MotoGP: Diminta Pendapat Soal Masalah Rossi, Ini Jawaban Zarco

Reporter

Terjemahan

Editor

Ariandono

Senin, 19 Februari 2018 12:52 WIB

Pembalap Yamaha, Johann Zarco dalam sesi latihan bebas MotoGP Jepang di sirkuit Twin Ring Motegi, Tokyo, 14 Oktober 2017. Foto: Shizuo Kambayashi

TEMPO.CO, Jakarta - Johann Zarco menjawab tidak tahu ketika dimintai pendapat ihwal hasil buruk Valentino Rossi dan Maverick Vinales dalam tes resmi MotoGP 2018 di Buriram, Thailand. Zarco menduduki posisi kedua dalam tes hari terakhir pada Minggu, 18 Februari 2018.

Hasil tersebut jauh berbeda dengan Rossi yang hanya menempati posisi 10, sedangkan Vinales di posisi 12. Padahal kedua pembalap tersebut memperkuat tim pabrikan Yamaha, yang memiliki teknologi dan sokongan dana lebih besar dibanding tim yang diperkuat Zarco, Yamaha Tech 3.

Baca: Hasil Kombinasi Tes MotoGP Thailand: Pedrosa Unggul, Rossi Ke-12

Tech 3 hanyalah tim satelit Yamaha, yang tidak memakai sepeda motor keluaran terbaru. Dukungan dana tim ini juga tidak sebesar Yamaha Movistar, tim pabrikan yang diperkuat Rossi dan Vinales.

"Saya tidak tahu masalah mereka apa. Setiap orang punya masalah masing-masing, dan saya tidak ingin terlalu peduli pada masalah orang lain. Ini tahun kedua saya di MotoGP, dan saya tetap bisa tersenyum gembira. Itu poin penting bagi kiprah saya di MotoGP," ujar Zarco, pembalap asal Prancis.

Baca: Rossi Terpuruk di Tes MotoGP Thailand, Masih Punya 2 Masalah

Tahun lalu, dalam debut MotoGP, Zarco memakai sepeda motor Yamaha M1 keluaran 2016. Toh, dia tetap mampu bersaing dengan Rossi dan Vinales yang memakai sepeda motor produksi 2017.

Tahun ini, bersama dengan pembalap MotoGP asal Malaysia di tim Yamaha Tech 3, Hafizh Syahrin, Zarco kembali punya kesempatan untuk membuktikan dirinya tak kalah hebat dibanding Rossi atau Vinales dalam balapan yang sesungguhnya.

CRASH | DON

Berita terkait

MotoGP Prancis 2024 Tuntas: Simak Rekap Hasil, Klasemen Pembalap, dan Jadwal Balapan Berikutnya

17 jam lalu

MotoGP Prancis 2024 Tuntas: Simak Rekap Hasil, Klasemen Pembalap, dan Jadwal Balapan Berikutnya

Rangkaian jadwal MotoGP Prancis 2024 sudah usai digelar. Simak rekap hasil, klasemen pembalap, dan jadwal berikutnya.

Baca Selengkapnya

Apa Kata Francesco Bagnaia yang Sempat Memimpin Balapan lalu Disalip Jorge Martin dan Marc Marquez di MotoGP Prancis 2024?

20 jam lalu

Apa Kata Francesco Bagnaia yang Sempat Memimpin Balapan lalu Disalip Jorge Martin dan Marc Marquez di MotoGP Prancis 2024?

Pembalap Ducati Lenovo Francesco Bagnaia finis ketiga dalam balapan MotoGP Prancis 2024 di Sirkuit Le Mans, Minggu, 12 Mei.

Baca Selengkapnya

Komentar Jorge Martin dan Marc Marquez setelah Dua Kali Finis di Posisi Satu dan Dua pada MotoGP Prancis 2024

1 hari lalu

Komentar Jorge Martin dan Marc Marquez setelah Dua Kali Finis di Posisi Satu dan Dua pada MotoGP Prancis 2024

Jorge Martin dan Marc Marquez sama-sama menorehkan hasil yang persis sama dalam dua balapan MotoGP Prancis 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua, Bagnaia Ketiga

1 hari lalu

Hasil MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua, Bagnaia Ketiga

Jorge Martin meraih kemennagan ganda di MotoGP Prancis 2024, dengan menjuarai sprint race dan balapan utama. Marc Marquez juga terus finis kedua.

Baca Selengkapnya

Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Francesco Bagnaia Bawa Semangat Penebusan

1 hari lalu

Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Francesco Bagnaia Bawa Semangat Penebusan

Francesco Bagnaia bertekad menebus kegagalan di sprint race MotoGP Prancis 2024 dalam balapan utama hari ini.

Baca Selengkapnya

Jadwal Balapan MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Waspada meski Tampil Sensasional di Sprint Race

1 hari lalu

Jadwal Balapan MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Waspada meski Tampil Sensasional di Sprint Race

Marc Marquez menatap balapan MotoGP Prancis 2024 di Sirkuit Le Mans, Prancis, Minggu, 12 Mei, dengan waspada meski tampil sensasional di sprint race.

Baca Selengkapnya

Hasil Sprint Race MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua

2 hari lalu

Hasil Sprint Race MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua

Jorge Martin berhasil memenangi sesi sprint MotoGP Prancis 2024. Marc Marquez dan Maverick Vinales juga naik podium.

Baca Selengkapnya

Jorge Martin Kuasai Latihan Bebas Pertama MotoGP Prancis 2024, Acosta Kedua, Vinales Ketiga

3 hari lalu

Jorge Martin Kuasai Latihan Bebas Pertama MotoGP Prancis 2024, Acosta Kedua, Vinales Ketiga

Pembalap Prima Pramac Racing Jorge Martin memimpin sesi latihan pertama (FP1) MotoGP Prancis 2024.

Baca Selengkapnya

MotoGP Prancis 2024: Puncaki Klasemen, Jorge Martin Incar Stabilitas Kecepatan dan Performa

3 hari lalu

MotoGP Prancis 2024: Puncaki Klasemen, Jorge Martin Incar Stabilitas Kecepatan dan Performa

Jorge Martin mengincar kecepatan dan performa stabil pada MotoGP Prancis 2024 yang akan diadakan di Sirkuit Le Mans, Prancis, mulai Jumat hari ini.

Baca Selengkapnya

Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Optimistis setelah Raih Podium di Spanyol

3 hari lalu

Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Optimistis setelah Raih Podium di Spanyol

Pembalap Gresini Racing Marc Marquez menatap MotoGP Prancis 2024, yang dimulai Jumat ini, 10 Mei, dengan percaya diri.

Baca Selengkapnya