Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kontingen Indonesia Meraih 42 Medali di Khon Kaen Games 2019

image-gnews
SKO Ragunan sukses membawa pulang 42 medali dari multi event antar SKO bertajuk
SKO Ragunan sukses membawa pulang 42 medali dari multi event antar SKO bertajuk "22nd Thailand Sports School Khon Kaen Games 2019" di Thailand pada 30 Juli-8 Agustus 2019. (Dok. Kemenpora)
Iklan

INFO NASIONAL Kontingen Indonesia yang diwakili oleh SKO (sekolah khusus olahragawan) Ragunan sukses membawa pulang 42 medali dari multi event antar-SKO bertajuk 22nd Thailand Sports School Khon Kaen Games 2019. Kejuaraan ini berlangsung di Provinsi Khon Kaen, Thailand, 30 Juli hingga 8 Agustus 2019.

Kepala Bidang SKO, Margono, sangat mengapresiasi kinerja anak-anak SKO Ragunan atas medali yang diraihnya. "Terima kasih kepada anak-anak yang telah bekerja keras selama di Khon Kaen Games ini. Ke depan, kita harus lebih mempersiapkan diri lebih matang lagi, meski tiap provinsi dalam menggelar event ini berbeda-beda cabornya," ujarnya seusai penutupan 22nd Thailand Sports School Khon Kaen Games 2019 di Stadium Khon Kaen, Kamis, 8 Agustus 2019.  

Total 42 medali tersebut terdiri dari 17 emas, 12 perak, dan 13 perunggu saat mengikuti tujuh cabang olahraga dari 21 cabang yang dipertandingkan, serta menorehkan empat rekor baru melalui ajang ini. Cabang olahraga renang mendominasi perolehan medali dengan mengoleksi tujuh emas, sembilan perak, dan lima perunggu, serta tiga rekor baru melalui Azzah Shabira Putri saat tampil di 50 meter gaya kupu-kupu U-18, Riki Alexander di gaya punggung 200 meter U-18, dan Ahnaf Kamal Pasya 50 meter gaya punggung U-18.  

Cabang panahan sukses meraih empat emas, satu perak, dan dua perunggu. Atletik dua emas dan empat perunggu sekaligus pemecahan rekor baru oleh Dina Aulia, saat tampil di nomor 100 meter lari gawang Putri U-16, dengan catatan waktu 14,34 detik dari waktu sebelumnya 14,70 detik.  

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Cabang gulat membawa pulang empat medali antara lain dua emas, satu perak, dan satu perunggu. Pencak silat meraih dua emas dan satu perunggu. Cabang voli sukses memperbaiki prestasi. Tahun lalu hanya membawa perunggu, namun kini Dinda Syiva dan kawan-kawan sukses membawa pulang medali perak, sedangkan sepak bola pulang dengan tangan hampa.

Margono mengatakan ajang ini tak semata-mata meraih prestasi, namun sebagai jam terbang bagi para atlet muda, khususnya binaan Kemenpora. Ajang ini juga salah satu upaya mempersiapkan atlet pelapis untuk menggantikan seniornya. "Mereka adalah cikal bakal atlet yang akan berlaga di SEA Games, Asian Games, dan Olimpiade ke depannya, sehingga jam terbang, penempaan mental bertanding sejak awal kita pupuk, selain mempersiapkan keahlian mereka pada masing-masing cabang olahraga," katanya. (*)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kemenpora Buka Kemungkinan Kerja Sama dengan Red Sparks untuk Buat Akademi Bola Voli

4 hari lalu

Skuad Dajeon JungKwanJang Red Sparks dalam laga eksibisi melawan Indonesia All Star di Indonesia Arena, Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu, 20 April 2024. TEMPO/Randy
Kemenpora Buka Kemungkinan Kerja Sama dengan Red Sparks untuk Buat Akademi Bola Voli

Kemenpora membuka kemungkinan untuk membuat akademi bola voli bersama klub asal Korea Selatan, Daejeon JungKwanJang Red Sparks, di Indonesia.


Sebelum Pulang ke Korea Selatan, Pemain Red Sparks Sempat Diajak Berkeliling TMII

4 hari lalu

Para pemain dan ofisial klub voli Red Sparks menyaksikan pertunjukan Tari Kecak di TMII, Jakarta, Minggu, 21 April 2024. ANTARA/Kemenpora RI
Sebelum Pulang ke Korea Selatan, Pemain Red Sparks Sempat Diajak Berkeliling TMII

Para pemain klub bola voli Red Sparks sempat diajak berkeliling mengenal ragam budaya Indonesia di Taman Mini Indonesia Indah (TMII) Jakarta.


