Piala AFF Hari Ini: Kapten Timor Leste Puji Andik Vermansyah

Reporter

Antara

Editor

Nurdin Saleh

Selasa, 13 November 2018 04:46 WIB

Para pemain timnas Indonesia berlatih menjelang laga lanjutan Piala AFF 2018 melawan Timor Leste, di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Senin, 12 November 2018. Indonesia wajib menang agar menjaga peluang lolos ke babak semi final ajang bergengsi negara ASEAN tersebut. ANTARA

TEMPO.CO, Jakarta - Timor Leste akan menantang Timnas Indonesia dalam laga lanjutan Grup B Piala AFF atau AFF Suzuki Cup 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Senin malam ini, 13 November 2018. Kapten Timor Leste, Victor Jorge, menganggap Timnas Indonesia merupakan tim yang sukar ditaklukkan.

"Indonesia tim yang kuat dan sering masuk semifinal AFF. Memang mereka takluk 1-0 dari Singapura pada Jumat lalu, tetapi Indonesia tetap skuat yang bagus," ujar Victor di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Senin.

Pemain berusia 20 tahun itu juga menilai Indonesia memiliki pemain dengan teknik mumpuni. Salah satunya adalah pemain sayap yang pernah berkarier di Liga Super Malaysia bersama Selangor FA dan Kedah FA, Andik Vermansyah. "Indonesia memiliki pemain hebat seperti Andik. Sayap-sayap Indonesia kuat dan kami harus tetap waspada," kata Victor.

Sementara pelatih Timor Leste Norio Sukitake menuturkan bahwa timnya akan berusaha menampilkan yang terbaik di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakata. Ia berupaya menajamkan kerja sama antara pemain muda dan senior. Sebab, dia tidak ingin "keruwetan" yang ada ketika kesebalasannya dibantai 1-7 oleh Thailand di laga pembuka Grup B kembali terjadi.

"Jika mau bekerja keras dan tak kenal takut, pemain muda menjadi lebih baik. Begitu pula dengan pemain senior, mereka bukanlah apa-apa tanpa gairah terhadap permainan," tutur Norio.

Advertising
Advertising

Laga Timnas Indonesia menghadapi Timor Leste akan berlangsung mulai pukul 19.00 WIB dan disiarkan RCTI.

Berita terkait

Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea Digelar Tertutup, Ini Cara Nonton Live Streamingnya

50 menit lalu

Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea Digelar Tertutup, Ini Cara Nonton Live Streamingnya

Timnas U-23 Indonesia bakal menjalani laga play-off menghadapi Guinea untuk memperebutkan satu jatah tersisa ke Olimpiade 2024.

Baca Selengkapnya

Elkan Baggott Dipanggil untuk Bela Timnas Indonesia Hadapi Guinea, PSSI Tunggu Respons Bristol Rovers

3 jam lalu

Elkan Baggott Dipanggil untuk Bela Timnas Indonesia Hadapi Guinea, PSSI Tunggu Respons Bristol Rovers

PSSI memanggil Elkan William Tio Baggott atau Elkan Baggott untuk memperkuat Timnas Indonesia U-23 pada babak playoff menuju Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Piala Asia U-23 2024 Berakhir, Ini Kata Menpora, Erick Thohir, hingga Shin Tae-yong Usai Laga Indonesia vs Irak

10 jam lalu

Piala Asia U-23 2024 Berakhir, Ini Kata Menpora, Erick Thohir, hingga Shin Tae-yong Usai Laga Indonesia vs Irak

Sejumlah pihak mengomentari hasil pertandingan Timnas Indonesia vs Irak dalam laga perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024 lalu.

Baca Selengkapnya

Fakta Menarik Timnas Indonesia Vs Irak di Laga Terakhir Piala Asia U-23 2024

10 jam lalu

Fakta Menarik Timnas Indonesia Vs Irak di Laga Terakhir Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia menutup Piala Asia U-23 2024 dengan menempati posisi keempat. Berikut beberapa fakta menarik Indoneisa Vs Irak.

Baca Selengkapnya

Mengenal Nur Alim Jabrik, Legenda Sepak Bola Indonesia yang Memuji Timnas U-23

21 jam lalu

Mengenal Nur Alim Jabrik, Legenda Sepak Bola Indonesia yang Memuji Timnas U-23

Nur Alim legenda sepak bola Indonesia asal Bekasi memuji performa Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23

Baca Selengkapnya

Pelatih Radhi Shenaishil: Timnas Irak U-23 Layak Tampil di Olimpiade Paris 2024

21 jam lalu

Pelatih Radhi Shenaishil: Timnas Irak U-23 Layak Tampil di Olimpiade Paris 2024

Setelah mengalahkan Timnas Indonesia, pelatih Irak U-23 Radhi Shenaishil menilai bahwa timnya layak melaju ke Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Striker Irak Ali Jasim Berharap Timnas Indonesia Bisa Lolos ke Olimpiade Paris 2024

22 jam lalu

Striker Irak Ali Jasim Berharap Timnas Indonesia Bisa Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Penyerang Irak U-23 Ali Jasim mendoakan Timnas Indonesia menyusul negaranya, Jepang, dan Uzbekistan, berlaga di Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Marselino Ferdinan Dihujat Netizen Usai Timnas Indonesia U-23 Kalah Lawan Irak di Piala Asia U-23 2024

1 hari lalu

Marselino Ferdinan Dihujat Netizen Usai Timnas Indonesia U-23 Kalah Lawan Irak di Piala Asia U-23 2024

Marselino Ferdinan menjadi sorotan di media sosial usai timnas Indonesia u-23 dikalahkan Irak 1-2 di perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Timnas U-23 Indonesia vs Guinea pada 9 Mei, Ini yang Akan Dilakukan Shin Tae-yong untuk Persiapan

1 hari lalu

Jadwal Timnas U-23 Indonesia vs Guinea pada 9 Mei, Ini yang Akan Dilakukan Shin Tae-yong untuk Persiapan

Shin Tae-yong mengungkapkan apa saja yang akan dilakukannya untuk persiapan laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea setelah kekalahan atas Irak.

Baca Selengkapnya

Shin Tae-yong Bicara Peluang Panggil Elkan Baggott untuk Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea

1 hari lalu

Shin Tae-yong Bicara Peluang Panggil Elkan Baggott untuk Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea

Elkan Baggott berpeluang dipanggil Shin Tae-yong untuk laga playoff Olimpiade Paris 2024 Timnas U-23 Indonesia vs Guinea.

Baca Selengkapnya