Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mengenal Georges Mikautadze, Top Skor Sementara Euro 2024

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Pemain Timnas Georgia, Georges Mikautadze. REUTERS/Leon Kuegeler
Pemain Timnas Georgia, Georges Mikautadze. REUTERS/Leon Kuegeler
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Georges Mikautadze dari timnas Georgia saat ini sebagai pencetak gol terbanyak dengan koleksi tiga gol. Dia terus mencetak gol dalam tiga pertandingan yang dijalani Georgia, yakni saat melawan Turki (kalah 1-3), Republik Ceko (1-1), dan Portugal (menang 2-0) selama penyisihan Euro 2024 atau Piala Eropa.

Siapa Georges Mikautadze?

Dikutip dari Transfermarkt, Georges Mikautadze pesepak bola profesional yang bermain di klub Ligue 1 Prancis, FC Metz. Ia terdaftar sebagai penyerang pinjaman dari Ajax Amsterdam sejak 4 Januari 2024 hingga 30 Juni 2024.  tercatat membela tim nasional Georgia dengan pencapaian 28 caps dan 13 gol.

Mikautadze  lahir di Lyon, Prancis, pada 31 Oktober 2000. Ia memulai kariernya di klub muda, FC Gerland pada 2007. Ia pernah bermain untuk Olympique Lyonnais pada 2008-2015. Georges membela AS Saint-Priest hingga 2017. Mikautadze muncul di radar FC Metz berkat ketangkasan dan tekniknya yang baik.

Mikautadze mendapat kesempatan di level tertinggi di Prancis pada 7 Desember 2019. Ia tampil di tim utama saat pertandingan liga bersama OGC Nice. Ia masuk ke tim utama dengan 38 gol dan 13 assist dalam 64 penampilan, dikutip dari Sportsmole. Pada musim 2020-2021, Mikautadze menjalani masa pinjaman ke Divisi Dua Belgia, RFC Seraing.

Karier Mikautadze kian menanjak di RFC Seraing. Ia mencetak empat gol dalam laga pertamanya. Ia juga membantu membawa klub mencapai promosi ke Jupiler Pro League. Dikutip dari Transfermarkt, Mikautadze telah memainkan 57 pertandingan dalam dua musim bersama Seraing. Ia juga menyumbangkan 36 gol dan empat assist.

Mikautadze kembali ke FC Metz pada musim panas 2022. Ia membantu FC Metz ke Ligue 1 dengan 23 gol dan delapan assist. Mikautadze juga mendapat penghargaan individu sebagai pencetak gol terbanyak Ligue 2.

Pada Agustus 2023, Georges Mikautadze mencapai kesepakatan mengenai transfer ke Ajax. Mikautadze menandatangani kontrak hingga 30 Juni 2028. Ia debut pada 3 September 2023, dalam laga 0-0 melawan Fortuna Sittard. Namun, Mikautadze tak bisa mencetak satu pun gol dalam sembilan penampilan untuk tim Belanda tersebut.

Mikautadze kembali dipinjamkan ke FC Metz pada awal Januari. Pinjaman tersebut berlaku selama setengah musim hingga 30 Juni 2024. Perjanjian pinjaman itu juga mencakup opsi pembelian untuk FC Metz. Bersama klub, Mikautadze mencetak 13 gol dalam 20 penampilan Ligue 1 pada separuh kedua musim lalu.  Di luar klub, Mikautadze telah memperkuat timnas Georgia sejak 2021.

TRANSFERMARKT | SPORTSMOLE | AJAX.NL

Pilihan Editor: Top Skor Euro 2024: Georges Mikautadze Tertajam, Bantu Timnas Georgia Bikin Kejutan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Timnas Italia Tersingkir di Babak 16 Besar Euro 2024, Luciano Spalletti Tetap Dipertahankan

4 jam lalu

Pelatih Italia Luciano Spalletti. REUTERS/Claudia Greco
Timnas Italia Tersingkir di Babak 16 Besar Euro 2024, Luciano Spalletti Tetap Dipertahankan

Luciano Spalletti tetap dipertahankan sebagai pelatih timnas Italia meski tim itu tersingkir di babak 16 besar Euro 2024.


Timnas Inggris vs Slovakia di 16 Besar Euro 2024 Malam Ini: Simak Bedah Taktik dan Previewnya

9 jam lalu

Timnas Inggris. REUTER
Timnas Inggris vs Slovakia di 16 Besar Euro 2024 Malam Ini: Simak Bedah Taktik dan Previewnya

Timnas Inggris akan menghadapi Slovakia di babak 16 besar Euro 2024 Minggu malam ini. Simak bedah taktik dan previewnya.


