Tenis Pelti International W15: Rifanty Tantang Unggulan Pertama

Reporter

Tempo.co

Editor

Ariandono

Kamis, 27 Juni 2019 08:08 WIB

Penampilan petenis putri Indonesia, Rifanty Kahfiani dalam turnamen Pelti International W15 di Jakarta, 25-30 Juni 2019. (foto: Pelti)

TEMPO.CO, Jakarta - Petenis tuan rumah, Rifanty Kahfiani (21 tahun) bakal menantang unggulan teratas, Nudnida Luangnam (Thailand) pada babak kedua tunggal Pelti Indonesia W15 Jakarta di hard court Elite Club Epicentrum, Kamis (27/6).

Keduanya berhasil memenangi babak perdana turnamen berhadiah total 15.000 dollar AS atau sekitar Rp 210 juta ini dengan skor telak, Rabu (26/6). Rifanty menang atas wakil Amerika Serikat, Zeba Jamal 6-0 6-0. Sedangkan Nudnida menepiskan perlawanan skuad Merah Putih, Fitriana Sabrina 6-0 6-1.

“Ini adalah pertemuan pertama dengannya. Dia sangat berpengalaman, mengandalkan pukulan flatyang keras. Saya akan mencoba mengimbanginya dengan memperlambat tempo permainan dengan pukulanheavy ball dan slice,” tutur Rifa, mojang Bandung yang kini tercatat sebagai mahasiswi Universitas Oregon, AS.

Andalan Indonesia, Aldila Sutjiadi (24 tahun) juga sukses melewati partai pembuka meski sempat tersendat pada set pertama. Unggulan kedua berperingkatsingle ke-451 dunia itu mengalahkan petenis kualifikasi asal Jepang, Ai Yamaguchi 6-4 6-0.

“Awalnya memang sempat bingung meladeni lawan yang kidal. Namun di set kedua, saya sudah bisa mengendalikan permainannya,” tutur Dila usai laga berdurasi 79 menit.

Advertising
Advertising

Petenis yang akan membela kontingen Merah Putih di ajang SEA Games 2019 Manila, Filipina itu akan menghadapi Mihika Yadav (India) di babak kedua, Kamis (27/6).

Selain Rifanty dan Aldila, tuan rumah masih meloloskan Jessy Rompies (29) dan Fadona Titalyana Kusumawati (19) ke babak 16 besar kejuaraan yang masuk dalam kalender kompetisi resmi Federasi Tenis Internasional (ITF) World Tennis Tour ini.

Berita terkait

Tampil Lagi setelah Cedera, Rafael Nadal Kandas di Babak Kedua Barcelona Open 2024

11 hari lalu

Tampil Lagi setelah Cedera, Rafael Nadal Kandas di Babak Kedua Barcelona Open 2024

Rafael Nadal menelan kekalahan pertamanya setelah kembali bermain tenis akibat cedera. Ia taklukdari Alex de Minaur pada babak kedua Barcelona Open.

Baca Selengkapnya

Tampil Kembali di Barcelona Open, Rafael Nadal Ingin Nikmati Setiap Momen

13 hari lalu

Tampil Kembali di Barcelona Open, Rafael Nadal Ingin Nikmati Setiap Momen

Bintang tenis asal Spanyol, Rafael Nadal, mengatakan bahwa dapat kembali beraksi di Barcelona Open seperti mendapat hadiah.

Baca Selengkapnya

Petenis Danielle Collins Juarai Charleston Open, Raih Gelar Kedua Berturut-turut

21 hari lalu

Petenis Danielle Collins Juarai Charleston Open, Raih Gelar Kedua Berturut-turut

Petenis Amerika Danielle Collins memenangi pertandingan ke-13 berturut-turut dan gelar kedua berturut-turut dengan menjuarai Charleston Open.

Baca Selengkapnya

Resmi Berpisah dengan Miyu Kato, Aldila Sutjiadi Bakal Punya Tandem Baru Asal Amerika Serikat

27 hari lalu

Resmi Berpisah dengan Miyu Kato, Aldila Sutjiadi Bakal Punya Tandem Baru Asal Amerika Serikat

Perjalanan Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato ditutup dengan kekalahan di Charleston Open 2024.

Baca Selengkapnya

Novak Djokovic Jadi Petenis Peringkat 1 Dunia Tertua Sepanjang Sejarah, Pecahkan Rekor Roger Federer

28 hari lalu

Novak Djokovic Jadi Petenis Peringkat 1 Dunia Tertua Sepanjang Sejarah, Pecahkan Rekor Roger Federer

Novak Djokovic akan melampaui Roger Federer pada hari Minggu, saat berusia 36 tahun 321 hari.

Baca Selengkapnya

Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Target Juara di Charleston Open 2024

28 hari lalu

Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Target Juara di Charleston Open 2024

Petenis putri Indonesia Aldila Sutjiadi siap kembali berlaga di turnamen WTA 500 Charleston Open, South Carolina, Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya

Danielle Collins Juarai Miami Open 2024, Torehkan Rekor dan Raih Pencapaian Tertinggi

29 hari lalu

Danielle Collins Juarai Miami Open 2024, Torehkan Rekor dan Raih Pencapaian Tertinggi

Petenis Amerika Serikat, Danielle Collins, berhasil menjuarai Miami Open 2024, dengan mengalahkan Elena Rybakina.

Baca Selengkapnya

Berpisah dengan Sang Pelatih Goran Ivanisevic, Novak Djokovic Tulis Pesan Mengharukan di Instagram Miliknya

32 hari lalu

Berpisah dengan Sang Pelatih Goran Ivanisevic, Novak Djokovic Tulis Pesan Mengharukan di Instagram Miliknya

Novak Djokovic mengumumkan perpisahannya dengan sang pelatih Goran Ivanisevic lewat unggahan di Instagram miliknya pada Rabu, 27 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Aldila Sutjiadi Kandas di Babak Kedua Tenis Miami Open 2024, Berharap Lebih Baik di Charleston Open

33 hari lalu

Aldila Sutjiadi Kandas di Babak Kedua Tenis Miami Open 2024, Berharap Lebih Baik di Charleston Open

Aldila Sutjiadi membidik hasil lebih baik pada turnamen WTA 500 Charleston Open, setelah langkahnya di Miami Open 2024 terhenti di babak kedua.

Baca Selengkapnya

Ketika Petenis Nomor Satu Dunia Novak Djokovic Alami Kekalahan Langka di BNP Paribas Open

48 hari lalu

Ketika Petenis Nomor Satu Dunia Novak Djokovic Alami Kekalahan Langka di BNP Paribas Open

Petenis nomro satu dunia, Novak Djokovic, mendapat pukulan yang mengejutkan dalam turnamen BNP Paribas Open. Kalah dari petenis kualifikasi.

Baca Selengkapnya