Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Apriyani / Fadia Masuk 10 Besar Peringkat Dunia Usai Jadi Runner Up Kejuaraan Dunia BWF 2023

image-gnews
Ganda putri Indonesia Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti berfoto usai merebut medali perak pada Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023/ 2023 BWF World Championships di Kopenhagen, Denmark, 27 Agustus 2023. (ANTARA/HO-Persatuan Bulu Tangkis Indonesia)
Ganda putri Indonesia Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti berfoto usai merebut medali perak pada Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023/ 2023 BWF World Championships di Kopenhagen, Denmark, 27 Agustus 2023. (ANTARA/HO-Persatuan Bulu Tangkis Indonesia)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaBWF telah merilis peringkat dunia terbaru pekan ke-35 musim turnamen tahun 2023 pada Selasa, 29 Agustus 2023. Sejumlah pergeseran peringkat terjadi usai Kejuaraan Dunia BWF 2023 yang berlangsung di Kopenhagen, Denmark pada 21–27 Agustus lalu.

Kejuaraan Dunia BWF 2023 yang mempertaruhkan banyak poin memungkinkan terjadinya banyak pergeseran posisi dalam ranking BWF terbaru. Salah satunya dialami oleh pasangan ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu / Siti Fadia Silva Ramadhanti (Apriyani / Fadia).

Apriyani / Fadia keluar sebagai runner up Kejuaraan Dunia BWF 2023 usai dikalahkan Chen Qing Chen/Jia Yi Fan (Cina) di partai final. Atas pencapaian tersebut, mereka berhak mendapat tambahan 6.680 poin yang membawanya naik empat tingkat ke peringkat delapan ranking BWF dengan 69.933 poin.

Tambahan 6.680 poin itu didapat hasil dari 11.000 poin finis runner up Kejuaraan Dunia BWF 2023 dikurangi 4.320 poin saat tersingkir di babak kedua Singapore Open 2023. Poin dalam ranking BWF ditentukan berdasar hasil akumulasi 10 turnamen terbaik yang diikuti pemain/pasangan dalam setahun terakhir.

Sejumlah perubahan terjadi dalam komposisi top 10 ranking BWF menyusul hasil yang terjadi di Kejuaraan Dunia BWF 2023. Dari sektor tunggal putra, Anders Antonsen (Denmark) kembali masuk jajaran top 10 usai sukses menembus semifinal Kejuaraan Dunia BWF.

Ganda campuran Denmark, Mathias Christiansen / Alexandra Boje, yang naik dua setrip ke peringkat sembilan. Mereka terhenti di babak perempat final Kejuaraan Dunia BWF 2023.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada sektor ganda putra, Leo Rolly Carnando / Daniel Marthin, harus turun satu setrip ke peringkat 11. Posisi mereka dan Hendra Setiawan / Mohammad Ahsan  tergeser oleh Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen. Pasangan Denmark itu naik dua tingkat ke ranking sembilan usai menjadi runner up Kejuaraan Dunia BWF 2023.

Sementara itu, tunggal putri jadi satu-satunya nomor yang sama sekali tak mengalami perubahan posisi di zona top 10. An Se-young (Korea Selatan) yang jadi kampiun Kejuaraan Dunia BWF 2023 masih berada di puncak ranking BWF untuk sektor tunggal putri.

Begitu pula dengan Gregoria Mariska Tunjung yang masih bertahan di peringkat delapan usai tersingkir di babak perempat final Kejuaraan Dunia BWF 2023

Pilihan Editor: Jadwal Siaran Langsung Timnas U-17 Indonesia vs Korea Selatan, Main di Stadion Patriot Rabu Malam

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Piala Thomas 2024: Fajar / Rian Akui Tak Bisa Bermain dengan Nyaman saat Dikalahkan Wakil Thailand

1 jam lalu

Pebulu tangkis ganda putra Indonesia Fajar Alvian (kiri) dan Muhammad Rian Ardianto (kanan) berusaha mengembalikan kok ke arah lawannya pebulu tangkis ganda putra Thailand Peeratchai Sukphun dan Pakkapon Teeraratsakul dalam babak kualifikasi grup Piala Thomas 2024 di Chengdu Hi Tech Zone Sports Center Gymnasium, Chengdu, China, Senin 29 April 2024. Pasangan Fajar/Rian kalah dalam tiga gim 19-21, 21-14, 11-21, dan kedudukan sementara Indonesia lawan Thailand 1-1.  ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Piala Thomas 2024: Fajar / Rian Akui Tak Bisa Bermain dengan Nyaman saat Dikalahkan Wakil Thailand

Kekalahan Fajar / Rian dari Peeratchai Sukphun / Pakkapon Teeraratsakul membuat skor Indonesia vs Thailand di fase grup Piala Thomas 2024 sementara imbang 1-1.


Hasil Piala Thomas 2024: Anthony Ginting Menang, Fajar / Rian Keok, Indonesia vs Thailand 1-1

2 jam lalu

Pebulu tangkis ganda putra Indonesia Fajar Alvian (kanan) dan Rian Ardianto (kiri) berusaha mengembalikan kok ke arah lawannya pebulu tangkis ganda putra Inggris Ben Lane dan Sean Vendy dalam babak kualifikasi grup Piala Thomas 2024 di Chengdu Hi Tech Zone Sports Center Gymnasium, Chengdu, China, Sabtu 27 April 2024. Fajar/Rian menang dengan dua gim langsung 21-18, 21-12, dan tim Indonesia unggul atas Inggris dengan skor 2-0. ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Hasil Piala Thomas 2024: Anthony Ginting Menang, Fajar / Rian Keok, Indonesia vs Thailand 1-1

Tim bulu tangkis putra Indonesia masih imbang 1-1 saat melawan Thailand pada pertandingan kedua babak penyisihan Grup C Piala Thomas 2024.


