Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

MotoGP: Fabio Quartararo Tak Peduli Hengkangnya Maverick Vinales dari Yamaha

image-gnews
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo. REUTERS/Yves Herman
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo. REUTERS/Yves Herman
Iklan

TEMPO.CO, JakartaFabio Quartararo mengaku tidak peduli dengan putusnya hubungan Maverick Vinales dan Yamaha. Ia juga tidak begitu sedih dengan kepergian rekan satu timnya tersebut dan memilih fokus untuk mempersiapkan balapan di MotoGP Inggris, Ahad mendatang.

“Saya fokus pada pekerjaan saya, itu adalah sesuatu yang tidak terlalu memengaruhi saya. Saya tidak merasa sedih. Saya hanya menikmati diri saya sendiri, ini adalah olahraga individu dan saya memiliki rekan setim baru akhir pekan ini," kata Quartararo dikutip dari Motorsport.

Menyusul penangguhannya dari GP Austria karena dianggap sengaja mencoba merusak mesin Yamaha M1 sepekan sebelumnya, Yamaha secara resmi berpisah dengan Vinales. Pembalap Spanyol itu akan bergabung dengan Aprilia pada 2022 dan akan menguji RS-GP untuk pertama kalinya pada tes Misano pada 31 Agustus 2021.

Dengan kepergian Vinales, Quartararo akan menjadi satu-satunya pembalap andalan Yamaha di seri tersisa. Namun, pembalap asal Prancis yang kini berada di puncak klasemen MotoGP dengan keunggulan 47 poin itu tak mau ambil pusing. “Hal itu tidak terlalu saya pedulikan. Jadi, saya tidak benar-benar sedih," kata dia.

Pada balapan di Sirkuit Silverstone, Ahad nanti, Quartararo bertandem bersama pembalap penguji Cal Crutchlow. Adapun di MotoGP 2022, ia kemungkinan akan bertandem bersama Franco Morbidelli, yang kini bersama tim satelit Petronas Yamaha SRT.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sementara itu, mantan rekan setim Vinales, Valentino Rossi, menilai Yamaha dan Vinales seharusnya berdamai. “Sungguh, saya pikir mereka dapat memperbaiki situasi, tetapi saya tidak tahu lebih banyak,” kata Rossi. “Mungkin mereka punya masalah lain, dan pasti itu menciptakan beberapa perubahan lain."

“Jadi, kita lihat saja di balapan-balapan berikutnya. Pokoknya, Maverick juga akan mengendarai Aprilia secepat mungkin. Ini akan sangat menarik karena sepertinya Aprilia sangat kompetitif dan Maverick adalah orang yang sangat cepat. Jadi, ini akan menarik untuk paruh kedua musim ini," kata Valentino Rossi.

Baca juga : MotoGP Inggris: Valentino Rossi Punya Modal Bagus, Jake Dixon Siap Debut

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


MotoGP Spanyol 2024: Rekap Hasil dan Jadwal Sabtu Hari Ini 27 April

1 jam lalu

MotoGP 2024. (Foto: Red Bull Content Pool)
MotoGP Spanyol 2024: Rekap Hasil dan Jadwal Sabtu Hari Ini 27 April

MotoGP Spanyol 2024 tengah bergilir di Sirkuit Jerez, Spanyol. Simak rekap hasil dan jadwal Sabtu hari ini 27 April 2024.


Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Fakta Penting, dan Klasemen Pembalap

3 hari lalu

Fabio Quartararo dan Alex Rins saat berakhsi di MotoGP 2024. (Foto: Yamaha)
Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Fakta Penting, dan Klasemen Pembalap

MotoGP Spanyol 2024 akan bergulir akhir pekan ini. Simak jadwal lengkap dan klasemennya.


