Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tak Mau Lepas dari AS Roma, Simak Profil Paulo Dybala

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Paulo Dybala. REUTERS/Alberto Lingria
Paulo Dybala. REUTERS/Alberto Lingria
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Paulo Dybala tak ingin meninggalkan AS Roma, walaupun dua klub Arab Saudi berminat merekrut dia. Menurut laporan La Gazzetta dello Sport, dua klub Arab Saudi menyatakan bersedia memenuhi klausul pelepasan Paulo Dybala pada Januari 2024.

Profil Paulo Dybala

Dikutip dari Transfermarkt, Paulo Dybala pesepak bola Argentina yang terkenal dengan gaya bermain dan kemampuannya mencetak gol. Ia lahir di Laguna Larga, Argentina pada 15 November 1993. Saat ini dia membela klub AS Roma dengan masa kontrak hingga 30 Juni 2025.

Dybala meniti kariernya sebagai pemain sepak bola pada usia 17 tahun. Dikutip dari situs web The Famous People ia memulai karier sepak bola bersama klub olahraga Argentina Instituto de Cordoba. Saat itu ia menjadi pemain termuda yang mencetak gol untuk klub.

Pada 2012 bergabung dengan klub Italia Palermo hingga 2015. Pada 2015, perkembangan kariernya ketika berkesempatan bergabung dengan klub Italia, Juventus. Pada 13 Oktober 2015 ia menerima panggilan untuk bermain di timnas senior Argentina dan memulai perjalanannya bersama Argentina dalam pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2018 melawan Paraguay.

Dikutip dari Fandom, saat Piala Dunia 2018 ia tampil sebagai pemain pengganti melawan Kroasia. Ia tetap menjadi pemain pengganti meski sebelumnya tidak masuk dalam susunan Copa America Centenario.

Dybala dikenal permainannya cepat dan lincah pun kreatif menggiring bola. Dybala dijuluki La Joya yang berarti Permata dalam bahasa Spanyol. Ia tergolong dalam salah satu pemain terbaik Argentina.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dybala bisa saja meninggalkan Stadio Olimpico ke klub di luar Liga Italia Serie A dalam dua pekan pertama Januari ini dengan klausul 12 juta euro atau R 203,68 miliar. Dua klub dari Liga Pro Saudi yang mengincar dia telah menyamai biaya ini pada tahap pembukaan jendela transfer musim dingin.

Merujuk laporan Gazzetta, klausul 12 juta euro yang sama untuk klub di luar Serie A akan berlaku sepanjang Juli 2024. Namun Dybala berharap bisa duduk bersama direktur klub untuk menegosiasikan perpanjangan kontrak lebih awal.

YOLANDA AGNE | SAPTO YUNUS

Pilihan Editor: Diminati Dua Klub Arab Saudi, Paulo Dybala Pilih Bertahan di AS Roma

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Torino 2-0, Hakan Calhanoglu Cetak Brace

17 jam lalu

Inter Milan. REUTERS/Claudia Greco
Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Torino 2-0, Hakan Calhanoglu Cetak Brace

Dua gol Hakan Calhanoglu mengantarkan Inter Milan meraih kemenangan atas Torino dengan skor 2-0 pada pekan ke-34 Liga Italia.


AC Milan akan Mengakhiri Kerja Sama dengan Stefano Pioli, Simak Perjalanan Kariernya

3 hari lalu

Stefano Pioli. REUTERS
AC Milan akan Mengakhiri Kerja Sama dengan Stefano Pioli, Simak Perjalanan Kariernya

Stefano Pioli akan tersingkir dari AC Milan pada akhir musim


Inter Milan Juara Liga Serie A, Akhir Stefano Pioli Tukangi AC Milan

5 hari lalu

Inter Milan Juara Liga Serie A, Akhir Stefano Pioli Tukangi AC Milan

Inter Milan berhasil menjadi juara Serie A Liga Italia musim 2023/2024 setelah memenangkan pertandingan derby melawan AC Milan.


