Kata Lewis Hamilton Setelah Dekati Rekor Kemenangan Formula 1 Michael Schumacher

Rabu, 16 September 2020 20:25 WIB

Pembalap Mercedes Lewis Hamilton dan Valteri Bottas merayakan kemenangan bersama anggota timnya di atas podium F1 GP Tuscan di Mugello, Scarperia e San Piero, Italia, Ahad, 13 September 2020. Bottas meraih posisi kedua dan pembalap Red Bull Alexander Albon di tempat ketiga. REUTERS/Miguel Medina

TEMPO.CO, Jakarta - Lewis Hamilton menuju GP Rusia dengan peluang menyamai rekor kemenangan Formula 1 sepanjang masa milik Michael Schumacher. Pembalap Mercedes itu kaget dan sulit mempercayai bahwa perjalanan kariernya tinggal selangkah lagi agar bisa menyamai rekor mantan pembalap Ferrari tersebut.

Hamilton meraih kemenangan ke-90 dalam karirnya di GP Tuscan di Sirkuit Mugello, Ahad lalu. Kemenangan di seri berikutnya membuat Hamilton menyamai rekor Schumacher yang bertahan sejak 2006. Saat ini, Hamilton juga memegang keunggulan 55 poin atas rekan setimnya di Mercedes, Valtteri Bottas, di papan klasemen pembalap setelah memenangkan enam dari sembilan balapan pembuka musim 2020.

Baca juga : Pakai Kaus Anti-Rasisme, FIA : Tidak Ada Penyelidikan terhadap Lewis Hamilton

"Itu sepertinya tidak nyata. Jelas pada akhirnya merupakan hak istimewa untuk berada dalam posisi dan memiliki tim yang hebat dan mobil untuk dapat menyelesaikan akhir pekan, akhir pekan. Saya hanya merasa berterima kasih selamanya kepada orang-orang yang terus bekerja keras, saya hanyalah penghubung dalam rantai," kata Hamilton, yang telah meraih 69 kemenangan sejak pindah dari McLaren ke Mercedes pada 2013.

Dikutip dari Crash, Rabu, 16 September 2020, Lewis Hamilton meneruskan, “Mendapatkan kemenangan tidaklah mudah ketika Anda memiliki pembalap hebat di Valtteri yang mampu mendorong Anda hingga batasnya. Saya tidak pernah berpikir bahwa saya akan berada di sini, itu sudah pasti."

Advertising
Advertising

Baca juga : Lewis Hamilton Serukan Keadilan untuk Breonna Taylor, Siapa Dia?

Jika Hamilton mampu mendapatkan kemenangan ke-91 tersebut, Hamilton juga memecahkan rekor Schumacher dalam jangka waktu raihan kemenangan. Ia akan tercatat meraih 91 kemenangan dengan jangka waktu lebih pendek ketimbang Schumacher. Hamilton butuh 13 tahun, sedangkan Schumacher butuh 14 tahun.

Namun, dalam hal balapan selama periode itu, Michael Schumacher juga tercatat mampu meraih kemenangannya yang ke 91 di F1 pada start ke-246. Ia berbeda dengan Hamilton yang melakukannya di start ke-260.

Berita terkait

Hasil Sprint Race Formula 1 Miami 2024: Max Verstappen Juara, Leclerc Kedua

2 hari lalu

Hasil Sprint Race Formula 1 Miami 2024: Max Verstappen Juara, Leclerc Kedua

Pembalap Red Bull, Max Verstappen, menjadi yang tercepat dalam sesi sprint race Formula 1 Miami 2024.

Baca Selengkapnya

Hengkang dari Red Bull Racing, Mengenal Adrian Newey

3 hari lalu

Hengkang dari Red Bull Racing, Mengenal Adrian Newey

Setelah lama bekerja sama di ajang F1, Red Bull Racing dan Adrian Newey berpisah

Baca Selengkapnya

Setelah Juarai Sprint Race, Max Verstappen Juga Sukses Merajai Balapan Formula 1 China 2024

15 hari lalu

Setelah Juarai Sprint Race, Max Verstappen Juga Sukses Merajai Balapan Formula 1 China 2024

Pembalap Red Bull Max Verstappen menjuarai balapan Formula 1 China 2024 di Sirkuit Internasional Shanghai, China, Minggu, 21 April.

Baca Selengkapnya

Usai Rajai Sprint Race, Max Verstappen Rebut Pole dalam Kualifikasi Formula 1 China 2024

16 hari lalu

Usai Rajai Sprint Race, Max Verstappen Rebut Pole dalam Kualifikasi Formula 1 China 2024

Pembalap Red Bull Max Verstappen kembali menunjukkan dominasinya setelah merebut posisi pole untuk balapan utama Formula 1 China 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Sprint Race Formula 1 China 2024: Max Verstappen Juara, Hamilton dan Perez Podium

16 hari lalu

Hasil Sprint Race Formula 1 China 2024: Max Verstappen Juara, Hamilton dan Perez Podium

Pembalap Red Bull Max Verstappen memenangi balapan sprint pertama untuk Formula 1 2024. Lewis Hamilton dan Sergio Perez naik podium.

Baca Selengkapnya

Lando Norris Rebut Pole untuk Sprint Race Formula 1 China 2024, Hamilton Posisi Kedua, Verstappen Keempat

17 hari lalu

Lando Norris Rebut Pole untuk Sprint Race Formula 1 China 2024, Hamilton Posisi Kedua, Verstappen Keempat

Pembalap McLaren Lando Norris merebut pole position untuk sprint race pada kualifikasi balapan Sprint Formula 1 China 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Formula 1 China 2024, Statistik Penting, dan Klasemen Pembalap

17 hari lalu

Jadwal Formula 1 China 2024, Statistik Penting, dan Klasemen Pembalap

Jadwal Formula 1 2024 akan memasuki seri kelima. Balapan Grand Prix China aka berlangsung di Sirkuit Internasional Shanghai, pada 19-21 April.

Baca Selengkapnya

Formula 1: Begini Kata Max Verstappen Soal Rumor Akan Gantikan Lewis Hamilton di Mercedes

18 hari lalu

Formula 1: Begini Kata Max Verstappen Soal Rumor Akan Gantikan Lewis Hamilton di Mercedes

Max Verstappen menjawab rumor soal akan tinggalkan Red Bull untuk gantikan Lewis Hamilton di Mercedes. Simak selengkapnya.

Baca Selengkapnya

Berita Formula 1: Fernando Alonso Perpanjang Kontrak dengan Aston Martin hingga 2026

24 hari lalu

Berita Formula 1: Fernando Alonso Perpanjang Kontrak dengan Aston Martin hingga 2026

Pembalap Formula 1 Fernando Alonso resmi memperpanjang kontrak dengan tim Aston Martin hingga musim 2026.

Baca Selengkapnya

Klasemen Pembalap Formula 1 2024 setelah Max Verstappen Memenangi GP Jepang

29 hari lalu

Klasemen Pembalap Formula 1 2024 setelah Max Verstappen Memenangi GP Jepang

Juara dunia tiga kali Max Verstappen memenangi balapan Formula 1 Jepang 2024. Red Bull finis satu-dua. Simak klasemen pembalap terkini.

Baca Selengkapnya