Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Perjalanan Andi Gilang Menuju Moto2

Reporter

image-gnews
Pembalap Astra Honda Andi
Pembalap Astra Honda Andi "Gilang" Farid Izdihar akan tampil di Kejuaraan Dunia Moto2 musim depan. (Sumber: Antara)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Andi Farid Izdihar akan menjadi wakil Indonesia di Kejuaraan Dunia Moto2 musim depan. Pembalap yang akrab disapa Andi Gilang ini akan tampil membela Idemitsu Honda Team Asia.

Kabar baik itu datang ketika Honda Team Asia mengumumkan pada Selasa, kemarin. Mereka telah merekrut pembalap berusia 22 tahun kelahiran Bulukumba, Sulawesi Selatan ini untuk menjalani kompetisi penuh Moto2 musim 2020. Andi akan menggantikan rekan senegaranya, Dimas Ekky Pratama.

Ia bakal berpasangann dengan pebalap Thailand, Somkiat Chantra. Keduanya akan mengendarai motor Kalex pada lomba yang berada satu level di bawah MotoGP

"Bismillah. Alhamdulillah, terima kasih kepada Astra Honda, Honda Motor dan Honda Team Asia atas kesempatan dan tantangan yang besar ini. Saya akan melakukan yang terbaik," tulis Andi lewat akun Instagram.

Andi merupakan salah satu lulusan pertama Astra Honda Racing School (AHRS) bersama dengan pebalap Indonesia lainnya, Gerry Salim pada 2010. Usai menuntaskan program AHRS, Andi mengikuti Kejuaraan Nasional bersama Honda Golden Team hingga 2013 kemudian Kejuaraan Nasional 2014 bersama Astra Motor Racing Team.

Sejak 2015 dirinya juga menjadi bagian dari Astra Honda Racing Team dan bersaing di beberapa Kejuaraan Asia dan Eropa.

Tahun ini, Andi Gilang pernah menjajal motor Moto2 ketika turun di Grand Prix San Marino pertengahan September lalu. Ia menggantikan Dimas Ekky yang masih cedera kala itu. Dia juga menjadi pembalap wildcard di lima seri CEV Moto2 selain fokus menjalani Asia Road Racing Championship Supersport 600 musim ini.

Berikut Pencapaian Andi Gilang 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

2010
Astra Honda Racing School

2014
Peringkat ke-6 Asia Dream Cup 2014

2015
Juara Asia Talent Cup seri Qatar
Runner-up Suzuka 4 Hours Endurance Race
Peringkat ke-3 National Super Sports 2016

2016
Peringkat ke-3 Asia Talent Cup 2016
Peringkat ke-32 CEV Moto3 2016

2017
Peringkat ke-17 Asia Talent Cup 2017

2018
Peringkat ke-7 Suzuka Endurance Race
Peringkat ke-5 klasemen umum Asian Road Racing Championship SS600

ASTRA HONDA
 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Fakta Penting, dan Klasemen Pembalap

3 hari lalu

Fabio Quartararo dan Alex Rins saat berakhsi di MotoGP 2024. (Foto: Yamaha)
Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Fakta Penting, dan Klasemen Pembalap

MotoGP Spanyol 2024 akan bergulir akhir pekan ini. Simak jadwal lengkap dan klasemennya.


Dani Pedrosa: Tampilan Rookie Dani Pedrosa di MotoGP 2024 Sudah Melebihi Ekspektasi

6 hari lalu

Pedro Acosta di MotoGP Amerika 2024. (Foto: Red Bull Content Pool)
Dani Pedrosa: Tampilan Rookie Dani Pedrosa di MotoGP 2024 Sudah Melebihi Ekspektasi

Legenda MotoGP Dani Pedrosa menilai tampilan pembalap muda yang merupakan rookie tahun ini, Pedro Acosta, telah melampaui ekspektasi.


Marc Marquez Ungkap Masalah yang Membuatnya Gagal Finis di MotoGP Amerika 2024

11 hari lalu

Marc Marquez di MotoGP Amerika 2024. (Foto: Red Bull Content Pool)
Marc Marquez Ungkap Masalah yang Membuatnya Gagal Finis di MotoGP Amerika 2024

Marc Marquez mengungkapkan masalah yang membuatnya jatuh dan gagal finis di MotoGP Amerika 2024.


Juarai MotoGP Amerika 2024, Maverick Vinales Sempat Ragu Akan Bisa Finis karena Alami Masalah Teknis

11 hari lalu

Maverick Vinales saat tampil di MotoGP Amerika 2024. (Foto: Aprilia Racing)
Juarai MotoGP Amerika 2024, Maverick Vinales Sempat Ragu Akan Bisa Finis karena Alami Masalah Teknis

Pembalap Aprilia Racing, Maverick Vinales, sempat ragu akan bisa finis karena mengalami masalah teknis di bagian gearbox di MotoGP Amerika 2024.


Maverick Vinales Menangi Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Simak Klasemen Terkini dan Jadwal Hari Ini

12 hari lalu

Podium Sprint Race MotoGP Amerika 2024, Maverick Vinales menang, Marc Marquez posisi dua, dan Jorge Martin posisi tiga. (Foto: Red Bull Content Pool)
Maverick Vinales Menangi Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Simak Klasemen Terkini dan Jadwal Hari Ini

Pembalap Aprilia Racing Maverick Vinales memenangi sprint race MotoGP Amerika 2024 di Circuit of the Americas (COTA), Austin, Texas.


Hasil Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Maverick Vinales Juara, Marc Marquez Ke-2, Bagnaia Ke-8

12 hari lalu

Maverick Vinales di MotoGP Amerika 2024. (Foto: Aprilia Racing)
Hasil Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Maverick Vinales Juara, Marc Marquez Ke-2, Bagnaia Ke-8

Maverick Vinales berhasil menjuarai Sprint Race MotoGP Amerika 2024. Marc Marquez finis kedua.


Pecahkan Rekor Kecepatan di MotoGP Amerika, Apa Kata Jorge Martin?

13 hari lalu

Jorge Martin. (Foto: Red Bull Content Pool)
Pecahkan Rekor Kecepatan di MotoGP Amerika, Apa Kata Jorge Martin?

Jorge Martin memecahkan rekor saat memuncaki sesi latihan secara keseluruhan pada hari pertama rangkaian MotoGP Amerika 2024.


Jadwal MotoGP Amerika 2024: Alex Rins Bertekad Ulangi Kemenangan

13 hari lalu

Alex Rins. (Foto: Yamaha)
Jadwal MotoGP Amerika 2024: Alex Rins Bertekad Ulangi Kemenangan

Pembalap Monster Energy Yamaha Alex Rins bertekad untuk mengulangi kemenangan pada MotoGP Amerika 2024.


Jadwal MotoGP Amerika 2024: Marc Marquez Ingin Akhiri Puasa Kemenangan

14 hari lalu

Marc Marquez. (Foto: Gresini Racing)
Jadwal MotoGP Amerika 2024: Marc Marquez Ingin Akhiri Puasa Kemenangan

Pembalap Gresini Racing Marc Marquez bertekad untuk mengakhiri puasa podium kemenangan selama dua tahun pada MotoGP Amerika 2024.


Berita MotoGP: Fabio Quartararo Perpanjang Kontrak dengan Yamaha hingga 2026

21 hari lalu

Fabio Quartararo. (Foto: Yamaha)
Berita MotoGP: Fabio Quartararo Perpanjang Kontrak dengan Yamaha hingga 2026

Pembalap MotoGP Fabio Quartararo resmi memperpanjang kontrak bersama tim pabrikan Yamaha hingga 2026.