Bawa Inter Milan Juara Liga Italia 2023-2024, Simone Inzaghi Bicara Peran Istri dan Sang Kakak Filippo

6 hari lalu

Pelatih Inter Milan Simone Inzaghi. REUTERS/Alberto Lingria
Bawa Inter Milan Juara Liga Italia 2023-2024, Simone Inzaghi Bicara Peran Istri dan Sang Kakak Filippo

Inter Milan berhasil menjuarai Serie A Liga Italia setelah menang 2-1 dalam laga derby lawan AC Milan. Simak komentar Simone Inzaghi.


Daftar Juara Liga Italia setelah Inter Milan Rebut Scudetto Ke-20

6 hari lalu

Pemain Inter Milan melakukan selebrasi usai memastikan gelar Scudetto ke-20 setelah melawan AC Milan dalam pertandingan Liga Italia Serie A di San Siro, Milan, 23 April 2024. Tambahan tiga poin dari kemenangan atas AC Milan ini mengantar Inter Milan meraih gelar scudetto musim ini dengan lima laga tersisa REUTERS/Daniele Mascolo
Daftar Juara Liga Italia setelah Inter Milan Rebut Scudetto Ke-20

Inter meraih gelar juara Liga Italia ke-20 setelah menang dalam laga derby lawan AC Milan 2-1.


Klasemen Liga Italia 2023-2024 setelah Inter Milan Menjadi Juara ketika Masih Sisakan 5 Laga

6 hari lalu

Inter Milan merayakan keberhasilan meraih gelar Serie A Liga Italia, 22 April 2024. REUTERS/Alessandro Garofalo
Klasemen Liga Italia 2023-2024 setelah Inter Milan Menjadi Juara ketika Masih Sisakan 5 Laga

Persaingan berebut gelar juara Liga Italia musim 2023-2024 sudah berakhir. Inter Milan menjadi juara ketika masih menyisakan lima pertandingan.


Inter Milan Berhasil Rebut Gelar Juara Liga Italia 2023/2024 setelah Kalahkan AC Milan 2-1

6 hari lalu

Inter Milan. REUTERS/Claudia Greco
Inter Milan Berhasil Rebut Gelar Juara Liga Italia 2023/2024 setelah Kalahkan AC Milan 2-1

Inter Milan berhasil menjuarai Serie A Liga italia musim 2023/2024 setelah memenangi laga derby lawan AC Milan 2-1.


Prediksi AC Milan vs Inter Milan di Liga Italia Malam ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

6 hari lalu

Inter Milan. REUTERS/Claudia Greco
Prediksi AC Milan vs Inter Milan di Liga Italia Malam ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Derby Milan antara AC Milan vs Inter Milan akan tersaji pada giornata ke-33 Liga Italia Serie A 2023-2024. Inter bisa mengunci gelar.


Hasil, Top Skor, dan Klasemen Liga Italia Pekan Ke-33: Napoli Ditekuk Empoli, Harapan ke Liga Champions Memudar

8 hari lalu

Logo Serie A Liga Italia. (Antara)
Hasil, Top Skor, dan Klasemen Liga Italia Pekan Ke-33: Napoli Ditekuk Empoli, Harapan ke Liga Champions Memudar

Napoli menelan kekalahan 0-1 di kandang Empoli dalam lanjutan pekan ke-33 Serie A Liga Italia.


Jadwal Liga Italia Pekan Ke-33 dan Klasemennya: Derby Della Madonnina, AC Milan vs Inter Milan, Jadi Penentuan Gelar Juara

9 hari lalu

Inter Milan. REUTERS/Claudia Greco
Jadwal Liga Italia Pekan Ke-33 dan Klasemennya: Derby Della Madonnina, AC Milan vs Inter Milan, Jadi Penentuan Gelar Juara

Jadwal Liga Italia akan memasuki fase penting. Derby Della Madonnina, antara AC Milan dan Inter Milan, akan menjadi laga penentuan gelar juara.