Ganti Kylian Mbappe Saat PSG Tertinggal, Luis Enrique: Kami Harus Terbiasa Bermain Tanpa Dia

Reporter

Antara

Editor

Nurdin Saleh

Senin, 26 Februari 2024 11:54 WIB

Pemain PSG,Kylian Mbappe. REUTERS/Christian Hartmann

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih Paris Saint-Germain (PSG), Luis Enrique, menyatakan memilih suka-suka dalam memainkan Kylian Mbappe menjelang akhir musim ini. Ia menilai timnya harus mulai membiasakan diri bermain tanpa pemain tersebut.

"Kami harus terbiasa bermain tanpa Kylian,” kata Enrique pada konferensi pers pascapertandingan melawan Rennes, Senin dinihari, seperti dilaporkan AFP pada Senin.

“Saat saya ingin memainkan dia, maka saya akan memainkannya, dan saat saya tak menginginkannya bermain, maka hal sama berlaku."

PSG bermain 1-1 dengan Rennes dalam laga itu. Enrique menarik keluar Kylian Mbappe saat timnya tertinggal 1-0. Ia mengganti pemain itu pada menit ke-65 dengan Goncalo Ramos yang mencetak gol PSG saat melawan Rennes itu.

Mbappe menyatakan akan meninggalkan PSG begitu kontraknya selesai akhir musim ini. Real Madrid diperkirakan menjadi tujuan berikutnya sang superstar.

Advertising
Advertising

Antara menit ke-64 dan ke-70, Luis Enrique mengganti seluruh lini depannya, termasuk Ousmane Dembele dan Bradley Barcola.

“Ini pesan untuk semua pemain,” kata Enrique. “Jika Anda beranggapan saya mau menerima pemain yang bermalas-malasan di lapangan, maka saya bukan orang seperti itu."

PSG masih kokoh menempati posisi pertama klasemen sementara Liga Prancis meski gagal menang atas Rennes. Mereka mengemas 54 poin dari 23 pertandingan, unggul 11 poin dari Brest di posisi kedua.

Pilihan Editor: Prediksi Arema FC vs Persija Jakarta di Pekan Ke-26 Liga 1: Jadwal Live, H2H, Komentar Pelatih, Perkiraan Pemain

Berita terkait

Top Skor Liga Champions 2023/2024 Jelang Final: Harry Kane dan Mbappe Masih Teratas

3 jam lalu

Top Skor Liga Champions 2023/2024 Jelang Final: Harry Kane dan Mbappe Masih Teratas

Jadwal Liga Champions Liga Champions 2023/2024 akan memasuki babak final. Perebutan posisi top skor masih akan berlangsung menarik.

Baca Selengkapnya

Gagal Bawa PSG Juara Liga Champions, Posisi Luis Enrique di Kursi Pelatih Masih Aman

1 hari lalu

Gagal Bawa PSG Juara Liga Champions, Posisi Luis Enrique di Kursi Pelatih Masih Aman

Pelatih PSG, Nasser Al-Khelaifi, menegaskan bahwa Luis Enrique tetap melatih Les Parisien untuk musim depan meski gagal ke final Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Borussia Dortmund Kalahkan PSG untuk Rebut Tiket Final Liga Champions, Mats Hummels Jadi Pemain Terbaik dan Torehkan Rekor

1 hari lalu

Borussia Dortmund Kalahkan PSG untuk Rebut Tiket Final Liga Champions, Mats Hummels Jadi Pemain Terbaik dan Torehkan Rekor

Mats Hummels menjadi pahlawan saat Borussia Dortmund lolos ke final Liga Champions 2023/2024 dengan menyingkirkan PSG.

Baca Selengkapnya

PSG Disingkirkan Borussia Dortmund di Semifinal Liga Champions, Luis Enrique Lakukan Hal yang Tak Biasa Seusai Laga

1 hari lalu

PSG Disingkirkan Borussia Dortmund di Semifinal Liga Champions, Luis Enrique Lakukan Hal yang Tak Biasa Seusai Laga

Paris Saint-Germain (PSG) gagal lolos ke final Liga Champions 2023/2024 setelah kalah agregat 0-2 dari Borussia Dortmund. Apa kata Luis Enrique?

Baca Selengkapnya

Begini Komentar Edin Terzic setelah Bawa Borussia Dortmund Lolos ke Final Liga Champions dengan Singkirkan PSG

1 hari lalu

Begini Komentar Edin Terzic setelah Bawa Borussia Dortmund Lolos ke Final Liga Champions dengan Singkirkan PSG

Borussia Dortmund menyingkirkan PSG di babak semifinal Liga Champions. Klub Liga Jerman ini lolos ke final dengan mengantongi agregat 2-0.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Champions: Borussia Dortmund Lolos ke Babak Final, Singkirkan PSG dengan Agregat 2-0

1 hari lalu

Hasil Liga Champions: Borussia Dortmund Lolos ke Babak Final, Singkirkan PSG dengan Agregat 2-0

Borussia Dortmund lolos ke final Liga Champions 2023/2024. Mereka menang 1-0 di markas PSG, Rabu dinihari, 8 Mei 2024, dan melaju dengan agregat 2-0.

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia Berpotensi Bertemu Kylian Mbappe Jika Lolos Olimpiade Paris 2024

2 hari lalu

Timnas Indonesia Berpotensi Bertemu Kylian Mbappe Jika Lolos Olimpiade Paris 2024

Kylian Mbappe berambisi membela negaranya di ajang kompetisi Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Duel PSG vs Borussia Dortmund di Semifinal Kedua Liga Champions, Edin Terzic Waspada Rekor Buruk Timnya

2 hari lalu

Duel PSG vs Borussia Dortmund di Semifinal Kedua Liga Champions, Edin Terzic Waspada Rekor Buruk Timnya

Duel Paris Saint-Germain atau PSG vs Borussia Dortmund akan terjadi pada leg kedua babak semifinal Liga Champions 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi PSG vs Borussia Dortmund di Leg 2 Semifinal Liga Champions Selasa Malam Ini

2 hari lalu

Prediksi PSG vs Borussia Dortmund di Leg 2 Semifinal Liga Champions Selasa Malam Ini

Simak kabar terbaru kedua tim serta perkiraan susunan dan prediksi pertandingan PSG vs Borussia Dortmund di leg kedua semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Liga Champions Malam Ini: PSG Usung Misi Bangkit, Luis Enrique Targetkan Gol Cepat vs Borussia Dortmund

2 hari lalu

Liga Champions Malam Ini: PSG Usung Misi Bangkit, Luis Enrique Targetkan Gol Cepat vs Borussia Dortmund

Pelatih PSG Luis Enrique mengatakan timnya harus mencetak gol lebih awal saat melawan Borussia Dortmund pada leg kedua semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya