Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Indonesia vs Malaysia di Final BATC 2020, Ini Kata Kevin / Marcus

Reporter

image-gnews
Pasangan Ganda Putra Indonesia Marcus Fernaldi Gideon dan Kevin Sanjaya Sukamuljo mengembalikkan kok kearah Pasangan Ganda Putra Inggris Marcus Ellis dan Chris Langridge dalam babak pertama Daihatsu Indonesia Masters 2020 di Istora Senayan, Jakarta, Rabu, 15 Januari 2020. Marcus Fernaldi Gideon dan Kevin Sanjaya Sukamuljo berhasil lolos ke babak selanjutnya setelah mengalahkan wakil Inggris Marcus Ellis dan Chris Langridge dengan skor 21-12, 19-21, dan 26-24. TEMPO/M Taufan Rengganis
Pasangan Ganda Putra Indonesia Marcus Fernaldi Gideon dan Kevin Sanjaya Sukamuljo mengembalikkan kok kearah Pasangan Ganda Putra Inggris Marcus Ellis dan Chris Langridge dalam babak pertama Daihatsu Indonesia Masters 2020 di Istora Senayan, Jakarta, Rabu, 15 Januari 2020. Marcus Fernaldi Gideon dan Kevin Sanjaya Sukamuljo berhasil lolos ke babak selanjutnya setelah mengalahkan wakil Inggris Marcus Ellis dan Chris Langridge dengan skor 21-12, 19-21, dan 26-24. TEMPO/M Taufan Rengganis
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tim Indonesia melaju ke final Badminton Asia Team Championships 2020 atau BATC 2020 setelah menaklukkan India dengan skor 3-2. Di final, Indonesia akan bertemu dengan Malaysia yang mengalahkan Jepang dengan skor 3-0.

Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon menjadi penentu kemenangan di babak semifinal. Pemain peringkat satu dunia itu memastikan Indonesia ke final setelah mengalahkan Lakshya Sen/Chirag Shetty 21-6, 21-13.

Tiga poin kemenangan Indonesia dipersembahkan oleh Anthony Sinisuka Ginting, Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan dan Kevin/Marcus. Dua tunggal putra masih belum tampil maksimal, Jonatan Christie dan Shesar Hiren Rhustavito gagal mengamankan partai kedua dan keempat.

Kevin mengungkapkan kunci kemenangannya atas pasangan India tersebut. "Pertandingan tadi tidak mudah, apalagi menghadapi Chirag yang sudah biasa main ganda putra dan memang dia pemain bagus. Tadi kami lebih siap di lapangan," kata Kevin usai laga, seperti dikutip dari situs resmi badmintonindonesia.org.

"Saya pribadi tidak menduga, saya berharap kami bisa menang lebih cepat. Tapi tim India memang kuat, kami sebagai pemain harus siap dalam situasi apa pun," kata Marcus menambahkan.

Mengenai laga final nanti, Marcus menilai Malaysia merupakan tim yang kuat. Mereka mempunyai pasangan ganda putra Aaron Chia/Soh Wooi Yik yang kemungkinan diturunkan sebagai ganda pertama.

Kevin mengatakan peluang untuk bisa mengalahkan Malaysia di final 50:50. "Kalau di lapangan, semua tim punya peluang yang sama. Peluangnya 50-50 untuk final besok, yang penting besok harus bisa kasih yang terbaik buat tim," kata Kevin.

"Mereka memang pemain bagus, di sini mereka belum pernah kalah. Kami harus mewaspadai mereka, karena di sini mainnya harus lebih cepat temponya," kata Marcus mengomentari soal Chia/Soh.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Berikut hasil pertandingan babak semifinal Badminton Asia Team Championships 2020 antara Indonesia melawann India (3-2):

Anthony Sinisuka Ginting vs Sai Praneeth 21-6 - retired

Jonatan Christie vs Lakshya Sen 18-21, 20-22

Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan vs M.R Arjun/Dhruv Kapila 21-10, 14-21, 23-21

Shesar Hiren Rhustavito vs Subhankar Dey 17-21, 15-21

Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon vs Lakshya Sen/Chirag Shetty 21-6, 21-13

BADMINTON INDONESIA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kalah di Final Thailand Open 2024, Ana / Tiwi: Kami Tak Bisa Keluar dari Tekanan

3 jam lalu

Ganda putri Indonesia, Febriana Dwipuji Kusuma / Amalia Cahaya Pratiwi. Kredit: Tim Humas PBSI
Kalah di Final Thailand Open 2024, Ana / Tiwi: Kami Tak Bisa Keluar dari Tekanan

Ana / Tiwi kalah menghadapi wakil tuan rumah unggulan pertama, Jongkolphan Kititharakul / Rawinda Prajongjai, di final Thailand Open 2024, Minggu.


Hasil Final Thailand Open 2024: Ana / Tiwi Gagal Juara, Kalah dari Pasangan Tuan Rumah

5 jam lalu

Ganda putri Indonesia, Febriana Dwipuji Kusuma / Amalia Cahaya Pratiwi. Kredit: Tim Humas PBSI
Hasil Final Thailand Open 2024: Ana / Tiwi Gagal Juara, Kalah dari Pasangan Tuan Rumah

Kekalahan Ana / Tiwi di final membuat Indonesia tidak bisa membawa pulang satu pun gelar dari Thailand Open 2024.


Jadwal Final Thailand Open 2024 Hari Ini, Ana / Tiwi Hadapi Wakil Tuan Rumah Unggulan Pertama

14 jam lalu

Ganda putri Indonesia, Febriana Dwipuji Kusuma / Amalia Cahaya Pratiwi. Kredit: Tim Humas PBSI
Jadwal Final Thailand Open 2024 Hari Ini, Ana / Tiwi Hadapi Wakil Tuan Rumah Unggulan Pertama

Pertandingan Ana / Tiwi akan menghadapi Jongkolphan Kititharakul / Rawinda Prajonjai di final Thailand Open 2024 akan dimainkan di partai keempat.


Serba-serbi Ribka Sugiarto Pebulu Tangkis yang Mundur dari Pelatnas

1 hari lalu

Pebulu tangkis ganda putri Indonesia Ribka Sugiarto. ANTARA
Serba-serbi Ribka Sugiarto Pebulu Tangkis yang Mundur dari Pelatnas

Pebulu tangkis ganda putri Ribka Sugiarto mundur dari pemusatan latihan nasional (pelatnas) bulu tangkis Cipayung


Hasil Thailand Open 2024: Ana / Tiwi Lolos ke Babak Final, Satu-satunya Wakil Indonesia yang Tersisa

1 hari lalu

Ganda putri Indonesia, Febriana Dwipuji Kusuma / Amalia Cahaya Pratiwi. Kredit: Tim Humas PBSI
Hasil Thailand Open 2024: Ana / Tiwi Lolos ke Babak Final, Satu-satunya Wakil Indonesia yang Tersisa

Febriana Dwipuji Kusuma / Amallia Cahaya Pratiwi (Ana / Tiwi) menjadi satu-satunya wakil Indonesia yang lolos babak final Thailand Open 2024.


Kata Rinov / Pitha Usai Terhenti di Babak Semifinal Thailand Open 2024

1 hari lalu

Ganda campuran Indonesia, Rinov Rivaldy / Pitha Haningtyas Mentari. Kredit: Tim Media dan Humas PBSI.
Kata Rinov / Pitha Usai Terhenti di Babak Semifinal Thailand Open 2024

Langkah Rinov / Pitha harus terhenti pada babak semifinal Thailand Open 2024 di Stadion Nimibutr, Bangkok, Sabtu, 18 Mei 2024.


Jadwal Bulu Tangkis Thailand Open 2024 Sabtu 18 Mei: 2 Wakil Indonesia Kejar Tiket Final

1 hari lalu

Ganda campuran Indonesia, Rinov Rivaldy / Pitha Haningtyas Mentari. Kredit: Tim Media dan Humas PBSI.
Jadwal Bulu Tangkis Thailand Open 2024 Sabtu 18 Mei: 2 Wakil Indonesia Kejar Tiket Final

Jadwal bulu tangkis Thailand Open 2024 akan memasuki babak semifinal, Sabtu hari ini. Dua wakil Indonesia akan berlaga.


Kevin Sanjaya Pensiun, Oma Gil Tak Bisa Lagi Menyaksikan Aksi Pemain Paling Dinamis Favoritnya

1 hari lalu

Kevin Sanjaya Sukamuljo mengunggah foto perpisahan sebagai atlet bulu tangkis. Foto: Instagram/@kevin_sanjaya.
Kevin Sanjaya Pensiun, Oma Gil Tak Bisa Lagi Menyaksikan Aksi Pemain Paling Dinamis Favoritnya

Oma Gil pun mendekripsikan keterampilan Kevin Sanjaya menepok raket yang spesial dan belum pernah dilihat di dunia bulu tangkis sebelumnya.


Tersingkir di Thailand Open 2024, Gregoria Mariska Tunjung Akui Tegang Hadapi Wakil Tuan Rumah

2 hari lalu

Atlet tunggal putri Indonesia Gregoria Mariska Tunjung saat bertanding melawan Supanida Katethong di perempat final Thailand Open 2024, Jumat, 17 Mei 2024. Dok. PBSI
Tersingkir di Thailand Open 2024, Gregoria Mariska Tunjung Akui Tegang Hadapi Wakil Tuan Rumah

Gregoria Mariska Tunjung mengatakan tegang membuat permainannya terganggu sehingga kalah dari Supanida Katethong di perempat final Thailand Open 2024.


Rekap Hasil Thailand Open 2024 Jumat 17 Mei: 5 Wakil Indonesia Kandas, 2 Lolos ke Babak Semifinal

2 hari lalu

Ganda campuran Indonesia, Rinov Rivaldy / Pitha Haningtyas Mentari. Kredit: Tim Media dan Humas PBSI.
Rekap Hasil Thailand Open 2024 Jumat 17 Mei: 5 Wakil Indonesia Kandas, 2 Lolos ke Babak Semifinal

Indonesia menyisakan satu wakil dari ganda campuran dan ganda putri di semifinal Thailand Open 2024.