FIFA Larang Ezra Walian Bela Timnas U-23

Reporter

Aditya Budiman

Editor

Nurdin Saleh

Jumat, 22 Maret 2019 10:37 WIB

AFC meminta PSSI agar mengirimkan surat dari KNVB yang mengklarifikasi bahwa penyerang Timnas Indonesia U-23 Ezra Walian belum pernah bermain di timnas Belanda. ANTARA

TEMPO.CO, Jakarta - Pemain naturalisasi Ezra Walian batal membela Timnas U-23 di ajang kualifikasi Piala Asia U-23 2020. Federasi sepak bola dunia (FIFA) menyatakan pemain berdarah Belanda itu dilarang tampil di semua level tim nasional Indonesia.

Direktur Regulasi Sepak Bola FIFA Omar Ongaro dan Kepala Status Pemain Erika Montemor menyatakan dalam sepucuk surat ke federasi sepak bola Indonesia kalau Ezra memperoleh kewarganegaraan Indonesia pada 2017. Pergantian itu setelah mewakili Timnas U-17 Belanda pada 2013. Hal itu dianggap tidak memenuhi syarat untuk mengganti kewarganegaraannya.

"Berdasarkan dokumen yang ada nampaknya Ezra tidak akan berhak meminta perubahan asosiasi karena faktanya dia memperoleh kewarganegaraan setelah memainkan pertandingan internasional pertamanya. Laga itu merupakan kompetisi resmi untuk salah satu tim perwakilan Belanda," tulis FIFA melansir Fox Sports Asia, Jumat, 22 Maret 2019.

Hingga saat ini belum ada pernyataan resmi dari Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) menanggapi hal tersebut. Pelatih Timnas U-23 Indonesia nampaknya sudah mengantisipasi hal itu dengan membawa 24 pemain ke kualifikasi Piala Asia U-23 di Vietnam. Indonesia akan melewati laga perdana pada Jumat, 22 Maret 2019 melawan Thailand.

FOX SPORTS ASIA | ADITYA BUDIMAN

Advertising
Advertising

Berita terkait

Perebutan Posisi 3 Piala Asia U-23 2024 Malam Ini, Pemain Irak Sebut Timnas Indonesia U-23 Sangat Kuat

1 jam lalu

Perebutan Posisi 3 Piala Asia U-23 2024 Malam Ini, Pemain Irak Sebut Timnas Indonesia U-23 Sangat Kuat

Pemain timnas Irak U-23 Muntadher Mohammed memuji timnas Indonesia U-23 menjelang laga perebutan tempat ketiga di Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Segini Jatah Bonus Tiap Pemain Timnas U-23 Indonesia

20 jam lalu

Segini Jatah Bonus Tiap Pemain Timnas U-23 Indonesia

Pengusaha beri Rp 23 miliar. Masing-masing pemain Timnas U-23 Indonesia akan dapat bonus berkisar Rp 605,2 juta.

Baca Selengkapnya

Kapten Timnas U-23 Indonesia Rizky Ridho Akan Diberi Bonus oleh Universitas Muhammadiyah Surabaya, Lempar Kelakar Soal Wisuda

1 hari lalu

Kapten Timnas U-23 Indonesia Rizky Ridho Akan Diberi Bonus oleh Universitas Muhammadiyah Surabaya, Lempar Kelakar Soal Wisuda

Universitas Muhammadiyah Surabaya menyiapkan bonus untuk kapten Timnas U-23 Indonesia Rizky Ridho Ramadhani.

Baca Selengkapnya

Bawa Uzbekistan ke Final Piala Asia U-23 dan Lolos Olimpiade Paris 2024, Pelatih Timur Kapadze Belum Puas

1 hari lalu

Bawa Uzbekistan ke Final Piala Asia U-23 dan Lolos Olimpiade Paris 2024, Pelatih Timur Kapadze Belum Puas

Timur Kapadze menilai lolosnya Uzbekistan ke Olimpiade Paris 2024 tak cukup. Ia menilai pemain tampil di bawah tekanan saat melawan Timnas Indonesia.

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia Kalah dari Uzbekistan di Piala Asia U-23, Shin Tae-yong dan Para Pemain di Bawah Tekanan?

1 hari lalu

Timnas Indonesia Kalah dari Uzbekistan di Piala Asia U-23, Shin Tae-yong dan Para Pemain di Bawah Tekanan?

Shin Tae-yong (STY) tidak menyangkal fakta bahwa para pemainnya mengalami tekanan saat menelan kekalahan di babak semifinal Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Bila Nanti Kalah Lawan Irak, Timnas U-23 Indonesia Mesti Hadapi Guinea untuk Lolos ke Olimpiade Paris 2024

1 hari lalu

Bila Nanti Kalah Lawan Irak, Timnas U-23 Indonesia Mesti Hadapi Guinea untuk Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Timnas U-23 Indonesia mesti lawan Guinea untuk dapat tiket lolos ke Olimpiade Paris 2024 jika kalah di perebutan posisi ketiga Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Panen Hujatan dari Artis Indonesia, Wasit yang Kalahkan Timnas U-23 Mengemis Setop Bully

1 hari lalu

Panen Hujatan dari Artis Indonesia, Wasit yang Kalahkan Timnas U-23 Mengemis Setop Bully

Wasit Shen Yinhao yang dinilai kerap merugikan Timnas U-23 meminta netizen, termasuk artis Indonesia berhenti merundungnya.

Baca Selengkapnya

KBRI Doha Minta Suporter Tak Ganggu Privasi Timnas U-23 Jelang Laga Indonesia vs Irak di Piala Asia U-23

1 hari lalu

KBRI Doha Minta Suporter Tak Ganggu Privasi Timnas U-23 Jelang Laga Indonesia vs Irak di Piala Asia U-23

KBRI Doha menilai para pemain Timnas U-23 masih harus menjalani pertandingan penting di Piala Asia U-23 2-24 untuk amankan tiket Olimpiade 2024.

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia tak Lolos Final Piala Asia U-23, Berjuang Menuju Olimpiade

1 hari lalu

Timnas Indonesia tak Lolos Final Piala Asia U-23, Berjuang Menuju Olimpiade

Timnas Indonesia gagal lolos ke final Piala Asia U-23 2024 setelah kalah dari Uzbekistan pada Senin, 29 April 2024

Baca Selengkapnya

Timnas U-23 Gagal ke Final, Haedar Nashir: Pahlawan Bangsa Tanpa Mahkota Juara

1 hari lalu

Timnas U-23 Gagal ke Final, Haedar Nashir: Pahlawan Bangsa Tanpa Mahkota Juara

Ketua PP Muhammadiyah Haedar Nashir mengatakan publik sebaiknya belajar cara berjuang kolektif bersama Timnas U-23.

Baca Selengkapnya