Tinju Dunia: Jesse Hart Gagal Balaskan Kekalahan Hopkins

Reporter

Tempo.co

Editor

Yudono Yanuar

Senin, 13 Januari 2020 09:02 WIB

Pukulan Joe Smith Jr pada Jesse Hart dalam pertarungan kelas berat ringan non-gelar di Atlantic City, AS, 11 Januari 2020. (Mikey Williams/ Top Rank)

TEMPO.CO, Jakarta - Ambisi Jesse Hart untuk membalaskan kekalahan tragis idolanya, Benard Hopkins, dari Joe Smith Jr, gagal total. Hart malah kalah angka telak dari Smith dalam pertarungan tinju dunia non-gelar kelas berat ringan di Atlantic City,AS, Sabtu malam, 11 Januari 2020.

Kelas berat ringan tampaknya tidak cocok untuk Jesse Hart, yang baru naik kelas dari menengah super. Hart gagal mengimbangi Smith, yang menang angka.

Smith mengendalikan sebagian besar pertarungan. Para juri memberi angka 97-92 dan 98-91 untuk Smith, dan hakim ketiga memberi 95-94 untuk Hart.

Hart nyaris tak berdaya hampir sepanjang separuh pertarungan 10 ronde itu. Ia bahkan sempat jatuh di ronde kedelapan. Pukulan keras Smith telah menguras energi Hart.

Hart tampak hanya berusaha bertahan di tiga ronde terakhir. Tidak muncul perlawanan sama sekali. Kekalahan ini membuar rekor Hart turun menjadi 26-3. Pejuang petinju Philadelphia berusia 30 tahun itu untuk membalas kekalahan Bernard Hopkins dari Smith pada 2016, tidak terjadi.

Advertising
Advertising

Smith terbukti menjadi orang yang lebih baik ketika ia bangkit kembali dari kekalahan dalam pertarungan terakhirnya pada Maret 2019 melawan Dmitry Bivol.

Hart harus memperbaiki stamina dan ketajaman teknisnya. Adapun Smith tampak sedikit lebih tajam dibanding sebelumnya. Ada kemungkinan, petinju berusia 30 tahun ini akan mendapat kesempatan tampil di pertarungan perebutan gelar juara.

Berita terkait

Jelang Duel Penyatuan Gelar Tinju Kelas Berat, Tyson Fury Remehkan Oleksandr Usyk

15 hari lalu

Jelang Duel Penyatuan Gelar Tinju Kelas Berat, Tyson Fury Remehkan Oleksandr Usyk

Petinju Tyson Fury mulai melontarkan perang urat syaraf menjelang pertarungan penyatuan gelar juara tinju dunia kelas berat melawan Oleksandr Usyk.

Baca Selengkapnya

Mengenal Danielle Collins, Petenis Amerika yang Merebut Gelar Juara Dua Kali Berturut-turut

19 hari lalu

Mengenal Danielle Collins, Petenis Amerika yang Merebut Gelar Juara Dua Kali Berturut-turut

Petenis Amerika Danielle Collins kembali mengangkat trofi mendapat gelar kedua menjuarai Charleston Open

Baca Selengkapnya

Mike Tyson akan Melawan Jake Paul, Mengenal Lawan Sang Legenda Tinju Dunia Ini

20 hari lalu

Mike Tyson akan Melawan Jake Paul, Mengenal Lawan Sang Legenda Tinju Dunia Ini

Pertarungan Mike Tyson, mantan juara dunia kelas berat YouTuber Jake Paul

Baca Selengkapnya

5 Fakta Menarik Soal Film Legenda Tinju Kelas Berat George Foreman yang Tayang di Netflix

21 hari lalu

5 Fakta Menarik Soal Film Legenda Tinju Kelas Berat George Foreman yang Tayang di Netflix

Kisah hidup legenda tinju kelas berat, George Foreman, diangkat menjadi cerita film yang akan ditayangkan Netflix.

Baca Selengkapnya

Celana Pendek Muhammad Ali dalam Pertandingan 'Thrilla in Manila' Dilelang, Ditawar Rp 60 Miliar Belum Dilepas

23 hari lalu

Celana Pendek Muhammad Ali dalam Pertandingan 'Thrilla in Manila' Dilelang, Ditawar Rp 60 Miliar Belum Dilepas

Celana pendek yang dikenakan Muhammad Ali dalam pertandingan tinju legendaris "Thrilla in Manila" dijual rumah lelang Sotheby's di New York.

Baca Selengkapnya

Bakal Duel Lawan Jake Paul, Mike Tyson Yakin Masih Punya Daya Tarik Meski Sudah Tua

26 hari lalu

Bakal Duel Lawan Jake Paul, Mike Tyson Yakin Masih Punya Daya Tarik Meski Sudah Tua

Mike Tyson akan berusia 58 tahun ketika menghadapi Jake Paul dalam sebuah laga eksibisi di Texas, Amerika Serikat, pada 20 Juli 2024.

Baca Selengkapnya

Kalahkan Francis Ngannou, Bagaimana Peluang Anthony Joshua untuk Menantang Juara Dunia Tinju Kelas Berat?

50 hari lalu

Kalahkan Francis Ngannou, Bagaimana Peluang Anthony Joshua untuk Menantang Juara Dunia Tinju Kelas Berat?

Petinju Inggris, Anthony Joshua, membuka peluang untuk menjadi penantang gelar juara tinju dunia kelas berat setelah menang KO Francis Ngannou.

Baca Selengkapnya

Hasil Tinju Dunia Kelas Berat: Anthony Joshua Menang KO atas Francis Ngannou

50 hari lalu

Hasil Tinju Dunia Kelas Berat: Anthony Joshua Menang KO atas Francis Ngannou

Petinju Inggris, Anthony Joshua, berhasil menang KO atas Francis Ngannou, mantan juara MMA asal Kamerun, dalam duel tinju dunia kelas berat.

Baca Selengkapnya

Jadwal Tinju Dunia: Mike Tyson Naik Ring Lagi, Hadapi Jake Paul pada 20 Juli 2024

52 hari lalu

Jadwal Tinju Dunia: Mike Tyson Naik Ring Lagi, Hadapi Jake Paul pada 20 Juli 2024

Mike Tyson akan kembali naik ring melawan Youtuber Jake Paul dalam pertarungan eksibisi yang ditayangkan oleh Netflix pada 20 Juli 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Tinju Dunia: Berduel Jumat 8 Maret 2024, Francis Ngannou dan Anthony Joshua Sama-sama Optimistis Menang KO

52 hari lalu

Jadwal Tinju Dunia: Berduel Jumat 8 Maret 2024, Francis Ngannou dan Anthony Joshua Sama-sama Optimistis Menang KO

Petinju Francis Ngannou dan Anthony Joshua sama-sama optimistis bisa menang KO dalam duel di Kingdom Arena Riyadh, Arab Saudi, Jumat, 8 Maret 2024.

Baca Selengkapnya