Hendra Setiawan / Mohammad Ahsan ke Semifinal Japan Open 2019

Reporter

Antara

Editor

Ariandono

Jumat, 26 Juli 2019 15:29 WIB

Pebulutangkis ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan (kanan) dan Hendra Setiawan (kiri) melakukan tos usai mencetak angka saat bertanding melawan pebulutangkis ganda putra Perancis, Baptiste Careme dan Ronan Labar pada Kejuaraan Dunia Total BWF World Championship 2015 di Istora Senayan, Jakarta, 12 Agustus 2015. Pasangan Hendra-Ahsan menang dengan skor 19-21, 21-17 dan 21-18. TEMPO/Dhemas Reviyanto

TEMPO.CO, Jakarta - Pasangan ganda putra Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan berhasil lolos ke putaran semifinal Japan Open 2019 melalui kemenangan atas Ko Sung Hyun/Shin Baek Cheol dengan skor 21-17, 19-21, dan 21-19.

"Alhamdulillah kami bisa lolos ke semifinal. Pertandingan tadi tidak mudah, kami terakhir kali kalah dua gim langsung dari mereka, jadi sudah terbayang akan ramai. Ko/Shin punya pola yang bagus, drive-nya bagus, pergerakan mereka cukup merepotkan kami," kata Ahsan dalam keterangan resmi yang diterima Antara di Jakarta, Jumat.

Sebelumnya, Hendra/Ahsan dikalahkan pasangan dari Korea Selatan itu pada pertemuan sebelumnya di Australia Open 2019 dengan skor 15-21, 15-21.

"Dari awal kami sudah ada gambaran cara main mereka bagaimana, mereka tenaganya kencang, tekanan pukulannya kuat, gerakannya juga cepat. Di poin kritis tadi kami coba untuk fokus saja," tutur Hendra menambahkan.

Untuk calon lawan di semifinal, Hendra/Ahsan masih menanti kepastian antara Takeshi Kamura/Keigo Sonoda dari Jepang dan Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty dari India.

Advertising
Advertising

Pasangan peringkat empat dunia ini pun sudah paham strategi apa yang akan digunakan jika berhadapan dengan kedua calon lawannya itu.

"Kalau ketemu Kamura/Sonoda harus siap capek, lawan tuan rumah (kami) tidak ada tekanan tapi justru mereka yang harusnya tertekan. Pasangan India juga tidak mudah dikalahkan, mainnya bagus, pukulannya juga kencang," tutur Hendra.

Indonesia sementara telah mengirim tiga wakil ke semifinal, yang sebelumnya sudah diisi dari lini ganda campuran yaitu Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti dan Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja.

Masih ada dua wakil lagi yang akan bertanding di perempat final Japan Open 2019, yaitu ganda putra Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon dan tunggal putra Jonatan Christie.

Berita terkait

Hasil Piala Thomas 2024: Chico Wardoyo Menang, Indonesia vs Thailand Berakhir 4-1

3 jam lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Chico Wardoyo Menang, Indonesia vs Thailand Berakhir 4-1

Chico Aura Dwi Wardoyo menggenapi kemenangan Indonesia 4-1 atas Thailand pada fase grup C Piala Thomas 2024. Indonesia lolos ke perempat final.

Baca Selengkapnya

Kata Jonatan Christie Usai Menang Susah Payah Lawan Wakil Thailand di Piala Thomas 2024

3 jam lalu

Kata Jonatan Christie Usai Menang Susah Payah Lawan Wakil Thailand di Piala Thomas 2024

Jonatan Christie menyumbang poin kedua untuk Indonesia pada laga menghadapi Thailand di Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Piala Thomas 2024: Fajar / Rian Akui Tak Bisa Bermain dengan Nyaman saat Dikalahkan Wakil Thailand

5 jam lalu

Piala Thomas 2024: Fajar / Rian Akui Tak Bisa Bermain dengan Nyaman saat Dikalahkan Wakil Thailand

Kekalahan Fajar / Rian dari Peeratchai Sukphun / Pakkapon Teeraratsakul membuat skor Indonesia vs Thailand di fase grup Piala Thomas 2024 sementara imbang 1-1.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Anthony Ginting Menang, Fajar / Rian Keok, Indonesia vs Thailand 1-1

6 jam lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Anthony Ginting Menang, Fajar / Rian Keok, Indonesia vs Thailand 1-1

Tim bulu tangkis putra Indonesia masih imbang 1-1 saat melawan Thailand pada pertandingan kedua babak penyisihan Grup C Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Duel Indonesia vs Thailand di Piala Thomas 2024, Aryono Miranat Minta Ganda Putra Waspada

20 jam lalu

Duel Indonesia vs Thailand di Piala Thomas 2024, Aryono Miranat Minta Ganda Putra Waspada

Aryono Miranat, mengingatkan pentingnya untuk mengantisipasi performa pasangan Thailand pada laga kedua kualifikasi Grup C Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Ricky Soebagdja Minta Tim Bulu Tangkis Piala Thomas dan Piala Uber Tak Lengah Hadapi Laga Kedua

21 jam lalu

Ricky Soebagdja Minta Tim Bulu Tangkis Piala Thomas dan Piala Uber Tak Lengah Hadapi Laga Kedua

Ricky Soebagdja mengingatkan para pemain tidak lengah pada laga Piala Thomas dan Piala Uber 2024. Tim putra hadapi Thailand, tim putri hadapi Uganda.

Baca Selengkapnya

Piala Thomas 2024: Fajar Alfian Ingin Tim Bulu Tangkis Indonesia Lebih Kompak dan Saling Percaya

1 hari lalu

Piala Thomas 2024: Fajar Alfian Ingin Tim Bulu Tangkis Indonesia Lebih Kompak dan Saling Percaya

Fajar Alfian memiliki tekad untuk bisa mengantarkan Indonesia menjadi juara Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Klasemen Piala Thomas dan Piala Uber 2024: Tim Putra Indonesia di Puncak Usai Kalahkan Inggris 5-0

1 hari lalu

Klasemen Piala Thomas dan Piala Uber 2024: Tim Putra Indonesia di Puncak Usai Kalahkan Inggris 5-0

Tim bulu tangkis Indonesia memuncaki klasemen sementara Grup C Piala Thomas dan Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Turun di Partai Terakhir, Alwi Farhan Sempurnakan Kemenangan Indonesia Atas Inggris 5-0

1 hari lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Turun di Partai Terakhir, Alwi Farhan Sempurnakan Kemenangan Indonesia Atas Inggris 5-0

Alwi Farhan mengalahkan Cholan Kayan dengan 21-15, 21-12, sehingga Indonesia menang 5-0 atas Inggris di Grup C Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Fajar / Rian Tak Mau Terlalu Terbebani karena Jadi Tulang Punggung Ganda Putra di Piala Thomas 2024

1 hari lalu

Fajar / Rian Tak Mau Terlalu Terbebani karena Jadi Tulang Punggung Ganda Putra di Piala Thomas 2024

Fajar / Rian menjadi yang paling senior di ganda putra untuk tim Indonesia yang tampil di Piala Thomas 2024 ini.

Baca Selengkapnya