Bakti Pembangunan Berjaya di Libama

Reporter

Editor

Senin, 24 November 2008 22:45 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta :Tim Basket Putra Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Bakti Pembangunan (BP) berhasil keluar sebagai juara dalam kompetisi A Mild Liga Basket Mahasiwa (Libama) 2008 setelah mengalahkan lawannya Universitas Pelita Harapan (UPH) dalam laga final, Senin (24/11) di Hall Basket Senayan, Jakarta dengan skor 87-78.


Awalnya, UPH sempat memimpin hingga paruh ketiga dengan angka yang terpaut cukup jauh, yaitu 5 poin. Namun memasuki paruh keempat BP terlihat semakin meningkatkan serangan dan berhasil mengejar ketertinggalan bahkan mengungguli UPH.

Sementara itu, juara ketiga berhasil diraih tim basket putra STIE Swadaya setelah mengalahkan Universitas Surabaya dengan skor 78-70.



Fanny Febyanti

Berita terkait

KFC DBL Camp 2023 Telah Dimulai, Peserta Asal Banjarmasin Pecahkan Rekor Beep Test

12 Mei 2023

KFC DBL Camp 2023 Telah Dimulai, Peserta Asal Banjarmasin Pecahkan Rekor Beep Test

KFC DBL Camp 2023 masih berlangsung hingga Minggu, 14 Mei 2023 mendatang.

Baca Selengkapnya

Kalahkan Celtics di Game 6, Golden State Warriors Juara NBA 2021-2022

17 Juni 2022

Kalahkan Celtics di Game 6, Golden State Warriors Juara NBA 2021-2022

Golden State Warriors berhasil menjuarai NBA 2021-2022 setelah mengalahkan Celtics 103-90.

Baca Selengkapnya

Basket NBA Bergulir Lagi Jumat ini, 89 Pemain Asing Ikut Berlaga

31 Juli 2020

Basket NBA Bergulir Lagi Jumat ini, 89 Pemain Asing Ikut Berlaga

Sebanyak 89 pemain asing dari 34 negara mulai bersiap untuk tampil di NBA Restart, yang dimulai Jumat ini.

Baca Selengkapnya

Kehadiran Yao Ming Kejutkan Penonton Basket Asian Games 2018

16 Agustus 2018

Kehadiran Yao Ming Kejutkan Penonton Basket Asian Games 2018

Para penonton pertandingan bola basket Asian Games 2018 dikejutkan kehadiran Yao Ming.

Baca Selengkapnya

Jadwal Laga Kedua Final IBL Malam Ini: Ini Siaran Langsungnya

21 April 2018

Jadwal Laga Kedua Final IBL Malam Ini: Ini Siaran Langsungnya

Pelita Jaya dan Satria Muda Pertamina akan kembali bertemu dalam laga kedua final pada malam ini.

Baca Selengkapnya

Final IBL 2018: Satria Muda Redam Pelita Jaya, Xaverius Mati Kutu

20 April 2018

Final IBL 2018: Satria Muda Redam Pelita Jaya, Xaverius Mati Kutu

Juara bertahan Pelita Jaya Basketball harus takluk dari Satria Muda Pertamina di game pertama final IBL 2018.

Baca Selengkapnya

Satria Muda Tekuk Pelita Jaya di Laga Pertama Final IBL 2018

19 April 2018

Satria Muda Tekuk Pelita Jaya di Laga Pertama Final IBL 2018

Satria Muda Pertamina berhasil mengalahkan Pelita Jaya Basketball dalam laga pertama final Indonesia Basketball League (IBL) Pertalite 2018.

Baca Selengkapnya

Final IBL 2018: Satria Muda Kalahkan Pelita Jaya di Game Pertama

19 April 2018

Final IBL 2018: Satria Muda Kalahkan Pelita Jaya di Game Pertama

Satria Muda Pertamina berhasil mengalahkan Pelita Jaya 73-63 dalam game pertama final IBL 2018.

Baca Selengkapnya

Final IBL 2018: Xaverius Prawiro Mau Sandingkan MVP dan Trofi

19 April 2018

Final IBL 2018: Xaverius Prawiro Mau Sandingkan MVP dan Trofi

Pemain Pelita Jaya, Xaverius Prawiro, 31 tahun, mengejar ambisi besar dalam final kompetisi bola basket nasional, IBL 2018, Kamis malam ini.

Baca Selengkapnya

Jadwal Final IBL 2018 Malam Ini: Pelita Jaya Vs Satria Muda

19 April 2018

Jadwal Final IBL 2018 Malam Ini: Pelita Jaya Vs Satria Muda

Final kompetisi bola basket nasional, IBL 2018, akan berlangsung mulai Kamis malam ini, 19 April 2018, mempertemukan Pelita Jaya dengan Satria Muda.

Baca Selengkapnya