Timnas U-13 Diharap Jadi Contoh Bagi Masyarakat Internasional

Minggu, 6 Oktober 2019 09:56 WIB

Deputi Bidang Pembudayaan Olahraga Raden Isnanta saat melepas TImnas Indonesia U-13 yang akan berlaga di Malaysia, pada Jumat, 4 Oktober 2019. (Dok. Kemenpora)

INFO OLAHRAGA — Timnas Sepak Bola U-13 Indonesia di bawah naungan Sepak Bola Anak Indonesia, akan mengikuti kompetisi di Sabah, Malaysia pada 6-9 Oktober 2019 mendatang.

Walaupun di dalam pembagian pool posisi, Indonesia tidak terlalu diuntungkan karena harus bersaing dengan Malaysia, Filipina dan juga Australia, tetapi Ketua Sepak Bola Anak Indonesia, Dani Satria Iskandar tetap optimis dengan kapasitas dan kemampuan yang dimiliki oleh Timnas U-13.

Hal itu terlihat ketika tahun lalu Timnas Indonesia mampu meraih juara 2 di ajang yang sama. Oleh karena itu, pada kejuaraan U-13 ini, Dani yakin anak didiknya mampu untuk merebut prestasi terbaik.

Sementara itu, Deputi Bidang Pembudayaan Olahraga, Raden Isnanta berharap agar pemain Timnas U-13 Indonesia tetap kompak dan konsisten dalam menjaga kedisiplinan.

Tetapi, yang lebih penting adalah kesantunan yang baik ketika berlatih dan bertanding di segala aktivitas. Raden juga menegaskan kepada pimpinan rombongan, manajer, dan pelatih untuk dapat memberikan pelatihan yang baik kepada pemain dalam squad merah putih U-13 agar bisa menjadi contoh yang baik di hadapan masyarakat internasional.

Advertising
Advertising

Hal ini merupakan tanggung jawab pemerintah lewat Kementerian Pemuda dan Olahraga terutama Deputi Bidang Pembudayaan Olahraga yang akan terus mendukung pembinaan dan percepatan prestasi persepakbolaan di Tanah Air. (*)

Berita terkait

Roberto Mancini Sebut 4 Pemain Timnas U-23 Indonesia Ini Layak Main di Serie B Italia

1 jam lalu

Roberto Mancini Sebut 4 Pemain Timnas U-23 Indonesia Ini Layak Main di Serie B Italia

Pelatih timnas Arab Saudi Roberto Mancini memuji penampilan Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Profil Kim Sang-sik, Pelatih Baru Timnas Vietnam asal Korea Selatan

13 jam lalu

Profil Kim Sang-sik, Pelatih Baru Timnas Vietnam asal Korea Selatan

Timnas Vietnam sudah memiliki pelatih anyar. VFF) mengumumkan penunjukan Kim Sang-sik sebagai pengganti Philippe Troussier.

Baca Selengkapnya

Jadwal Final Piala Asia U-23 2024: Jepang vs Uzbekistan Malam Ini, Timur Kapadze Optimistis Bawa Timnya Juara

2 hari lalu

Jadwal Final Piala Asia U-23 2024: Jepang vs Uzbekistan Malam Ini, Timur Kapadze Optimistis Bawa Timnya Juara

Duel timnas Jepang U-23 vs Uzbekistan U-23 pada final Piala Asia U-23 2024 akan berlangsung Jumat malam ini, mulai 22.30 WIB.

Baca Selengkapnya

Kemenpora Gelar Nobar Timnas U-23 Indonesia vs Irak, Kawal Perburuan Tiket Olimpiade 2024

3 hari lalu

Kemenpora Gelar Nobar Timnas U-23 Indonesia vs Irak, Kawal Perburuan Tiket Olimpiade 2024

Kemenpora kembali menggelar acara nonton bareng (nobar) laga Timnas U-23 Indonesia melawan Irak di perebutan tempat ketiga Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Coach Justin: Sepak Bola Indonesia Berkembang Sangat Pesat

3 hari lalu

Coach Justin: Sepak Bola Indonesia Berkembang Sangat Pesat

Justinus Lhaksana alias Coach Justin mengatakan sepak bola Indonesia berkembang sangat pesat.

Baca Selengkapnya

Arti Kata Pundit yang Viral dalam Dunia Persepakbolaan

3 hari lalu

Arti Kata Pundit yang Viral dalam Dunia Persepakbolaan

Ramai istilah pundit dalam dunia sepak bola. Arti kata pundit merujuk pada seseorang yang memiliki keahlian di dunia sepak bola.

Baca Selengkapnya

Timnas U-23 Indonesia 3 Kali Dirugikan saat Lawan Uzbekistan, Kenapa Ada Wasit VAR di Pertandingan Sepak Bola?

5 hari lalu

Timnas U-23 Indonesia 3 Kali Dirugikan saat Lawan Uzbekistan, Kenapa Ada Wasit VAR di Pertandingan Sepak Bola?

Ada tiga keputusan wasit VAR yang dinilai merugikan Timnas U-23 Indonesia U-saat melawan Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Lokasi Nobar Piala Asia U-23 Pindah ke Halaman Kemenpora, Bisa Datang Tanpa Registrasi

5 hari lalu

Lokasi Nobar Piala Asia U-23 Pindah ke Halaman Kemenpora, Bisa Datang Tanpa Registrasi

Lokasi nobar Piala Asia U-23 Indonesia vs Uzbekistan malam ini dipindah dari Auditorium Wisma Kemenpora ke Halaman Kemenpora.

Baca Selengkapnya

Marak Nobar Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Instansi Pemda, Kemenpora Ingatkan Tak Dikomersialkan

6 hari lalu

Marak Nobar Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Instansi Pemda, Kemenpora Ingatkan Tak Dikomersialkan

Kemenpora mengingatkan agar acara nobar Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23 2024 tak dikomersialkan.

Baca Selengkapnya

Fernando Morientes Pajang Trophy Liga Champions di Indonesia, Bicara Fanatisme Suporter Tanah Air

8 hari lalu

Fernando Morientes Pajang Trophy Liga Champions di Indonesia, Bicara Fanatisme Suporter Tanah Air

Fernando Morientes singgung bagaimana kegilaan penggemar sepak bola Indonesia yang rela menonton Laga Liga Champions tengah malam.

Baca Selengkapnya