Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Andalkan Pemain Muda, Bandung BJB Tandamata Optimistis Torehkan Hattrick di Proliga 2024

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pelepasan tim voli Bandung BJB Tandamata di Bandung, Minggu, 21 April 2024. (ANTARA)
Pelepasan tim voli Bandung BJB Tandamata di Bandung, Minggu, 21 April 2024. (ANTARA)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Klub voli putri Bandung BJB Tandamata optimistis mampu merebut gelar juara di Proliga 2024. Bila berhasil, mereka akan menorehkan Hattrick atau juara tiga musim berturut-turut.

Asisten Manager Bandung BJB Tandamata, Tachyan Iskandar mengatakan untuk misi pertama tim di musim ini adalah masuk ke babak final four lalu target berikutnya adalah merengkuh gelar juara untuk tiga musim berturut-turut.

"Misi kami di sini adalah, masuk ke empat besar dan target berikutnya adalah hattrick untuk ketiga kalinya. Untuk pelatih kita masih mempertahankan Alim Suseno," kata Asisten Manager Bandung BJB Tandamata, Tachyan Iskandar dalam konferensi pers di Jakarta, Senin.

Di musim kali ini, Bandung BJB Tandamata didominasi oleh pemain-pemain muda karena melakukan perombakan tim dengan mempertahankan tiga pemain yang membawa gelar musim lalu.

Nama-nama seperti Shella Bernadetha, Dya Hawa Nur Fitria dan Tiara Sanger akan kembali dipercaya untuk menjadi pilar penting tim yang dihuni oleh pemain baru dengan rata-rata usia 15-21 tahun.

Tachyan Iskandar menguraikan bahwa timnya saat ini telah siap mengarungi kompetisi karena telah menjalankan pemusatan latihan (TC) sejak bulan Maret lalu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Tim Bandung BJB Tandamata sudah mulai mempersiapkan diri sejak Maret, komposisi pemain kami hampir 100 persen baru, jadi yang kemarin menjadikan kami juara semuanya keluar, Cuma tinggal tiga orang," ujar Tachyan.

"Penggantinya adalah pemain-pemain baru yang usianya antara 15-21 tahun. Tapi kami tetap optimis dengan pemain-pemain baru kami," kata dia.

Untuk mengisi posisi pemain asing, Bandung BJB Tandamata telah mengamankan jasa dari opposite hitter asal Serbia Jovana Brakocevic dan outside hitter asal Belarusia, Hanna Bavyskiba.

"Terus untuk pemain asing kami sudah datang kemarin sore, yaitu Jovana dari Serbia dan Hana dari Belarusia," ujar Tachyan.

Pilihan Editor: Reaksi Shin Tae-yong Tanggapi Laga Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Megawati Hangestri 2 Kali Main, Jakarta BIN Terus Kalah di Proliga 2024: Simak Perbandingan Statistiknya

2 jam lalu

Pemain Jakarta BIN, Megawati Hangestri. (PBVSI/Proliga)
Megawati Hangestri 2 Kali Main, Jakarta BIN Terus Kalah di Proliga 2024: Simak Perbandingan Statistiknya

Megawati Hangestri belum mampu menunjukan sihirnya di Proliga 2024. Dalam dua laga yang dia ikuti, Jakarta BIN terus kalah.


Hasil Proliga 2024: Megawati Hangestri Kembali Gagal Bantu Jakarta BIN Hindari Kekalahan, Ditekuk Jakarta Popsivo

3 jam lalu

Megawati Hangestri dan para pemain Jakarta BIN di Proliga 2024. (PBVSI/Proliga)
Hasil Proliga 2024: Megawati Hangestri Kembali Gagal Bantu Jakarta BIN Hindari Kekalahan, Ditekuk Jakarta Popsivo

Tim bola voli putri Jakarta BIN menelan kekalahan untuk kedua kalinya di arena Proliga 2024, kali ini dari Jakarta Popsivo.


Jadwal Proliga 2024 Jumat 3 Mei: 3 Laga Live, Termasuk Aksi Megawati Hangestri Bersama Jakarta BIN

15 jam lalu

Jakarta BIN saat berlaga di Proliga 2024. (PBVSI/Proliga)
Jadwal Proliga 2024 Jumat 3 Mei: 3 Laga Live, Termasuk Aksi Megawati Hangestri Bersama Jakarta BIN

Jadwal bola voli Proliga 2024 Jumat, 3 Mei, akan menampilkan 3 pertandingan, termasuk aksi Megawati Hangestri bersama Jakarta BIN.


