Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Alexandre Polking Dipecat dari Timnas Thailand, Simak Perjalanan Karier Kepelatihannya

image-gnews
Pelatih Thailand, Alexandr Plking. Foto : AFF
Pelatih Thailand, Alexandr Plking. Foto : AFF
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -  Federasi Sepak Bola Thailand memecat Alexandre Polking dari kepelatihan Timnas Thailand. Dua laga putaran kedua kualifikasi Piala Dunia 2026 yang jeblok hasilnya menjadi penyebabnya .

Mengenal Alexandre Polking

Alexandre Polking atau yang akrab disapa Mano pelatih sepak bola asal Brasil-Jerman. Ia lahir di Montenegro, Rio Grande do Sul, Brasil, pada 12 Maret 1976. Semasih pemain Polking berpengalaman di beberapa klub Jerman dan Siprus. Dia memulai kariernya di Jerman ketika bermain untuk Arminia Bielefeld, VfB Fichte Bielefeld, dan SV Darmstadt 98. Pada 2005, ia pindah ke Siprus bermain di Olympiakos Nicosia dan APOEL.

Karier Sebagai Pelatih

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dikutip dari Transfermarkt, ia pernah menjadi asisten manajer Jerman Winfried Schäfer di Al Ain FC dan FC Baku sejak 2008. Dalam karier kepelatihannya, Polking memiliki beberapa prestasi yang mencolok. Pada 2014, Polking dipecat dari klub Suphanburi setelah melakoni 12 pertandingan di Thai Premier League.

Sebelum bergabung dengan Timnas Thailand, ia pernah mengasuh skuad Bangkok United yang meraih posisi runner-up Liga 1 Thailand pada 2016 dan 2017. Gelar runner-up lainnya, Piala FA Thai pada 2017. Perjalanan kepelatihan Polking terus berlanjut dan mencapai puncaknya saat ia diangkat sebagai pimpinan pelatih Timnas Thailand pada September 2021.

Bersama Timnas Thailand, Polking berhasil membawa pulang gelar Kejuaraan AFF pada 2020 dan 2022. Ia juga pernah melatih Timnas Thailand U-23 yang meraih medali perak dalam Pesta Olahraga Asia Tenggara 2021.

Pilihan Editor: FAT Pecat Alexandre Polking dari Kursi Pelatih Timnas Thailand, Masatada Ishii Jadi Pengganti

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


AC Milan akan Mengakhiri Kerja Sama dengan Stefano Pioli, Simak Perjalanan Kariernya

3 hari lalu

Stefano Pioli. REUTERS
AC Milan akan Mengakhiri Kerja Sama dengan Stefano Pioli, Simak Perjalanan Kariernya

Stefano Pioli akan tersingkir dari AC Milan pada akhir musim


Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

3 hari lalu

May 24, 2022 Feyenoord coach Arne Slot during the press conference UEFA/Handout via REUTERS
Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

Liverpool melirik pelatih Feyenoord Arne Slot untuk menggantikan Jurgen Klopp


Piala Asia U-23 2024: Timnas Indonesia vs Korea Selatan, Duel Shin Tae-yong dan Hwang Sun-hong

3 hari lalu

Shin Tae-yong dan Hwang Sun-hoong. Nurphoto/Sopa Images
Piala Asia U-23 2024: Timnas Indonesia vs Korea Selatan, Duel Shin Tae-yong dan Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia bertemu Korea Selatan di perempatfinal Piala Asia u-23 2024. Ini profil Shin Tae-yong dan Hwang Sun-hong


Pelatih Red Sparks Terpincut dengan Wilda Siti Nurfadilah, Simak Profil Pevoli Indonesia Ini

10 hari lalu

Pebola voli putri Indonesia Wilda Siti Nurfadhilah (tengah) berusaha mengembalikan bola ke arah pebola voli Makau pada pertandingan grup A Asian Volleyball Confederation (AVC) Challenge Cup 2023 di GOR Tri Dharma, Gresik, Jawa Timur, Minggu (18/6/2023). ANTARA FOTO/Rizal Hanafi/YU.
Pelatih Red Sparks Terpincut dengan Wilda Siti Nurfadilah, Simak Profil Pevoli Indonesia Ini

