Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rekap Hasil Indonesia Masters 2023 Hari Pertama: 6 Ganda Putra Lolos ke Babak Kedua

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pebulu tangkis ganda putra Indonesia, Hendra Setiawan (kiri) bersama pasangannya Mohammad Ahsan saat mengembalikan bola ke arah lawannya pebulu tangkis ganda putra Jepang, Akira Koga dan Thaici Saito pada pertandingan babak pertama Indonesia Masters 2023 di Istora Senayan, Jakarta, Selasa, 24 Januari 2023. Hendra dan Ahsan berhasil mengalahkan lawannya, Akira Koga dan Thaici Saito dalam tiga gim dengan skor 17-21, 21-19 dan 21-10. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Pebulu tangkis ganda putra Indonesia, Hendra Setiawan (kiri) bersama pasangannya Mohammad Ahsan saat mengembalikan bola ke arah lawannya pebulu tangkis ganda putra Jepang, Akira Koga dan Thaici Saito pada pertandingan babak pertama Indonesia Masters 2023 di Istora Senayan, Jakarta, Selasa, 24 Januari 2023. Hendra dan Ahsan berhasil mengalahkan lawannya, Akira Koga dan Thaici Saito dalam tiga gim dengan skor 17-21, 21-19 dan 21-10. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Turnamen bulu tangkis Indonesia Masters 2023 sedang berlangsung di Istora Senayan, Jakarta. Pada hari pertama, Selasa, 25 Januari, beberapa wakil Indonesia langsung kandas.

Sepanjang Selasa ada dua babak yang dipertandingkan, yakni kualifikasi dan babak utama.

Di babak kualifikasi ada 10 wakil Indonesia yang tampil. Hasilnya, empat lolos ke babak utama, sedangkan enam lainnya tersisih. 

Mereka yang lolos adalah Putri Kusuma Wardani, Christian Adinata, Meilsya Puspita Sari / Rachel Allessya Rose, dan Jafar Hidayatullah / Aisyah Putri Pranata.

Di babak utama ada delapan wakil Indonesia yang berlaga, tujuh di antaranya di ganda putra. Enam dari tujuh ganda putra ini lolos, termasuk Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto yang menyingkirkan wakil Indonesia lain, Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan.

Lima ganda putra lain yang melaju adalah Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin, dan Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana.

Baca Juga: Kata Fajar / Rian Setelah Lewati Babak Pertama Indonesia Masters 2023

Di babak kedua akan terjadi duel sesama wakil Indonesia, yakni Leo/Daniel melawan Hendra/Ahsan.

Sementara itu, wakil Indonesia di nomor ganda putri langsung kandas. Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi (Indonesia) takluk saat menghadapi Li Wen Mei/Liu Xuan Xuan (Cina).

Rekap Hasil Wakil Merah Putih di hari pertama Bulu Tangkis Indonesia Masters 2023, Selasa, 25 Januari:

Babak Kualifikasi 

Tunggal putra
1. Ikhsan Leonardo Rumbay vs Sai Praneeth (India): 21-12, 16-21, 19-21
2. Tommy Sugiarto vs Victor Svendsen (Denmark): 18-21, 21-9, 15-21
3. Christian Adinata vs Mithun Manjunath (India): 21-18, 21-12. Kemudian di babak kedua kualifikasi: Christian Adinata (Indonesia) vs Mark Caljouw (Belanda) 20-22, 21-14, 21-17.

Tunggal putri
1. Putri Kusuma Wardani vs Lianne Tan (Belgia): 21-12, 21-17

Ganda putra
1. Muhammad Rayhan Fadillah/Rahmat Hidayat vs Rasmus Kjaer/Frederik Sogaard (Denmark): 14-21, 13-21

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ganda putri
1.Anisanaya Kamila/Azzahra Ramadhani vs Hu Ling Fang/Lin Xiao Min (Taiwan): 11-21, 9-21
2. Ridya Aulia Fatasya/Kelly Larisa vs Meilsya Puspita Sari/Rachel Allessya Rose: 16-21, 10-21

Ganda campuran
1. Akbar Cahyono/Marsheilla Islami vs Jiang Zhen Bang/Wei Ya Xin (Cina): 15-21, 16-21
2. Jafar Hidayatullah/Aisyah Putri Pranata vs Reddy Sumeeth/Ashwini Ponnappa (India): 22-20, 21-17

Babak 32 besar 

Ganda putra 

1. Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani (Indonesia) vs Ruben Jille/Ties Van Der Lecq (Belanda) 21-18, 19-21, 21-19 

2. Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (Indonesia/1) vs Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan (Indonesia) 18-21, 21-14, 21-10 

3. Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo (Indonesia) vs Kang Min-hyuk/Seo Seung-jae (Korea Selatan) 21-17, 21-12 

4. Akira Koga/Taichi Saito (Jepang) vs Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan (Indonesia/3) 21-17, 19-21, 10-21 

5. Ko Sung-hyun/Shin Baek-cheol (Korea Selatan) vs Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin (Indonesia) 11-21, 16-21 

6. Jin Yong/Na Sung Seung (Korea Selatan) vs Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana (Indonesia) 10-21, 21-19, 19-21 

Ganda putri 

1. Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi (Indonesia) vs Li Wen Mei/Liu Xuan Xuan (Cina) 17-21, 21-13, 20-22.