Prediksi Spanyol vs Georgia di Babak 16 Besar Euro 2024 Senin Dinihari WIB: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

13 jam lalu

Timnas Spanyol. REUTERS
Prediksi Spanyol vs Georgia di Babak 16 Besar Euro 2024 Senin Dinihari WIB: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Simak perkiraan susunan pemain, juga kabar terbaru dari kedua tim menjelang duel Spanyol vs Georgia di babak 16 besar Euro 2024.


Prediksi Inggris vs Slovakia di Babak 16 Besar Euro 2024 Malam Ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

17 jam lalu

Timnas Inggris. REUTER
Prediksi Inggris vs Slovakia di Babak 16 Besar Euro 2024 Malam Ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Simak kabar terbaru kedua tim menjelang laga Inggris vs Slovakia di babak 16 besar Euro 2024, Minggu malam ini.


Euro 2024: Timnas Denmark Disingkirkan Jerman, Pelatih Kasper Hjulmand Kecam 2 Putusan VAR, Nagelsmann Beri Tanggapan

18 jam lalu

Kasper Hjulmand. REUTERS
Euro 2024: Timnas Denmark Disingkirkan Jerman, Pelatih Kasper Hjulmand Kecam 2 Putusan VAR, Nagelsmann Beri Tanggapan

Timnas Denmark tersingkir dari babak 16 besar Euro 2024 setelah kalah 0-2 dari tuan rumah Jerman. Pelatih Kasper Hjulmand protes dua putusan VAR.


Analisis Euro 2024: Ini Faktor Pembeda yang Membuat Timnas Swiss Bisa Menyingkirkan Juara Bertahan Italia

18 jam lalu

Pemain Italia Federico Chiesa berusaha melewati pemain Swiss dalam pertandingan babak 16 besar Euro 2024 di Berlin Olympiastadion, Berlin, 29 Juni 2024. REUTERS/Angelika Warmuth
Analisis Euro 2024: Ini Faktor Pembeda yang Membuat Timnas Swiss Bisa Menyingkirkan Juara Bertahan Italia

Timnas Swiss menyingkirkan juara bertahan Italia dengan kemenangan 2-0 di babak 16 besar Euro 2024. Simak analisisnya.


Hasil Euro 2024: Timnas Swiss Singkirkan Italia, Pelatih Murat Yakin Ingin Nikmati Kemenangan sebelum Pikirkan Laga Perempat Final

19 jam lalu

Pelatih Swiss Murat Yakin. REUTERS
Hasil Euro 2024: Timnas Swiss Singkirkan Italia, Pelatih Murat Yakin Ingin Nikmati Kemenangan sebelum Pikirkan Laga Perempat Final

Pelatih Timnas Swiss, Murat Yakin, mengatakan ia terlebih dahulu ingin menikmati kemenangan 2-0 yang diraih atas Italia di babak 16 besar Euro 2024.


Timnas Italia Kalah 0-2 dari Swiss dan Tersingkir di Babak 16 Besar Euro 2024, Apa Kata Pelatih Luciano Spalletti?

19 jam lalu

Pelatih Luciano Spalletti dari Italia. (Foto oleh Tiziano Ballabio/NurPhoto)
Timnas Italia Kalah 0-2 dari Swiss dan Tersingkir di Babak 16 Besar Euro 2024, Apa Kata Pelatih Luciano Spalletti?

Pelatih Timnas Italia, Luciano Spalletti, mengomentari kekalahan 0-2 yang diderita dari Swiss di babak 16 besar Euro 2024.


Hasil Euro 2024: Timnas Jerman Kalahkan Denmark 2-0, Lolos ke Babak Perempat Final

19 jam lalu

Pemain Jerman Jamal Musiala melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Denmark dalam pertandingan babak 16 besar Euro 2024 di Stadion Dortmund BVB, Dortmund, 30 Juni 2024. REUTERS/Leon Kuegeler
Hasil Euro 2024: Timnas Jerman Kalahkan Denmark 2-0, Lolos ke Babak Perempat Final

Timnas Jerman menundukkan Denmark dengan skor 2-0 untuk melaju ke perempat final Euro 2024.


Jadwal Spanyol vs Georgia di 16 Besar Euro 2024, Simak Preview dan Perkiraan Susunan Pemainnya

23 jam lalu

Pemain Spanyol Ferran Torres melakukan selebrasi bersama Dani Olmo dan Joselu usai mencetak gol ke gawang Albania  dalam pertandingan Grup B Euro 2024 di  Dusseldorf Arena, Dusseldorf, 25 Juni 2024. REUTERS/Thilo Schmuelgen
Jadwal Spanyol vs Georgia di 16 Besar Euro 2024, Simak Preview dan Perkiraan Susunan Pemainnya

Jadwal Spanyol vs Georgia akan hadir pada babak 16 besar Euro 2024 (Piala Eropa 2024) Senin dinihari, 1 Juli 2024. Simak previewnya.