Proliga 2024: Giovanna Milana Sumbang Poin Tertinggi, Jakarta Pertamina Enduro Kalahkan Jakarta Electric PLN

16 jam lalu

Jakarta Pertamina Enduro. (Proliga/PBVSI)
Proliga 2024: Giovanna Milana Sumbang Poin Tertinggi, Jakarta Pertamina Enduro Kalahkan Jakarta Electric PLN

Giovanna Milana alias Gia membawa tim bola voli putri Jakarta Pertamina Enduro mengalahkan Jakarta Electric PLN di pekan kedua Proliga 2024.


Kalahkan LaVani, Tim Bola Voli Putra Jakarta STIN BIN Rebut Puncak Klasemen Proliga 2024

16 jam lalu

Jakarta STIN BIN (kanan) mengalahkan Jakarta LavAni dalam laga Proliga 2024 di Semarang, 2 Mei. (PBVSI/Proliga)
Kalahkan LaVani, Tim Bola Voli Putra Jakarta STIN BIN Rebut Puncak Klasemen Proliga 2024

Tim bola voli putra Jakarta STIN BIN merebut puncak klasemen sementara PLN Mobile Proliga 2024 setelah mengalahkan Jakarta LavAni.


Hasil Proliga 2024: Jakarta Pertamina Enduro Kalahkan Jakarta Electric PLN 3-1, Giovanna Milana Jadi Bintang

23 jam lalu

Pemain Jakarta Pertamina Enduro, Giovanna Milana melepaskan spike ke arah pertahanan Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia dalam lanjutan PLN Mobile Proliga 2024, di GOR Amongrogo, Yogyakarta, Minggu (28/04/2024). (ANTARA/HO-PP PBVSI)
Hasil Proliga 2024: Jakarta Pertamina Enduro Kalahkan Jakarta Electric PLN 3-1, Giovanna Milana Jadi Bintang

Giovanna Milana menjadi pemain bintang saat membawa tim bola voli putri Jakarta Pertamina Enduro (JPE) memetik kemenangan atas Jakarta Electric PLN.


Hasil Proliga 2024 Kamis 2 Mei: Bandung Bjb Tandamata Kalahkan Gresik Petrokimia 3-1

1 hari lalu

Bandung Bank bjb Tandamata vs Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia dalam pertandingan Proliga 2024 di Semarang, 2 Mei. (PBVSI/Proliga)
Hasil Proliga 2024 Kamis 2 Mei: Bandung Bjb Tandamata Kalahkan Gresik Petrokimia 3-1

Tim bola voli putri Bandung Bjb Tandamata mengalahkan Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia 3-1 (25-17, 23-25, 25-15, 29-27) pada Proliga 2024.


Hasil Lengkap Seleksi Pemain Asing V-League: Megawati Hangestri Dikontrak, Yolla Yuliana dan Aulia Suci Tidak

1 hari lalu

Pemain voli putri Indonesia, Megawati Hangestri Pertiwi, meraih MVP setelah menorehkan setelah mencetak 31 poin saat melawan Pink Spiders. Gelar ini merupakan raihan MVP keduanya bersama  Daejeon CheongKwanJang Red Sparks. Instagram
Hasil Lengkap Seleksi Pemain Asing V-League: Megawati Hangestri Dikontrak, Yolla Yuliana dan Aulia Suci Tidak

Try out alias seleksi pemain asing Asia di Liga Bola Voli Korea Selatan (V-League) sudah selesai. Megawati Hangestri masuk, Yolla dan Aulia tidak.


Jadwal Proliga 2024 Kamis 2 Mei: Jakarta LavAni Allo Bank dan Jakarta STIN BIN Berduel, Berebut Puncak Klasemen

1 hari lalu

Jakarta Lavani Allo Bank. (PBVSI/Proliga)
Jadwal Proliga 2024 Kamis 2 Mei: Jakarta LavAni Allo Bank dan Jakarta STIN BIN Berduel, Berebut Puncak Klasemen

Tim bola voli putra Jakarta LavAni Allo Bank dan Jakarta STIN BIN bertemu di pertandingan pekan kedua Proliga 2024 di GOR Jatidiri, Semarang, Kamis.


Jadi Tuan Rumah, Jakarta Elektrik PLN Yakin Sapu Bersih 2 Laga Pekan Kedua Proliga 2024

1 hari lalu

Jakarta Elektrik PLN.
Jadi Tuan Rumah, Jakarta Elektrik PLN Yakin Sapu Bersih 2 Laga Pekan Kedua Proliga 2024

Tim bola voli putri Jakarta Elektrik PLN percaya diri mampu menyapu bersih pertandingan pekan kedua PLN Mobile Proliga 2024.