Dani Pedrosa: Tampilan Rookie Dani Pedrosa di MotoGP 2024 Sudah Melebihi Ekspektasi

6 hari lalu

Pedro Acosta di MotoGP Amerika 2024. (Foto: Red Bull Content Pool)
Dani Pedrosa: Tampilan Rookie Dani Pedrosa di MotoGP 2024 Sudah Melebihi Ekspektasi

Legenda MotoGP Dani Pedrosa menilai tampilan pembalap muda yang merupakan rookie tahun ini, Pedro Acosta, telah melampaui ekspektasi.


Marc Marquez Ungkap Masalah yang Membuatnya Gagal Finis di MotoGP Amerika 2024

11 hari lalu

Marc Marquez di MotoGP Amerika 2024. (Foto: Red Bull Content Pool)
Marc Marquez Ungkap Masalah yang Membuatnya Gagal Finis di MotoGP Amerika 2024

Marc Marquez mengungkapkan masalah yang membuatnya jatuh dan gagal finis di MotoGP Amerika 2024.


Juarai MotoGP Amerika 2024, Maverick Vinales Sempat Ragu Akan Bisa Finis karena Alami Masalah Teknis

12 hari lalu

Maverick Vinales saat tampil di MotoGP Amerika 2024. (Foto: Aprilia Racing)
Juarai MotoGP Amerika 2024, Maverick Vinales Sempat Ragu Akan Bisa Finis karena Alami Masalah Teknis

Pembalap Aprilia Racing, Maverick Vinales, sempat ragu akan bisa finis karena mengalami masalah teknis di bagian gearbox di MotoGP Amerika 2024.


Hasil MotoGP Amerika 2024: Maverick Vinales Juara, Pedro Acosta Kedua, Marc Marquez Gagal Finis

12 hari lalu

Maverick Vinales di MotoGP Amerika 2024. (Foto: Aprilia Racing)
Hasil MotoGP Amerika 2024: Maverick Vinales Juara, Pedro Acosta Kedua, Marc Marquez Gagal Finis

Maverick Vinales berhasil menjuarai balap MotoGP Amerika 2024 dengan mengukir sejarah.


Maverick Vinales Menangi Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Simak Klasemen Terkini dan Jadwal Hari Ini

12 hari lalu

Podium Sprint Race MotoGP Amerika 2024, Maverick Vinales menang, Marc Marquez posisi dua, dan Jorge Martin posisi tiga. (Foto: Red Bull Content Pool)
Maverick Vinales Menangi Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Simak Klasemen Terkini dan Jadwal Hari Ini

Pembalap Aprilia Racing Maverick Vinales memenangi sprint race MotoGP Amerika 2024 di Circuit of the Americas (COTA), Austin, Texas.


Hasil Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Maverick Vinales Juara, Marc Marquez Ke-2, Bagnaia Ke-8

13 hari lalu

Maverick Vinales di MotoGP Amerika 2024. (Foto: Aprilia Racing)
Hasil Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Maverick Vinales Juara, Marc Marquez Ke-2, Bagnaia Ke-8

Maverick Vinales berhasil menjuarai Sprint Race MotoGP Amerika 2024. Marc Marquez finis kedua.


Pecahkan Rekor Kecepatan di MotoGP Amerika, Apa Kata Jorge Martin?

13 hari lalu

Jorge Martin. (Foto: Red Bull Content Pool)
Pecahkan Rekor Kecepatan di MotoGP Amerika, Apa Kata Jorge Martin?

Jorge Martin memecahkan rekor saat memuncaki sesi latihan secara keseluruhan pada hari pertama rangkaian MotoGP Amerika 2024.


Jadwal MotoGP Amerika 2024: Alex Rins Bertekad Ulangi Kemenangan

14 hari lalu

Alex Rins. (Foto: Yamaha)
Jadwal MotoGP Amerika 2024: Alex Rins Bertekad Ulangi Kemenangan

Pembalap Monster Energy Yamaha Alex Rins bertekad untuk mengulangi kemenangan pada MotoGP Amerika 2024.