SEA Games 2019: Inilah 56 Cabang Olahraga yang akan Dilombakan

Reporter

Aditya Budiman

Editor

Hari Prasetyo

Selasa, 27 November 2018 19:50 WIB

Atlet panahan, Diananda Choirunnisa tampil gemilang pada SEA Games 2017 dengan berhasil menyabet dua medali emas. Kedua keping emas itu diraih Diananda melalui nomor recurve perorangan putri dan nomor recurve beregu campuran bersama Riau Ega Agatha Salsabila. ANTARA FOTO

TEMPO.CO, Jakarta - Federasi SEA Games sudah memberi lampu hijau untuk jumlah cabang olahraga yang akan dipertandingkan pada SEA Games 2019 di Filipina. Dari hasil pertemuan federasi di Manila, Filipina, Minggu, 25 November 2018, ditetapkan 56 cabang olahraga yang akan dipertandingkan.

Meski demikian, jumlah tersebut masih bisa berkurang. Ada lima cabang yang saat ini masih menunggu proses verifikasi karena perlu dukungan dari federasi internasional atau badan Asia. Federasi SEA Games masih memberi waktu hingga 7 Desember 2018 bagi kelima cabang untuk menyerahkan persyaratan atau aplikasi. Kelima olahraga itu kurash, e-sports, surfing, skateboarding, dan jujitsu.

SEA Games 2019 akan digelar di Filipina pada 30 November hingga 10 Desember 2019. Pesta olahraga dua tahunan di Asia Tenggara itu akan diselenggarakan di tiga tempat, yakni Clark Green City, Subic, dan Metro Manila. Berikut ini 56 cabang yang bakal dipertandingkan.

Berikut pembagian kategori dari 56 cabang:

Kategori 1 (Olahraga Utama): Atletik dan olahraga air (renang)

Advertising
Advertising

Kategori 2 (Olahraga Olimpiade dan Asian Games): Panahan, Bulu Tangkis, Baseball/Softball, Bola Basket, Billiard, Bowling, Tinju, Kano/balap perahu tradisional, Catur, Bersepeda, Dancesport, Anggar, Sepak Bola, Golf, Senam, Bola Tangan, Hoki dalam ruangan, Hoki Es, Seluncur Es, Judo, Karate, Pentathlon Modern, Muaythai, Pencak Silat, Polo Air, Dayung, Rugby, Berlayar /Selancar Angin, Sepak Takraw, Skateboard, Menembak, Soft Tenis, Squash, Surfing, Tenis Meja, Taekwondo, Tenis, Triathlon, Bola Voli, Angkat Besi, Gulat , Wushu

Kategori 3 (Olahraga Baru): Arnis, e-Sports, Bola Lantai, Jujitsu, Kickboxing, Kurash, lawn bowling/petanque, netball, rintangan, sambo/vovinam, Hoki bawah air, Wakeboarding

STRAITS TIMES | ADITYA BUDIMAN

Berita terkait

Perkuat Timnas Filipina, Pelatih Tom Saintfiet Mulai Cari Pemain Keturunan di Eropa

2 hari lalu

Perkuat Timnas Filipina, Pelatih Tom Saintfiet Mulai Cari Pemain Keturunan di Eropa

Pelatih Timnas Filipina, Tom Saintfiet, berburu amunisi tambahan untuk menghadapi dua laga pamungkas Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Baca Selengkapnya

Filipina Salahkan Beijing karena Memancing Ketegangan di Laut Cina Selatan

3 hari lalu

Filipina Salahkan Beijing karena Memancing Ketegangan di Laut Cina Selatan

Manila menuduh penjaga pantai Cina telah memancing naiknya ketegangan di Laut Cina Selatan setelah dua kapalnya rusak ditembak meriam air

Baca Selengkapnya

Cuaca Panas Ekstrem Melanda Asia, Myanmar Tembus 48,2 Derajat Celcius

3 hari lalu

Cuaca Panas Ekstrem Melanda Asia, Myanmar Tembus 48,2 Derajat Celcius

Asia alamai dampak krisis perubahan iklim. Beberapa negara dilanda cuaca panas ekstrem. Ada yang mencapai 48,2 derajat celcius.

Baca Selengkapnya

5 Negara Asia Tenggara Dilanda Gelombang Panas, Indonesia Diserang DBD

5 hari lalu

5 Negara Asia Tenggara Dilanda Gelombang Panas, Indonesia Diserang DBD

Negara-negara Asia Tenggara tengah berjuang melawan gelombang panas yang mematikan tahun ini.

Baca Selengkapnya

PM Singapura Sebut Jokowi Berkontribusi bagi Kawasan

5 hari lalu

PM Singapura Sebut Jokowi Berkontribusi bagi Kawasan

Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong mengakui kontribusi Presiden Jokowi, baik bagi Indonesia maupun kawasan.

Baca Selengkapnya

Bukan Hanya Malaysia , 3 Negara Asia Tenggara ini Pernah Lakukan Pencurian Ikan di Indonesia

5 hari lalu

Bukan Hanya Malaysia , 3 Negara Asia Tenggara ini Pernah Lakukan Pencurian Ikan di Indonesia

Sejumlah nelayan dari negara tetangga beberapa kali terlibat pencurian ikan di perairan Indonesia

Baca Selengkapnya

Filipina Pastikan Belum Ada Kata Sepakat dengan Beijing soal Laut Cina Selatan

7 hari lalu

Filipina Pastikan Belum Ada Kata Sepakat dengan Beijing soal Laut Cina Selatan

Filipina menyangkal klaim Beijing yang menyebut kedua negara telah mencapai kata sepakat terkait sengketa Laut Cina Selatan

Baca Selengkapnya

Inggris Kucurkan Rp505 M untuk Program Integrasi Ekonomi ASEAN

9 hari lalu

Inggris Kucurkan Rp505 M untuk Program Integrasi Ekonomi ASEAN

Inggris dan ASEAN bekerja sama dalam program baru yang bertujuan untuk mendorong integrasi ekonomi antara negara-negara ASEAN.

Baca Selengkapnya

Retno Marsudi Hadiri ASEAN Future Forum di Vietnam

10 hari lalu

Retno Marsudi Hadiri ASEAN Future Forum di Vietnam

Retno Marsudi di antaranya menghadiri ASEAN Future Forum di Vietnam sebagai platform tukar pandangan dan ide mengenai masa depan ASEAN

Baca Selengkapnya

Pupuk Indonesia Perluas Jaringan ke ASEAN

10 hari lalu

Pupuk Indonesia Perluas Jaringan ke ASEAN

PT Pupuk Indonesia memperluas jaringan ke tingkat ASEAN.

Baca Selengkapnya