Pelatih Red Sparks Ko Hee Jin terpikat dengan kemampuan Wilda Siti Nurfadilah


Asnawi Mangkualam Catat Penampilan Ketujuh Bersama Port FC, Main 10 Menit saat Timnya Kalahkan Sukhothai 1-0

25 hari lalu

Asnawi Mangkualam dengan jersey Port FC. Instagram
Asnawi Mangkualam Catat Penampilan Ketujuh Bersama Port FC, Main 10 Menit saat Timnya Kalahkan Sukhothai 1-0

Pemain timnas Indonesia Asnawi Mangkualam masuk ke lapangan menit ke-80 saat Port FC mengalahkan Sukhothai 1-0 dalam lanjutan Liga Thailand, Selasa.


Mengenal Kim Pan-gon Pelatih Timnas Malaysia

25 hari lalu

Kim Pan-gon ditunjuk sebagai pelatih Timnas Malaysia pada Januari 2022, dan kini berhasil membimbing hingga putaran semifinal Piala AFF 2022. Kim merupakan mantan atasan pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong. Instagram
Mengenal Kim Pan-gon Pelatih Timnas Malaysia

Meskipun pelatih Kim Pan-gon belum mampu mengangkat timnas Malaysia meraih prestasi dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026, dia tetap menjaga semangat


Xabi Alonso Pilih Tetap Latih Bayer Leverkusen, Tak Goyah Dilirik Liverpool dan Bayern Muenchen

26 hari lalu

Pelatih baru Bayer Leverkusen Xabi Alonso saat konferensi pers di BayArena, Leverkusen, Jerman, 6 Oktober 2022  Legenda Timnas Spanyol itu diikat kontrak Die Werkself selama dua tahun. REUTERS/Benjamin Westhoff
Xabi Alonso Pilih Tetap Latih Bayer Leverkusen, Tak Goyah Dilirik Liverpool dan Bayern Muenchen

Xabi Alonso putuskan bertahan melatih Bayer Leverkusen. Ia tak goyah dengan pinangan klub besar seperti Liverpool dan Bayern Muenchen.


Zinedine Zidane menjadi Incaran Manchester United, Simak Karier Kepelatihan Dia Bersama Real Madrid

28 hari lalu

Zinedine Zidane. REUTERS
Zinedine Zidane menjadi Incaran Manchester United, Simak Karier Kepelatihan Dia Bersama Real Madrid

Zinedine Zidane tidak lagi berkesibukan sebagai pelatih sejak meninggalkan Real Madrid pada 2021.


Liverpool Incar Ruben Amorim, Simak Profil Pelatih Sporting CP

28 hari lalu

Ruben Amorim. REUTERS/Massimo Pinca
Liverpool Incar Ruben Amorim, Simak Profil Pelatih Sporting CP

Nama Ruben Amorim muncul untuk menggantikan Jurgen Klopp, setelah Liverpool mengurungkan niatnya mengejar Xabi Alonso


Perjalanan Karier Park Hang-seo yang Dirumorkan Kembali Melatih Timnas Vietnam

30 hari lalu

Park Hang-seo turut mendampingi timnas Vietnam saat membuat kejutan dengan berhasil lolos ke final Piala Asia U-23 pada 2018. Hal itu merupakan sejarah bagi Vietnam lantaran baru pertama kali mencapai partai final Piala Asia U-23. Namun, Vietnam harus rela tersingkir setelah dikalahkan Uzbekistan dengan skor 1-2. Foto: VFF
Perjalanan Karier Park Hang-seo yang Dirumorkan Kembali Melatih Timnas Vietnam

Nama Park Hang-seo muncul dalam kandidat pengganti pelatih timnas Vietnam, Philippe Troussier