Tinju Dunia: Percaya Takhayul, Wilder Janji KO Ortiz 3 Ronde

Reporter

Terjemahan

Editor

Ariandono

Selasa, 13 Februari 2018 14:09 WIB

Juara kelas berat WBC, Deintay Wilder berpose dengan Luis Ortiz, calon lawan yang akan dihadapi pada 3 Maret 2018. (boxingscene.com)

TEMPO.CO, Jakarta - Juara tinju dunia kelas berat, Deontay Wilder, berjanji akan mengKO Luis Ortiz dalam laga mereka di Barclays Center Brooklyn, New York yang dijadwalkan pada 3 Maret mendatang.

Wilder, juara kelas berat versi WBC asal Amerika Serikat mengatakan hal tersebut untuk menjawab pertanyaan penggemar tinju.

Baca: Tinju Dunia: Remehkan Mike Tyson, Deontay Wilder Dihujat

"Saya selalu ditanya, berapa ronde bakal menghentikan Ortiz? Saya jawab, Ortiz akan KO di ronde ketiga," ujar Wilder menegaskan.

Wilder punya alasan khusus berbau takhyul, sehingga dia berani menyebut bahwa pertarungan melawan penantang asal Kuba tersebut hanya akan berlangsung 3 ronde, dari 12 yang direncanakan.

Baca: Deontay Wilder, Melaju di Tinju Dunia karena Putrinya yang Cacat

"Tahun ini adalah tahun ajaib buat saya. Tahun ini saya genap 33 tahun, jadi semua hal harus diliputi angka 3. Saya akan menghentikan Ortiz di ronde 3, atau bahkan kurang dari itu," ujar petinju kelahiran Tuscaloosa, Alabama, 22 Oktober 1985.

Wilder yang dijuluki The Bronze Bomber karena prestasinya meraih perunggu di Olimpiade Beijing 2008, punya reputasi tak terkalahkan di tinju dunia. Saat ini Wilder punya rekor 39-0 (38 KO), sedangkan Ortiz yang berusia 38 tahun memiliki rekor 28-0 (24 KO).

FIGHTNEWS | DON

Berita terkait

Polisi AS Lakukan Tindakan Represif Terhadap Demonstran Pro-Palestina, Mahasiswa Tak Cuma Ditangkap

17 jam lalu

Polisi AS Lakukan Tindakan Represif Terhadap Demonstran Pro-Palestina, Mahasiswa Tak Cuma Ditangkap

Puluhan kampus di Amerika Serikat gelar aksi pro-Palestina. Apa saja tindakan represif aparat terhadap demonstran?

Baca Selengkapnya

AS Kembalikan Barang Antik yang Dicuri dari Indonesia dan Kamboja

1 hari lalu

AS Kembalikan Barang Antik yang Dicuri dari Indonesia dan Kamboja

Jaksa wilayah New York AS menuduh dua pedagang seni terkemuka melakukan perdagangan ilegal barang antik dari Indonesia dan Cina senilai US$3 juta.

Baca Selengkapnya

Mahasiswa Adukan Universitas Columbia Soal Represi Demo Pro-Palestina

2 hari lalu

Mahasiswa Adukan Universitas Columbia Soal Represi Demo Pro-Palestina

Mahasiswa Universitas Columbia mengajukan pengaduan terhadap universitas di New York itu atas tuduhan diskriminasi dalam protes pro-Palestina

Baca Selengkapnya

Makin Meluas Kampus di Amerika Serikat Dukung Palestina, Ini Alasannya

2 hari lalu

Makin Meluas Kampus di Amerika Serikat Dukung Palestina, Ini Alasannya

Berbagi kampus di Amerika Serikat unjuk rasa mendukung Palestina dengan tuntutan yang seragam soal protes genosida di Gaza.

Baca Selengkapnya

Cerita di Balik Hotel Chelsea yang Disebut Taylor Swift dalam Lagu The Tortured Poets Department

4 hari lalu

Cerita di Balik Hotel Chelsea yang Disebut Taylor Swift dalam Lagu The Tortured Poets Department

Hotel Chelsea merupakan bangunan bersejarah yang dibangun antara tahun 1883 dan 1885

Baca Selengkapnya

112 Tahun Kapal Titanic Karam, Berikut Spesifikasinya dan Penyebab Tenggelam

10 hari lalu

112 Tahun Kapal Titanic Karam, Berikut Spesifikasinya dan Penyebab Tenggelam

Pada 15 April 1912, RMS Titanic karam di Atlantik Utara menabrak gunung es saat pelayaran dari Southampton di Inggris ke New York City

Baca Selengkapnya

Laba JPMorgan Chase Pada Triwulan pertama 2024 Rp 216,3 Triliun, Ini Profil Perusahaan yang Berdiri Sejak 1872

13 hari lalu

Laba JPMorgan Chase Pada Triwulan pertama 2024 Rp 216,3 Triliun, Ini Profil Perusahaan yang Berdiri Sejak 1872

Berikut profil JPMorgan Chase yang alami kenaikan 6 persen dalam triwulan pertama 2024 setara Rp 216,3 triliun. Usia perusahaan ini sudah 152 tahun.

Baca Selengkapnya

Jelang Duel Penyatuan Gelar Tinju Kelas Berat, Tyson Fury Remehkan Oleksandr Usyk

14 hari lalu

Jelang Duel Penyatuan Gelar Tinju Kelas Berat, Tyson Fury Remehkan Oleksandr Usyk

Petinju Tyson Fury mulai melontarkan perang urat syaraf menjelang pertarungan penyatuan gelar juara tinju dunia kelas berat melawan Oleksandr Usyk.

Baca Selengkapnya

Ini Arti 6 Warna Rompi Tahanan, Tak Cuma Baju Tahanan Oranye Seperti Tahanan KPK

17 hari lalu

Ini Arti 6 Warna Rompi Tahanan, Tak Cuma Baju Tahanan Oranye Seperti Tahanan KPK

Berbagai warna rompi tahanan berbeda memiliki maknanya sendiri-sendiri. Termasuk warna baju tahanan warna oranye yang dipakai tahanan KPK.

Baca Selengkapnya

Jutaan Orang Terpukau Gerhana Matahari Total di Amerika Utara

19 hari lalu

Jutaan Orang Terpukau Gerhana Matahari Total di Amerika Utara

Cerita orang-orang yang menikmati dan berburu fenomena gerhana matahari total di Amerika Utara. Tetap terpukau meski sebagian terganggu awan.

Baca Selengkapnya