Australian Open Junior: Priska Madelyn Nugroho Kandas di Babak 3

Reporter

Antara

Editor

Nurdin Saleh

Rabu, 23 Januari 2019 16:11 WIB

Petenis Indonesia, Priska Madelyn Nugroho. (instagram/@priskanugroho)

TEMPO.CO, Jakarta - Petenis putri muda Indonesia, Priska Madelyn Nugroho, gagal menenuhi target mencapai perempat final turnamen junior final Australian Open 2019. Pada pertandingan di Melbourna, Rabu, ia tumbang di babak ketiga setelah dikalahkan petenis Latvia, Kamilla Bartone, 3-6, 6-3, 3-6.

Priska terlihat kurang konsisten dalam pertandingan tersebut. Beberapa kali dia melakukan pukulan bagus dan mematahkan servis lawan. Namun Priska juga banyak melakukan kesalahan sendiri yang memberikan banyak poin untuk lawan.

Setelah sering tertekan di set pertama, Priska tampil apik di set kedua terutama dalam pengembalian servis. Dua kali Priska melakukan break untuk merebut set kedua dengan skor 6-3.

Pada set ketiga, kesalahan-kesalahan kembali dilakukan Priska. Dua kesalahan sendiri dari Priska akhirnya menutup perjuangan remaja kelahiran Jakarta 29 Mei 2003 itu dengan skor 3-6.

Priska maju ke babak ketiga setelah menang 6-3, 6-7, 6-4 atas petenis Korea Selatan Yeon Sudah Kok, dan di babak kedua menang atas petenis Amerika serikat Lea Ma, 5-7, 6-3, 6-0.

Advertising
Advertising

Sebelumnya Priska menargetkan lolos ke perempat final kejuaraan Australia Terbuka kategori junior di Melbourne.

"Australia Terbuka menjadi kejuaraan grand slam pertama bagi saya selama mengikuti kejuaraan tenis. Saya akan berusaha semaksimal mungkin agar mendapatkan hasil yang bagus," kata Priska sebelum berangkat ke Melbourne.

Petenis peringkat 45 junior dunia itu mengaku optimistis mencapai putaran perempat final menyusul peta kekuatan calon-calon lawan kelas dunia yang sudah dikenalnya.

Berita terkait

Resmi Berpisah dengan Miyu Kato, Aldila Sutjiadi Bakal Punya Tandem Baru Asal Amerika Serikat

27 hari lalu

Resmi Berpisah dengan Miyu Kato, Aldila Sutjiadi Bakal Punya Tandem Baru Asal Amerika Serikat

Perjalanan Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato ditutup dengan kekalahan di Charleston Open 2024.

Baca Selengkapnya

Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Target Juara di Charleston Open 2024

28 hari lalu

Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Target Juara di Charleston Open 2024

Petenis putri Indonesia Aldila Sutjiadi siap kembali berlaga di turnamen WTA 500 Charleston Open, South Carolina, Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya

Danielle Collins Juarai Miami Open 2024, Torehkan Rekor dan Raih Pencapaian Tertinggi

29 hari lalu

Danielle Collins Juarai Miami Open 2024, Torehkan Rekor dan Raih Pencapaian Tertinggi

Petenis Amerika Serikat, Danielle Collins, berhasil menjuarai Miami Open 2024, dengan mengalahkan Elena Rybakina.

Baca Selengkapnya

Berpisah dengan Sang Pelatih Goran Ivanisevic, Novak Djokovic Tulis Pesan Mengharukan di Instagram Miliknya

32 hari lalu

Berpisah dengan Sang Pelatih Goran Ivanisevic, Novak Djokovic Tulis Pesan Mengharukan di Instagram Miliknya

Novak Djokovic mengumumkan perpisahannya dengan sang pelatih Goran Ivanisevic lewat unggahan di Instagram miliknya pada Rabu, 27 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Aldila Sutjiadi Yakin Bisa Lewati Babak Pertama Indian Wells Paribas Open 2024

52 hari lalu

Aldila Sutjiadi Yakin Bisa Lewati Babak Pertama Indian Wells Paribas Open 2024

Aldila Sutjiadi bersama pasangannya Miyu Kato akan turun di nomor ganda putri Indian Wells Paribas Open 2024 dan didampingi pelatih Carlos Alberto Drada.

Baca Selengkapnya

Jannik Sinner Jaga Performa Apik, Raih Gelar di Rotterdam Sebulan setelah Juarai Australian Open 2024

19 Februari 2024

Jannik Sinner Jaga Performa Apik, Raih Gelar di Rotterdam Sebulan setelah Juarai Australian Open 2024

Juara Australian Open, Jannik Sinner, meraih gelar Rotterdam Open pertamanya, Minggu, 18 Februari 2024. Ia mengalahkan Alex De Minaur.

Baca Selengkapnya

Harapan Petenis Priska Madelyn Nugroho buat Presiden Terpilih di Pemilu 2024

15 Februari 2024

Harapan Petenis Priska Madelyn Nugroho buat Presiden Terpilih di Pemilu 2024

Priska Madelyn Nugroho mengharapkan presiden terpilih pada Pemilu 2024 memberikan perhatian lebih untuk peningkatan prestasi tenis Indonesia.

Baca Selengkapnya

Kunci Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Berhasil Menang Comeback di Babak Pertama Qatar Open 2024

12 Februari 2024

Kunci Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Berhasil Menang Comeback di Babak Pertama Qatar Open 2024

Aldila Sutjiadi merasa permainannya dengan Miyu Kato semakin kompak dan solid usai lolos ke 16 besar Qatar Open 2024.

Baca Selengkapnya

Hobi Aldila Sutjiadi, Main Golf dan Wisata Kuliner untuk Pengusir Jenuh saat Tur Tenis Dunia

7 Februari 2024

Hobi Aldila Sutjiadi, Main Golf dan Wisata Kuliner untuk Pengusir Jenuh saat Tur Tenis Dunia

Aldila Sutjiadi tak menampik kerap merasa jenuh dengan olahraga tenis, dia pun menjadikan golf dan wisata kuliner sebagai pelarian.

Baca Selengkapnya

Cerita Aldila Sutjiadi soal Awal Pertemuan dengan Miyu Kato Hingga Raih Gelar Thailand Open 2024

5 Februari 2024

Cerita Aldila Sutjiadi soal Awal Pertemuan dengan Miyu Kato Hingga Raih Gelar Thailand Open 2024

Aldila Sutjiadi mengungkapkan cara dia membangun chemistry dengan Miyu Kato dalam keterbatasan jarak dan waktu. Mereka telah mengoleksi tiga gelar.

Baca Selengkapnya