Kemenpora Buka Program Pertukaran Pelajar Dalam dan Luar Negeri, Cek Syaratnya

15 hari lalu

Delapan mahasiswa FIB UGM ikuti Program Pertukaran Pelajar di Korea Selatan. dok/ugm.ac.id KOMUNIKA ONLINE
Kemenpora Buka Program Pertukaran Pelajar Dalam dan Luar Negeri, Cek Syaratnya

Program Indonesian Dream PPAN dan PPAP dari Kemenpora buka hingga 15 Mei 2024.


Jadwal Penjualan Tiket Red Sparks vs Indonesia All Stars, Ada Kategori Khusus Jumpa Megawati Hangestri Cs

34 hari lalu

Daejeon Red Sparks. (Instagram/@red__sparks)
Jadwal Penjualan Tiket Red Sparks vs Indonesia All Stars, Ada Kategori Khusus Jumpa Megawati Hangestri Cs

LPDUK mengumumkan delapan kategori tiket ditambah satu kategori khusus untuk laga eksibisi Red Sparks vs Indonesia All Star.


Keppres Kewarganegaraan Cyrus Margono Terbit, Selangkah Lagi Resmi Jadi WNI

38 hari lalu

Cyrus Ashkon Margono. (Instagaram/@cmargono)
Keppres Kewarganegaraan Cyrus Margono Terbit, Selangkah Lagi Resmi Jadi WNI

Pemain keturunan Cyrus Margono tinggal melaksanakan pengambilan sumpah untuk kemudian resmi menjadi WNI.


Profil 3 Calon Pemain Naturalisasi yang Sedang Diproses DPR: Ragnar Oratmangoen, Thom Haye, dan Maarten Paes

50 hari lalu

Thom Haye, Maarten Paes,  dan Ragnar Oratmangoen. Istimewa
Profil 3 Calon Pemain Naturalisasi yang Sedang Diproses DPR: Ragnar Oratmangoen, Thom Haye, dan Maarten Paes

Proses naturalisasinya diproses, Ragnar Oratmangoen, Thom Haye, dan Maarten Paes semakin dekat untuk bisa memperkuat timnas Indonesia.


Kemenpora Kucurkan Dana Rp 36,2 Miliar untuk Pelatnas Kualifikasi Paralimpiade Paris 2024

51 hari lalu

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo saat ditemui di Media Center Kemenpora, Senayan, Jakarta Pusat,  Rabu, 6 Maret 2024. TEMPO/Randy
Kemenpora Kucurkan Dana Rp 36,2 Miliar untuk Pelatnas Kualifikasi Paralimpiade Paris 2024

Menpora Dito Ariotedjo ingin dana untuk pelatnas kualifikasi Paralimpiade Paris 2024 tersebut dikelola secara transparan oleh NPC Indonesia.


Elevasi Industri Olahraga Indonesia: Antisipasi Tantangan dan Peluang Melalui ISFEX 2024

56 hari lalu

Indonesia Sport Facility Expo (ISFEX) 2024 di ICE BSD City tanggal 12-16 Juni 2024
Elevasi Industri Olahraga Indonesia: Antisipasi Tantangan dan Peluang Melalui ISFEX 2024

ISFEX 2024 menghadirkan inovasi dan peluang baru dalam industri olahraga Indonesia.


Menpora Dito Ariotedjo Temui Ayah Cyrus Margono, Janji Penetapan Status WNI Segera Disetujui

57 hari lalu

Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo saat ditemui di Kantor Kemenpora, Jakarta Pusat Kamis, 29 Februari 2024. TEMPO/Randy
Menpora Dito Ariotedjo Temui Ayah Cyrus Margono, Janji Penetapan Status WNI Segera Disetujui

Menpora Dito Ariotedjo berjanji akan mempercepat penetapan WNI Cyrus Margono. Sampai mana prosesnya?


Nova Arianto Kantongi 37 Nama Pemain Diaspora untuk Timnas U-16, Hanya 9 yang Potensial Dipanggil

59 hari lalu

Pelatih timnas U-16 Indonesia Nova Arianto saat ditemui di Lapangan A Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa, 27 Februari 2024. TEMPO/Randy
Nova Arianto Kantongi 37 Nama Pemain Diaspora untuk Timnas U-16, Hanya 9 yang Potensial Dipanggil

Nova Arianto mengaku ada beberapa pemain diaspora yang menarik perhatiannya untuk dipanggil mengikuti seleksi timnas U-16 Indonesia.