturalisasi pemain demi terwujudnya prestasi.