Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Timnas eFootball Indonesia Hadapi Thailand di Semifinal AFC eAsian Cup Qatar 2023

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Salah seorang pemain timnas eFootball Indonesia Rizky Faidan. (ANTARA/youtube.com/AFC Asian Cup)
Salah seorang pemain timnas eFootball Indonesia Rizky Faidan. (ANTARA/youtube.com/AFC Asian Cup)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaTimnas eFootball Indonesia lolos ke babak semifinal AFC eAsian Cup 2023 setelah mengalahkan Uni Emirat Arab pada babak perempat final, Minggu malam.

Timnas eFootball Indonesia yang diperkuat Elga Cahya Putra, Rizky Faidan, dan Akbar Paudie melaju ke empat besar usai menundukkan Uni Emirat Arab dengan 6-0 pada leg pertama dan 6-1 pada leg kedua, demikian disiarkan AFC Asian Cup.

Indonesia yang menurunkan Elga dan Faidan bermain sangat agresif bahkan sejak peluit ditiup tanda permainan dimulai. Pada menit ke-7 tim Garuda berusaha mencetak gol lewat Ramadhan Sananta namun offside.

Percobaan kedua dari Sananta untuk membobol gawang Uni Emirat Arab pada menit ke-12 berbuah manis 1-0 untuk Indonesia.

Tak berselang lama, Indonesia kembali mencetak angka saat lemparan ke dalam dari Pratama Arhan dieksekusi dengan apik oleh Sananta.

Uni Emirat Arab tidak punya kontrol terhadap permainan hingga babak pertama berakhir, saat Indonesia memimpin 2-0.

Babak kedua, Sananta menciptakan hattrick untuk 3-0 pada menit ke-61. Lagi-lagi Faidan dan Elga berhasil merobek gawang lawan lewat Sananta untuk 4-0 hingga akhirnya skuad Merah Putih menutup permainan dengan 6-0 untuk memenangi leg pertama.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada leg kedua, dominasi Indonesia sangat kuat terbukti dengan jebolnya gawang lawan pada menit keempat. Tak tinggal diam, Uni Emirat Arab membalas dengan gol pertama mereka pada menit keenam -- yang belakangan diketahui menjadi gol satu-satunya tim Asia Barat itu.

Hanya dua menit berselang, Indonesia menunjukkan kembali dominasinya dengan unggul 2-1. Faidan dan Elga terus menekan lawan hingga babak pertama usai dengan mendominasi 3-1.

Pergantian pemain dilakukan tim Garuda pada menit ke-63 saat memimpin 5-1 dengan Paudie menggantikan Elga. Duo Faidan dan Paudie kemudian mampu mencetak satu gol pada menit ke-77 untuk menutup pemainan dengan kemenangan 6-1.

Dengan hasil pertandingan tersebut, Indonesia berhak melaju ke semifinal AFC eAsian Cup Qatar 2023 yang akan digelar Senin, 5 Februari 2024, pukul 19.00 WIB menghadapi Thailand yang mengalahkan Uzbekistan.

Pilihan Editor: Aldila Sutjiadi Raih Gelar Thailand Open 2023 untuk Nomor Ganda Putri

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengenal Industri Gim di Indonesia dan Perkembangannya

24 Februari 2024

Industri gim di Indonesia memiliki perkembangan signifikan setiap tahun nya. Ketahui informasi lebih lengkap tentang industri gim dan peluangnya. Foto: Canva
Mengenal Industri Gim di Indonesia dan Perkembangannya

Industri gim di Indonesia memiliki perkembangan signifikan setiap tahun nya. Ketahui informasi lebih lengkap tentang industri gim dan peluangnya.


Presiden Jokowi Berharap Keberhasilan Timnas eFootball Indonesia Menjuari AFC eAsian Cup 2023 Jadi Inspirasi

7 Februari 2024

Timnas eFootball Indonesia setelah menjadi juara AFC  eAsian Cup 2023 di Qatar. Twitter @afcasiancup.
Presiden Jokowi Berharap Keberhasilan Timnas eFootball Indonesia Menjuari AFC eAsian Cup 2023 Jadi Inspirasi

Presiden Jokowi berharap keberhasilan Timnas eFootball Indonesia menjuari AFC eAsian Cup 2023 Qatar menjadi inspirasi bagi atlet esports lain.


Presiden AFC Shaikh Salman Puji Timnas eFootball Indonesia yang Menjadi Juara Asia

7 Februari 2024

Timnas eFootball Indonesia mengangkat trofi usai memastikan diri sebagai juara AFC eAsian Cup Qatar 2023 di Virtuocity Arena Doha, Qatar, Senin dinihari WIB, 5 Februari 2024. (ANTARA/youtube.com/AFC Asian Cup)
Presiden AFC Shaikh Salman Puji Timnas eFootball Indonesia yang Menjadi Juara Asia

Presiden AFC Shaikh Salman bin Ebrahim Al Khalifa memuji pencapaian Timnas eFootball Indonesia yang menjadi juara dalam AFC eAsian Cup 2023.


