Laga Malam Tahun Baru di Tokyo, Ini Bayaran Floyd Mayweather Jr

Reporter

Terjemahan

Editor

Ariandono

Senin, 31 Desember 2018 17:54 WIB

Floyd Mayweather Jr berpose bersama petarung MMA asal Jepang, Tenshin Nasukawa yang dihadapi dalam laga eksebisi di Tokyo, 31 Desember 2018. (Reuters/Issei Kato)

TEMPO.CO, Jakarta - Floyd Mayweather Jr dikabarkan mendapatkan bayaran US$ 8,8 juta untuk laga eksebisi tinju 3 ronde di Saitama Arena Tokyo, Jepang pada malam Tahun Baru 31 Desember 2018.

Jumlah tersebut kurang lebih setara Rp 127,3 miliar. Pementasan Mayweather dipromotori oleh promotor tontonan MMA asal Jepang, RIZIN Fighting.

Mayweather akan menghadapi jago MMA berusia 20 tahun asal Jepang, Tenshin Nasukawa. Pertandingan eksebisi itu digelar menurut aturan tinju, dengan memakai sarung tinju 8 ons.

Meskipun dibayar sangat mahal, penampilan Mayweather di Jepang itu diledek promotor Bob Arum sebagai pertunjukan lawak.

“Mayweather sedang tampil dalam pertunjukan lawak di Jepang. Itu bukan pertarungan sungguhan, dan penonton yang membeli tiket mahal hanya akan disuguhi tontonan tak bermutu,” kata Arum, promotor yang pernah membesarkan Mayweather.

Advertising
Advertising

“Mungkin dia sedang butuh uang untuk Natal dan Tahun Baru. Baguslah, karena saya jadi tahu ternyata Mayweather masih perlu uang,” ujar Arum, promotor gaek berusia 87 tahun itu lagi.

Laga eksebisi tinju dan MMA antara Floyd Mayweather Jr vs Tenshin Nasukawa hanya akan didampingi wasit, namun tidak dinilai oleh juri. Apapun hasilnya, laga mereka tidak akan mempengaruhi rekor tinju maupun MMA keduanya.

FIGHTNEWS | TMZ

Berita terkait

8 Shopping Street Terbaik untuk Wisata Belanja di Tokyo

3 hari lalu

8 Shopping Street Terbaik untuk Wisata Belanja di Tokyo

Di antara lebih dari 2.400 shotengai atau shopping street di Tokyo, berikut ini yang terbaik untuk wisata belanja

Baca Selengkapnya

Wisata Belanja di Tokyo, 7 Barang Ini Wajib Dibeli

3 hari lalu

Wisata Belanja di Tokyo, 7 Barang Ini Wajib Dibeli

Sebelum merencanakan perjalanan wisata belanja ke Tokyo, ada beberapa hal yang perlu diketahui termasuk barang-barang terbaik yang harus dibeli

Baca Selengkapnya

Turis Thailand Dikritik karena Tulis Nama dan Ungkapan Cinta di Jembatan Jepang

12 hari lalu

Turis Thailand Dikritik karena Tulis Nama dan Ungkapan Cinta di Jembatan Jepang

Perilaku pasangan tersebut yang merusak properti publik di Jepang dianggap mencemarkan nama baik Thailand.

Baca Selengkapnya

Jelang Duel Penyatuan Gelar Tinju Kelas Berat, Tyson Fury Remehkan Oleksandr Usyk

14 hari lalu

Jelang Duel Penyatuan Gelar Tinju Kelas Berat, Tyson Fury Remehkan Oleksandr Usyk

Petinju Tyson Fury mulai melontarkan perang urat syaraf menjelang pertarungan penyatuan gelar juara tinju dunia kelas berat melawan Oleksandr Usyk.

Baca Selengkapnya

5 Fakta Menarik Soal Film Legenda Tinju Kelas Berat George Foreman yang Tayang di Netflix

20 hari lalu

5 Fakta Menarik Soal Film Legenda Tinju Kelas Berat George Foreman yang Tayang di Netflix

Kisah hidup legenda tinju kelas berat, George Foreman, diangkat menjadi cerita film yang akan ditayangkan Netflix.

Baca Selengkapnya

Toilet Umum di Tokyo jadi Atraksi Wisata, Turis Rela Bayar Rp519 ribu untuk Ikut Tur

20 hari lalu

Toilet Umum di Tokyo jadi Atraksi Wisata, Turis Rela Bayar Rp519 ribu untuk Ikut Tur

Satu perjalanan, peserta akan diajak mengunjungi delapan atau sembilan toilet umum di Tokyo dengan menggunakan mobil.

Baca Selengkapnya

Celana Pendek Muhammad Ali dalam Pertandingan 'Thrilla in Manila' Dilelang, Ditawar Rp 60 Miliar Belum Dilepas

22 hari lalu

Celana Pendek Muhammad Ali dalam Pertandingan 'Thrilla in Manila' Dilelang, Ditawar Rp 60 Miliar Belum Dilepas

Celana pendek yang dikenakan Muhammad Ali dalam pertandingan tinju legendaris "Thrilla in Manila" dijual rumah lelang Sotheby's di New York.

Baca Selengkapnya

Prabowo Janjikan Kerja Sama dengan Jepang, Setelah Kunjungan ke Cina

24 hari lalu

Prabowo Janjikan Kerja Sama dengan Jepang, Setelah Kunjungan ke Cina

Presiden terpilih Indonesia Prabowo Subianto mengatakan kepada PM Jepang Fumio Kishida bahwa dia menginginkan keamanan dan kerja sama lebih dalam

Baca Selengkapnya

Bakal Duel Lawan Jake Paul, Mike Tyson Yakin Masih Punya Daya Tarik Meski Sudah Tua

25 hari lalu

Bakal Duel Lawan Jake Paul, Mike Tyson Yakin Masih Punya Daya Tarik Meski Sudah Tua

Mike Tyson akan berusia 58 tahun ketika menghadapi Jake Paul dalam sebuah laga eksibisi di Texas, Amerika Serikat, pada 20 Juli 2024.

Baca Selengkapnya

Bintang MMA Conor McGregor Akan Terus Kejar Peluang Akting Setelah Bintangi Road House

28 hari lalu

Bintang MMA Conor McGregor Akan Terus Kejar Peluang Akting Setelah Bintangi Road House

Bintang MMA, Conor McGregor, mengungkapkan bahwa perannya dalam remake film Road House hanyalah awal dari terjunnya ke dalam industri film.

Baca Selengkapnya