Ini Target Tim Yamaha dalam Tes Pramusim MotoGP di Sirkuit Mandalika

Reporter

Antara

Editor

Nurdin Saleh

Senin, 7 Februari 2022 09:45 WIB

Tim pabrikan Yamaha resmi merilis motor baru yang akan digeber Fabio Quartararo dan Franco Morbidelli untuk MotoGP 2022. motogp.com

TEMPO.CO, Jakarta - Tim Monster Energy Yamaha MotoGP akan memanfaatkan tes pramusim MotoGP di Sirkuit Mandalika pada 11-13 Februari untuk menentukan arah mereka di awal musim.

Fabio Quartararo dan Franco Morbidelli telah menjalani dua hari produktif di Sepang menguji motor YZR-M1 dan berbagai komponen baru yang mereka bawa.

Pada hari terakhir tes Sepang, Quartararo mencatatkan waktu terbaiknya 1:58,313. Ia berada di peringkat tujuh terpaut 0,182 detik dari pemuncak sesi, Enea Bastianini dari tim Gresini Ducati.

Sedangkan Franco Morbidelli masih berkutat dengan cedera lutut dan finis P24 hari itu.

"Dua hari tes setelah para pembalap tidak menyentuh motor selama dua bulan, mungkin itu tidak cukup," kata Direktur Tim Monster Energy Yamaha Massimo Meregalli dalam laman resmi, Minggu.

"Beruntung, kami sekarang menuju ke Indonesia, di mana tentunya tesnya akan lebih produktif," katanya pula.

Selama dua hari di Sepang, Yamaha menguji dua spesifikasi sasis dan komponen aerodinamika yang berbeda.

"Kami sekarang akan menganalisis dan mempelajari semua informasi yang kami kumpulkan dan membandingkannya dengan umpan balik dari para pembalap," kata Meregalli.

"Di Mandalika, kami akan mencoba mengonfirmasi segalanya, dan di sana kami akan membuat keputusan final tentang bagaimana kami mengawali musim ini," ujarnya lagi.

Baca Juga: Quartararo Kecewa dengan Performa Motornya dalam Tes MotoGP Sepang

Berita terkait

MotoGP Prancis 2024 Tuntas: Simak Rekap Hasil, Klasemen Pembalap, dan Jadwal Balapan Berikutnya

16 jam lalu

MotoGP Prancis 2024 Tuntas: Simak Rekap Hasil, Klasemen Pembalap, dan Jadwal Balapan Berikutnya

Rangkaian jadwal MotoGP Prancis 2024 sudah usai digelar. Simak rekap hasil, klasemen pembalap, dan jadwal berikutnya.

Baca Selengkapnya

Apa Kata Francesco Bagnaia yang Sempat Memimpin Balapan lalu Disalip Jorge Martin dan Marc Marquez di MotoGP Prancis 2024?

19 jam lalu

Apa Kata Francesco Bagnaia yang Sempat Memimpin Balapan lalu Disalip Jorge Martin dan Marc Marquez di MotoGP Prancis 2024?

Pembalap Ducati Lenovo Francesco Bagnaia finis ketiga dalam balapan MotoGP Prancis 2024 di Sirkuit Le Mans, Minggu, 12 Mei.

Baca Selengkapnya

Komentar Jorge Martin dan Marc Marquez setelah Dua Kali Finis di Posisi Satu dan Dua pada MotoGP Prancis 2024

1 hari lalu

Komentar Jorge Martin dan Marc Marquez setelah Dua Kali Finis di Posisi Satu dan Dua pada MotoGP Prancis 2024

Jorge Martin dan Marc Marquez sama-sama menorehkan hasil yang persis sama dalam dua balapan MotoGP Prancis 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua, Bagnaia Ketiga

1 hari lalu

Hasil MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua, Bagnaia Ketiga

Jorge Martin meraih kemennagan ganda di MotoGP Prancis 2024, dengan menjuarai sprint race dan balapan utama. Marc Marquez juga terus finis kedua.

Baca Selengkapnya

Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Francesco Bagnaia Bawa Semangat Penebusan

1 hari lalu

Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Francesco Bagnaia Bawa Semangat Penebusan

Francesco Bagnaia bertekad menebus kegagalan di sprint race MotoGP Prancis 2024 dalam balapan utama hari ini.

Baca Selengkapnya

Jadwal Balapan MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Waspada meski Tampil Sensasional di Sprint Race

1 hari lalu

Jadwal Balapan MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Waspada meski Tampil Sensasional di Sprint Race

Marc Marquez menatap balapan MotoGP Prancis 2024 di Sirkuit Le Mans, Prancis, Minggu, 12 Mei, dengan waspada meski tampil sensasional di sprint race.

Baca Selengkapnya

Hasil Sprint Race MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua

2 hari lalu

Hasil Sprint Race MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua

Jorge Martin berhasil memenangi sesi sprint MotoGP Prancis 2024. Marc Marquez dan Maverick Vinales juga naik podium.

Baca Selengkapnya

Jorge Martin Kuasai Latihan Bebas Pertama MotoGP Prancis 2024, Acosta Kedua, Vinales Ketiga

3 hari lalu

Jorge Martin Kuasai Latihan Bebas Pertama MotoGP Prancis 2024, Acosta Kedua, Vinales Ketiga

Pembalap Prima Pramac Racing Jorge Martin memimpin sesi latihan pertama (FP1) MotoGP Prancis 2024.

Baca Selengkapnya

MotoGP Prancis 2024: Puncaki Klasemen, Jorge Martin Incar Stabilitas Kecepatan dan Performa

3 hari lalu

MotoGP Prancis 2024: Puncaki Klasemen, Jorge Martin Incar Stabilitas Kecepatan dan Performa

Jorge Martin mengincar kecepatan dan performa stabil pada MotoGP Prancis 2024 yang akan diadakan di Sirkuit Le Mans, Prancis, mulai Jumat hari ini.

Baca Selengkapnya

Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Optimistis setelah Raih Podium di Spanyol

3 hari lalu

Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Optimistis setelah Raih Podium di Spanyol

Pembalap Gresini Racing Marc Marquez menatap MotoGP Prancis 2024, yang dimulai Jumat ini, 10 Mei, dengan percaya diri.

Baca Selengkapnya