Baca Juga: Hendra / Ahsan Bertemu Leo / Daniel di Babak 16 Besar Indonesia Masters 2023

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal Piala Thomas dan Piala Uber Sabtu 27 April: Tim Bulu Tangkis Putra dan Putri Indonesia Awali Perjuangan

3 jam lalu

Tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting. Kredit: Tim Humas PBSI
Jadwal Piala Thomas dan Piala Uber Sabtu 27 April: Tim Bulu Tangkis Putra dan Putri Indonesia Awali Perjuangan

Tim bulu tangkis putra dan putri Indonesia mengatakan siap untuk bertempur pada laga perdana Piala Thomas dan Piala Uber hari ini.


Tim Piala Thomas dan Piala Uber Indonesia Jalani Latihan Perdana, Simak Kondisi Terkini Para Atlet

1 hari lalu

Pasangan ganda putra Indonesia Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin jelang Piala Tjomas-Uber 2024 di Chengdu, China, Kamis (25/4/2024). (ANTARA/HO/PP PBSI)
Tim Piala Thomas dan Piala Uber Indonesia Jalani Latihan Perdana, Simak Kondisi Terkini Para Atlet

Tim bulu tangkis Piala Thomas dan Piala Uber Indonesia menggelar latihan perdana di Chengdu Hi Tech Zone Sports Center Gymnasium.


Jadi Kapten Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024, Ini Fokus Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu

2 hari lalu

Ganda putra Indonesia Fajar Alfian / Muhammad Rian Ardianto dalam sesi jumpa pers di Hotel Mulia, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa, 2 April 2024. TEMPO/Randy
Jadi Kapten Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024, Ini Fokus Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu

Tim Piala Thomas dan Piala Uber Indonesia resmi menunjuk Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu sebagai kapten.


Ricky Soebagdja Optimistis Tim Bulu Tangkis Putra Indonesia Bisa Juara Piala Thomas, Ini Alasannya

3 hari lalu

Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi (Kabid Binpres) Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) Ricky Soebagdja. (ANTARA/Arnidhya Nur Zhafira)
Ricky Soebagdja Optimistis Tim Bulu Tangkis Putra Indonesia Bisa Juara Piala Thomas, Ini Alasannya

Ricky Soebagdja mengatakan optimistis skuad putra bulu tangkis Indonesia bisa kembali membawa pulang Piala Thomas tahun ini.


Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu Jadi Kapten Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024

4 hari lalu

Pebulu tangkis ganda putra Indonesia Fajar Alfian (kiri) dan Muhammad Rian Ardianto (kanan) memberikan keterangan pers setibanya dari Inggris di Terminal 3, Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Senin, 18 Maret 2024. Fajar/Rian berhasil mempertahankan gelar All England kategori ganda putra yang pertama kali diperoleh tahun lalu. ANTARA/Muhammad Iqbal
Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu Jadi Kapten Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024

Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu ditunjuk berdasarkan hasil voting seluruh atlet yang tergabung di dalam tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024.


Jonatan Christie Naik ke Posisi 3 Ranking Bulu Tangkis BWF setelah Raih Gelar di All England dan Kejuaraan Bulu Tangkis Asia

6 hari lalu

Jonatan Christie. Dok TIm Humas PBSI
Jonatan Christie Naik ke Posisi 3 Ranking Bulu Tangkis BWF setelah Raih Gelar di All England dan Kejuaraan Bulu Tangkis Asia

Jonatan Christie melesat ke posisi tiga besar dalam peringkat bulu tangkis dunia (BWF) yang dirilis Sabtu, 20 April 2024


Kento Momota Putuskan Pensiun dari Bulu Tangkis Dunia Usai Piala Thomas 2024

8 hari lalu

Kento Momota. Doc. BWF.
Kento Momota Putuskan Pensiun dari Bulu Tangkis Dunia Usai Piala Thomas 2024

Juara bulu tangkis dunia dua kali Kento Momota mengumumkan segera pensiun pada usia 29 tahun.


Ricky Soebagdja Beri Penjelasan Mengapa Ada Pemain Muda di Skuad Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024

9 hari lalu

Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi (Kabid Binpres) Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) Ricky Soebagdja. (ANTARA/Arnidhya Nur Zhafira)
Ricky Soebagdja Beri Penjelasan Mengapa Ada Pemain Muda di Skuad Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024

Kabidbinpres PP PBSI Ricky Soebagdja menjelaskan ada diskusi yang dilakukan dengan tim pelatih dalam pemilihan skuad Piala Thomas dan Piala Uber 2024.


Rekap Hasil Final Badminton Asia Championships 2024: Tuan Rumah Cina Raih 3 Gelar, Indonesia 1 Gelar Lewat Jonatan Christie

12 hari lalu

Jonatan Christie dalam tunggal putra Badminton Asia Championships 2024. Dok TIm Humas PBSI
Rekap Hasil Final Badminton Asia Championships 2024: Tuan Rumah Cina Raih 3 Gelar, Indonesia 1 Gelar Lewat Jonatan Christie

Indonesia meraih satu gelar sama dengan Korea Selatan di kejuaraan bulu tangkis Badminton Asia Championships 2024 yang berlangsung di Ningbo, Cina.


Jonatan Christie Tak Menyangka Bisa Juara Badminton Asia Championships 2024 setelah Raih Gelar All England 2024

12 hari lalu

Jonatan Christie menjadi juara tunggal putra Badminton Asia Championships 2024. Tim Humas PBSI
Jonatan Christie Tak Menyangka Bisa Juara Badminton Asia Championships 2024 setelah Raih Gelar All England 2024

Jonatan Christie menuturkan kunci kemenangan atas Li Shi Feng di final Badminton Asia Championships 2024.