Cedera di Argentina, Siapkah Pedrosa Turun di MotoGP AS?

Reporter

Antara

Editor

Yudono Yanuar

Rabu, 18 April 2018 13:59 WIB

Pebalap MotoGP Marc Marquez dan Dani Pedrosa berpose saat peluncuran motor baru mereka RC213V di gedung Pusat Niaga, Jakarta, 20 Februari 2018. TEMPO/Tony Hartawan

TEMPO.CO, Jakarta - Pembalap Honda MotoGP, Daniel Pedrosa, akan mencoba turun di Grand Prix Amerika di Austin, Texas, pada akhir pekan ini, 22 April 2018, setelah menjalani operasi pergelangan tangan pekan lalu.

Pembalap veteran Spanyol itu terlihat meragukan untuk dapat tampil pada putaran ketiga musim ini setelah mengalami patah pergelangan tangan akibat terjatuh pada Grand Prix Argentina dan menjalani operasi di Barcelona pada 10 April.

"Sejak operasi itu, saya mulai merasa sedikit membaik setiap harinya. Saya melakukan beberapa latihan untuk mendapatkan mobilitas dan mengurangi pembengkakan," tuturnya melalui pernyataan tim.

"Sedikit demi sedikit saya memulihkan kekenyalan otot, dan hal ini membuat saya bisa mendapatkan kemajuan. Dari sini sulit untuk mengetahui peluang-peluang nyata kami."

"Kami akan pergi ke trek yang sulit dan sampai saya kembali ke sepeda motor saya, saya tidak akan benar-benar mengetahui kondisi saya. Namun hal yang sudah jelas bagi saya saat ini adalah layak dicoba untuk pergi ke AS dan berusaha," katanya.

Daniel Pedrosa, 32 tahun, musim lalu menempati posisi keempat MotoGP. Sejak tampil di MotoGP pada 2006, ia selalu memperkuat Repsol Honda dan tiga kali menjadi runner up. Musim ini, ia mengawali balapan dengan menempati posisi ketujuh di GP Qatar dan kecelakaan di seri kedua di Argentina.

ANTARA | REUTERS

Advertising
Advertising

Berita terkait

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Jatuh dan Finis Ketujuh

3 jam lalu

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Jatuh dan Finis Ketujuh

Jorge Martin menjuarai sprint race MotoGP Spanyol 2024. Marc Marquez jatuh dan finis di posisi ketujuh.

Baca Selengkapnya

MotoGP Spanyol 2024: Rekap Hasil dan Jadwal Sabtu Hari Ini 27 April

16 jam lalu

MotoGP Spanyol 2024: Rekap Hasil dan Jadwal Sabtu Hari Ini 27 April

MotoGP Spanyol 2024 tengah bergilir di Sirkuit Jerez, Spanyol. Simak rekap hasil dan jadwal Sabtu hari ini 27 April 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Fakta Penting, dan Klasemen Pembalap

4 hari lalu

Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Fakta Penting, dan Klasemen Pembalap

MotoGP Spanyol 2024 akan bergulir akhir pekan ini. Simak jadwal lengkap dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Dani Pedrosa: Tampilan Rookie Dani Pedrosa di MotoGP 2024 Sudah Melebihi Ekspektasi

6 hari lalu

Dani Pedrosa: Tampilan Rookie Dani Pedrosa di MotoGP 2024 Sudah Melebihi Ekspektasi

Legenda MotoGP Dani Pedrosa menilai tampilan pembalap muda yang merupakan rookie tahun ini, Pedro Acosta, telah melampaui ekspektasi.

Baca Selengkapnya

Marc Marquez Ungkap Masalah yang Membuatnya Gagal Finis di MotoGP Amerika 2024

12 hari lalu

Marc Marquez Ungkap Masalah yang Membuatnya Gagal Finis di MotoGP Amerika 2024

Marc Marquez mengungkapkan masalah yang membuatnya jatuh dan gagal finis di MotoGP Amerika 2024.

Baca Selengkapnya

Juarai MotoGP Amerika 2024, Maverick Vinales Sempat Ragu Akan Bisa Finis karena Alami Masalah Teknis

12 hari lalu

Juarai MotoGP Amerika 2024, Maverick Vinales Sempat Ragu Akan Bisa Finis karena Alami Masalah Teknis

Pembalap Aprilia Racing, Maverick Vinales, sempat ragu akan bisa finis karena mengalami masalah teknis di bagian gearbox di MotoGP Amerika 2024.

Baca Selengkapnya

Maverick Vinales Menangi Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Simak Klasemen Terkini dan Jadwal Hari Ini

13 hari lalu

Maverick Vinales Menangi Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Simak Klasemen Terkini dan Jadwal Hari Ini

Pembalap Aprilia Racing Maverick Vinales memenangi sprint race MotoGP Amerika 2024 di Circuit of the Americas (COTA), Austin, Texas.

Baca Selengkapnya

Hasil Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Maverick Vinales Juara, Marc Marquez Ke-2, Bagnaia Ke-8

13 hari lalu

Hasil Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Maverick Vinales Juara, Marc Marquez Ke-2, Bagnaia Ke-8

Maverick Vinales berhasil menjuarai Sprint Race MotoGP Amerika 2024. Marc Marquez finis kedua.

Baca Selengkapnya

Pecahkan Rekor Kecepatan di MotoGP Amerika, Apa Kata Jorge Martin?

14 hari lalu

Pecahkan Rekor Kecepatan di MotoGP Amerika, Apa Kata Jorge Martin?

Jorge Martin memecahkan rekor saat memuncaki sesi latihan secara keseluruhan pada hari pertama rangkaian MotoGP Amerika 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal MotoGP Amerika 2024: Alex Rins Bertekad Ulangi Kemenangan

14 hari lalu

Jadwal MotoGP Amerika 2024: Alex Rins Bertekad Ulangi Kemenangan

Pembalap Monster Energy Yamaha Alex Rins bertekad untuk mengulangi kemenangan pada MotoGP Amerika 2024.

Baca Selengkapnya