Timnas eFootball Indonesia Juara AFC eAsian Cup 2023, AFC: Fenomenal, Benar-benar Bakat Luar Biasa

7 Februari 2024

Timnas eFootball Indonesia setelah menjadi juara AFC  eAsian Cup 2023 di Qatar. Twitter @afcasiancup.
Timnas eFootball Indonesia Juara AFC eAsian Cup 2023, AFC: Fenomenal, Benar-benar Bakat Luar Biasa

Presiden AFC Shaikh Salman bin Ebrahim Al Khalifa memuji pencapaian timnas eFootball Indonesia yang menjadi juara dalam turnamen AFC eAsian Cup 2023.


Kata Tiga Pemain Timnas eFootball Indonesia Usai Juarai AFC eAsian Cup 2023

6 Februari 2024

eTimnas Indonesia berhasil menyabet gelar juara AFC eAsian Cup 2024. PSSI.org
Kata Tiga Pemain Timnas eFootball Indonesia Usai Juarai AFC eAsian Cup 2023

Elga Cahya Putra, Rizky Faidan, dan Akbar Paudie memberikan komentarnya atas keberhasilan timnas eFootball Indonesia menjuarai AFC eAsian Cup 2023.


3 Fakta Menarik Timnas eFootball Indonesia, Juara AFC eAsian Cup Qatar 2023

6 Februari 2024

Timnas eFootball Indonesia mengangkat trofi usai memastikan diri sebagai juara AFC eAsian Cup Qatar 2023 di Virtuocity Arena Doha, Qatar, Senin dinihari WIB, 5 Februari 2024. (ANTARA/youtube.com/AFC Asian Cup)
3 Fakta Menarik Timnas eFootball Indonesia, Juara AFC eAsian Cup Qatar 2023

Para pemain Timnas eFootball Indonesia berasal dari kompetisi lokal yang sama.


Perjalanan Panjang Timnas eFootball Indonesia Jadi Juara AFC eAsian Cup 2023

6 Februari 2024

Timnas eFootball Indonesia mengangkat trofi usai memastikan diri sebagai juara AFC eAsian Cup Qatar 2023 di Virtuocity Arena Doha, Qatar, Senin dinihari WIB, 5 Februari 2024. (ANTARA/youtube.com/AFC Asian Cup)
Perjalanan Panjang Timnas eFootball Indonesia Jadi Juara AFC eAsian Cup 2023

Timnas eFootball Indonesia harus melakukan perjalanan panjang untuk bisa jadi juara AFC eAsian Cup 2023. Dominan sejak penyisihan grup.


Timnas eFootball Indonesia Menjuarai AFC eAsian Cup 2023, Kalahkan Jepang di Final

6 Februari 2024

Timnas eFootball Indonesia mengangkat trofi usai memastikan diri sebagai juara AFC eAsian Cup Qatar 2023 di Virtuocity Arena Doha, Qatar, Senin dinihari WIB, 5 Februari 2024. (ANTARA/youtube.com/AFC Asian Cup)
Timnas eFootball Indonesia Menjuarai AFC eAsian Cup 2023, Kalahkan Jepang di Final

Timnas eFootball Indonesia berhasil menjadi juara AFC eAsian Cup 2023 Qatar setelah mengalahkan Jepang.


Profil Timnas eFootball Indonesia yang Lolos ke Semifinal AFC eAsian Cup 2023 Qatar

5 Februari 2024

eTimnas Indonesia berhasil melaju ke babak 16 besar gelaran AFC eAsian Cup 2023. PSSI.org
Profil Timnas eFootball Indonesia yang Lolos ke Semifinal AFC eAsian Cup 2023 Qatar

Tiga pemain timnas eFootball Indonesia yang tampil di AFC eAsian Cup 2023 Qatar memiliki sederet prestasi mentereng.


Timnas eFootball Indonesia Bertemu Korea Selatan di Babak 16 Besar AFC eAsian Cup Qatar

4 Februari 2024

Salah seorang pemain timnas eFootball Indonesia Rizky Faidan. (ANTARA/youtube.com/AFC Asian Cup)
Timnas eFootball Indonesia Bertemu Korea Selatan di Babak 16 Besar AFC eAsian Cup Qatar

Timnas eFootball Indonesia akan bertemu Korea Selatan dalam babak 16 besar AFC eAsian Cup Qatar.