Duel Indonesia vs Thailand di Piala Thomas 2024, Aryono Miranat Minta Ganda Putra Waspada

15 jam lalu

Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian / Muhammad Rian Ardianto. Kredit: Tim Humas PBSI
Duel Indonesia vs Thailand di Piala Thomas 2024, Aryono Miranat Minta Ganda Putra Waspada

Aryono Miranat, mengingatkan pentingnya untuk mengantisipasi performa pasangan Thailand pada laga kedua kualifikasi Grup C Piala Thomas 2024.


Ricky Soebagdja Minta Tim Bulu Tangkis Piala Thomas dan Piala Uber Tak Lengah Hadapi Laga Kedua

17 jam lalu

Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi (Kabid Binpres) PP PBSI Ricky Soebagdja saat berangkat menuju Prancis bersama tim bulu tangkis Indonesia pada Rabu (28/2/2024). (ANTARA/HO/PP PBSI).
Ricky Soebagdja Minta Tim Bulu Tangkis Piala Thomas dan Piala Uber Tak Lengah Hadapi Laga Kedua

Ricky Soebagdja mengingatkan para pemain tidak lengah pada laga Piala Thomas dan Piala Uber 2024. Tim putra hadapi Thailand, tim putri hadapi Uganda.


Piala Thomas 2024: Fajar Alfian Ingin Tim Bulu Tangkis Indonesia Lebih Kompak dan Saling Percaya

23 jam lalu

Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian / Muhammad Rian Ardianto. Kredit: Tim Humas PBSI
Piala Thomas 2024: Fajar Alfian Ingin Tim Bulu Tangkis Indonesia Lebih Kompak dan Saling Percaya

Fajar Alfian memiliki tekad untuk bisa mengantarkan Indonesia menjadi juara Piala Thomas 2024.


Klasemen Piala Thomas dan Piala Uber 2024: Tim Putra Indonesia di Puncak Usai Kalahkan Inggris 5-0

23 jam lalu

Pebulu tangkis ganda putra Indonesia Fajar Alvian (kanan) dan Rian Ardianto (kiri) berusaha mengembalikan kok ke arah lawannya pebulu tangkis ganda putra Inggris Ben Lane dan Sean Vendy dalam babak kualifikasi grup Piala Thomas 2024 di Chengdu Hi Tech Zone Sports Center Gymnasium, Chengdu, China, Sabtu 27 April 2024. Fajar/Rian menang dengan dua gim langsung 21-18, 21-12, dan tim Indonesia unggul atas Inggris dengan skor 2-0. ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Klasemen Piala Thomas dan Piala Uber 2024: Tim Putra Indonesia di Puncak Usai Kalahkan Inggris 5-0

Tim bulu tangkis Indonesia memuncaki klasemen sementara Grup C Piala Thomas dan Piala Uber 2024.


Hasil Piala Thomas 2024: Turun di Partai Terakhir, Alwi Farhan Sempurnakan Kemenangan Indonesia Atas Inggris 5-0

1 hari lalu

Tunggal putra Indonesia, Alwi Farhan. Kredit: Tim Humas PBSI
Hasil Piala Thomas 2024: Turun di Partai Terakhir, Alwi Farhan Sempurnakan Kemenangan Indonesia Atas Inggris 5-0

Alwi Farhan mengalahkan Cholan Kayan dengan 21-15, 21-12, sehingga Indonesia menang 5-0 atas Inggris di Grup C Piala Thomas 2024.


Fajar / Rian Tak Mau Terlalu Terbebani karena Jadi Tulang Punggung Ganda Putra di Piala Thomas 2024

1 hari lalu

Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian / Muhammad Rian Ardianto. Kredit: Tim Humas PBSI
Fajar / Rian Tak Mau Terlalu Terbebani karena Jadi Tulang Punggung Ganda Putra di Piala Thomas 2024

Fajar / Rian menjadi yang paling senior di ganda putra untuk tim Indonesia yang tampil di Piala Thomas 2024 ini.


Jonatan Christie Menang, Bawa Indonesia Unggul 3-0 Atas Inggris di Piala Thomas 2024

1 hari lalu

Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie. Kredit: Tim Humas PBSI
Jonatan Christie Menang, Bawa Indonesia Unggul 3-0 Atas Inggris di Piala Thomas 2024

Jonatan Christie menyumbang poin bagi tim bulu tangkis Indonesia setelah mengalahkan Nadeem Dalvi saat menghadapi Inggris di Piala Thomas 2024.


Hasil Piala Thomas 2024: Anthony Sinisuka Ginting Sumbang Poin Pertama di Laga Indonesia vs Inggris

1 hari lalu

Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting. Kredit: Tim Humas PBSI
Hasil Piala Thomas 2024: Anthony Sinisuka Ginting Sumbang Poin Pertama di Laga Indonesia vs Inggris

Fajar / Rian yang bermain di partai kedua, juga menggandakan keunggulan Indonesia atas Inggris di laga Grup C Piala Thomas 2024, Sabtu, 27 April.