Usia Baru 13 Tahun, Adelia Chantika Aulia Tebar Pesona di Cabang Renang PON 2024, Raih 3 Emas dan Pecahkan 2 Rekor

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

Kamis, 19 September 2024 06:52 WIB

Perenang DKI Jakarta Adelia Chantika Aulia mencium medali emasP ON 2024. ANTARA/Nova Wahyudi

TEMPO.CO, Jakarta - Perenang Adelia Chantika Aulia yang baru 13 tahun menjadi salah satu bintang di kolam renang PON 2024 Aceh - Sumatera Utara. Atlet asal Jakarta ini meraih tiga medali emas dan memecahkan dua rekor PON.

Chantika menambah koleksi medalinya saat perlombaan hari kelima renang PON XXI, Rabu, 18 September 2024. Bahkan, dia langsung menambah dua medali emas sekaligus. Salah satunya dari nomor bergengsi 100 meter gaya bebas putri.

Pada nomor tersebut, Chantika mampu mencatatkan waktu 57,27 detik. Perenang belia itu mampu mengungguli Adinda Larasati Dewi Kirana dari Jawa Timur dalam perlombaan di Kolam Renang, Selayang, Medan tersebut.

Satu medali emas lagi didapatkan Chantika dari nomor 100 meter gaya punggung putri. Bahkan, di nomor tersebut, Chantika mampu memecahkan rekor PON. Chantika finish dengan membukukan waktu 1 menit 04,07 detik. Catatan waktu itu memecahkan rekor PON yang dibuat Flairene Candrea saat babak penyisihan PON XXI dengan catatan 1 menit 04,68 detik.

"Saya tidak menyangka bisa meraih dua medali emas dalam satu hari. Apalagi, sampai memecahkan rekor PON," kata Chantika.

Advertising
Advertising

"Saya benar-benar tidak menyangka dengan semua ini. Terlebih untuk medali emas di nomor 100 meter punggung. Saya menang dengan selisih 0,01 detik," kata dia lagi.

Pada nomor tersebut, Chantika memang unggul tipis dari Alegra Linette Sruy. Perenang asal Bali itu finish dengan catatan 1 menit 04,08 detik. "Ini PON pertama saya dan saya benar-benar tidak menyangka kalau sampai saat ini sudah mendapatkan tiga medali emas," ucapnya.

Selain dua empat yang didapatkan pada hari kelima perlombaan, Chantika sebelumnya sudah berhasil meraih medali emas pada nomor 200 meter gaya punggung putri. Dia memenangi perlombaan dengan catatan waktu 2 menit 16,77 detik. Catatan waktu itu memecahkan rekor PON yang sebelumnya dibukukan Nurul Fajar Fitriyati saat PON XX Papua lalu. Saat itu, Nurul mencacatkan waktu 2 menit 19,78 detik.

"Tidak terpikirkan oleh saya kalau bisa mendapatkan medali emas dan memecahkan rekor. Jujur saya sangat senang dengan apa yang saya dapatkan di PON ini," sebut Chantika.

PON2024.ID | ANTARA

Pilihan Editor: Klasemen Perolehan Medali PON 2024 Kamis Pagi 19 September: Jabar Geser Jakarta dari Posisi Teratas

Berita terkait

Sausan Dwi Ramadhani Juarai Tunggal Putri Bulu Tangkis PON 2024, Pastikan Jateng Raih 5 Emas

6 jam lalu

Sausan Dwi Ramadhani Juarai Tunggal Putri Bulu Tangkis PON 2024, Pastikan Jateng Raih 5 Emas

Sausan Dwi Ramadhani mempersembahkan medali emas kelima bulu tangkis PON 2024 bagi Jateng dengan menjuarai tunggal putri.

Baca Selengkapnya

Hasil Bola Voli PON 2024: Tim Putra Jabar Pertahankan Medali Emas, Kalahkan Jateng 3-0

7 jam lalu

Hasil Bola Voli PON 2024: Tim Putra Jabar Pertahankan Medali Emas, Kalahkan Jateng 3-0

Tim bola voli putra Jawa Barat mempertahankan medali emas setelah mengalahkan Jawa Tengah dengan skor 3-0 pada partai final PON 2024.

Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi Akan Tutup PON Aceh-Sumut di Stadion Utama Sport Center Sumut Jumat 20 September

7 jam lalu

Presiden Jokowi Akan Tutup PON Aceh-Sumut di Stadion Utama Sport Center Sumut Jumat 20 September

Panitia PON Aceh-Sumut memastikan upacara penutupan digelar di Stadion Utama Sport Center Sumut pada Jumat malam, 20 September 2024.

Baca Selengkapnya

Tim Putri Jatim Juara Bola Voli PON 2024, Alim Suseno: Peran Megawati Hangestri Sangat Krusial

7 jam lalu

Tim Putri Jatim Juara Bola Voli PON 2024, Alim Suseno: Peran Megawati Hangestri Sangat Krusial

Megawati Hangestri Pertiwi tampil luar biasa di final PON 2024 Aceh-Sumut. Dia mengantarkan Jawa Timur menang 3-1 atas Jabar.

Baca Selengkapnya

Hasil Bulu Tangkis PON 2024: Richie Duta Ricardo Raih Emas Tunggal Putra, Menangi Duel 'All Jateng Final' vs Zaki Ubaidillah

8 jam lalu

Hasil Bulu Tangkis PON 2024: Richie Duta Ricardo Raih Emas Tunggal Putra, Menangi Duel 'All Jateng Final' vs Zaki Ubaidillah

Richie Duta Ricardo meraih medali emas PON 2024 setelah memenangi duel melawan rekannya Zaki Ubaidillah dalam "All Jateng Final".

Baca Selengkapnya

Hasil Final Bola Voli PON 2024: Tim Putri Jatim yang Diperkuat Megawati Hangestri Raih Emas dengan Kalahkan Jabar 3-1

8 jam lalu

Hasil Final Bola Voli PON 2024: Tim Putri Jatim yang Diperkuat Megawati Hangestri Raih Emas dengan Kalahkan Jabar 3-1

Tim bola voli putri Jawa Timur mematahkan dominasi Jawa Barat dengan menjuarai PON 2024. Megawati Hangestri berperan penting.

Baca Selengkapnya

Profil Aisha Hakim, Putri Irfan Hakim Raih Medali Emas di PON 2024 Aceh-Sumut

10 jam lalu

Profil Aisha Hakim, Putri Irfan Hakim Raih Medali Emas di PON 2024 Aceh-Sumut

Putri Irfan Hakim, Aisha Hakim berhasil meraih medali emas cabang olahraga berkuda di PON 2024 Aceh-Sumut.

Baca Selengkapnya

Hasil Bola Voli PON 2024: Tim Putri Jakarta Raih Medali Perunggu, Kalahkan Jateng 3-0

12 jam lalu

Hasil Bola Voli PON 2024: Tim Putri Jakarta Raih Medali Perunggu, Kalahkan Jateng 3-0

Tim bola voli putri Jakarta berhasil merebut medali perunggu setelah mengalahkan Jawa Tengah pada pertandingan perebutan tempat ketiga PON 2024.

Baca Selengkapnya

Cerita dari Final Jujitsu PON 2024 yang Sempat Diulang

15 jam lalu

Cerita dari Final Jujitsu PON 2024 yang Sempat Diulang

Kejadian menarik hadir di arena jujitsu PON 2024 Aceh - Sumut. Final kategori fighting kelas -77 kilogram antara Jatim dan Kaltim harus diulang.

Baca Selengkapnya

PON 2024: Lapangan Tenis Stadion Harapan Bangsa Ditutup Lakban, Ini Penyebabnya

15 jam lalu

PON 2024: Lapangan Tenis Stadion Harapan Bangsa Ditutup Lakban, Ini Penyebabnya

TD Tenis PON 2024, Akhyar Matra, mengungkapkan penyebab penutupan sejumlah bagian permukaan lapangan tenis di Stadion Harapan Bangsa dengan lakban.

Baca Selengkapnya