Ajak Serena Berpasangan, Dominic Thiem Ingin Tebus Kesalahan

Reporter

Antara

Editor

Hari Prasetyo

Rabu, 12 Juni 2019 14:09 WIB

Penampilan petenis Austria Dominic Thiem di Prancis Terbuka 2019. (ANTARA FOTO/REUTERS/Kai Pfaffenbach)

TEMPO.CO, Jakarta - Menyusul kesalahpahaman di ruang media Prancis Terbuka, petenis putra Austria, Dominic Thiem, mengajak Serena Williams berbaikan. Caranya adalah Thiem menawari petenis putri Amerika Serikat tersebut berpasangan sebagai ganda campuran pada seri turnamen Grand Slam berikutnya, Wimbledon atau Amerika Serikat Terbuka.

Thiem, yang akhirnya dikalahkan Rafael Nadal pada final Prancis Terbuka, marah ketika diminta memberi jalan bagi Serena saat ia melakukan wawancara setelah pertandingan. Saat itu, Serena baru kalah pada putaran ketiga pada pekan pertama turnamen tersebut.

Serena, yang baru kalah dua set langsung oleh Sofia Kenin, mendorong penyelenggara untuk memberinya ruang segera dan Thiem menuduh petenis Amerika itu menunjukkan kepribadian buruk dan memperlakukannya seperti seorang junior.

"Mungkin itu bukan kesalahan Serena," katanya kepada wartawan, Selasa, 11 Juni 2019, sebagaimana dikutip Reuters. "Saya mengetahui prestasinya luar biasa, sensasional. Saya ingin menebus kesalahan bersama dia ganda campuran di Wimbledon atau Amerika Terbuka.”

"Kalau dipikir-pikir, lucu bahwa kesalahan organisasi seperti itu terjadi di turnamen Grand Slam. Yang tidak saya mengerti adalah bahwa itu sangat meledak," Thiem melanjutkan.

Advertising
Advertising

Thiem adalah petenis spesialis lapangan tanah liat. Tapi, ia ingin meningkatkan prestasinya di turnamen lapangan rumput Wimbledon. Ia belum pernah mencapai perempat final.

"Wimbledon itu istimewa," kata petenis berusia 25 tahun itu. "Saya ingin menunjukkan diri saya lebih baik dari tahun lalu. Pada saat itu saya sedikit cedera dan harus menyerah pada babak pertama,” kata Dominic Thiem.

Berita terkait

Kisah Venus Williams Berjuang Lawan Cedera Demi Bisa Bertanding Lagi di Lapangan Keras Amerika

30 Januari 2024

Kisah Venus Williams Berjuang Lawan Cedera Demi Bisa Bertanding Lagi di Lapangan Keras Amerika

Petenis Amerika Serikat, Venus Williams, menuturkan kisahnya berjuang melawan cedera dalam setahun terakhir demi bisa kembali bermain.

Baca Selengkapnya

Raih Kemenangan Pertama setelah Kembali dari Cedera, Rafael Nadal Senang Bisa Atasi Rasa Takut

3 Januari 2024

Raih Kemenangan Pertama setelah Kembali dari Cedera, Rafael Nadal Senang Bisa Atasi Rasa Takut

Rafael Nadal mengalahkan Dominic Thiem di putaran pertama Brisbane International.

Baca Selengkapnya

Emma Raducanu dan Dominic Thiem Harus Berjuang dari Babak Kualifikasi di Australian Open 2024

23 Desember 2023

Emma Raducanu dan Dominic Thiem Harus Berjuang dari Babak Kualifikasi di Australian Open 2024

Babak kualifikasi Australian Open 2024 akan dimulai pada 8 Januari.

Baca Selengkapnya

Zhang Zhizhen Bikin Kejutan di US Open 2023, Singkirkan Unggulan Kelima Casper Ruud

31 Agustus 2023

Zhang Zhizhen Bikin Kejutan di US Open 2023, Singkirkan Unggulan Kelima Casper Ruud

Zhang Zhizhen akan melawan Rinky Hijikata dari Australia pada putaran ketiga US Open 2023.

Baca Selengkapnya

Legenda Tenis Serena Williams Melahirkan Putra Kedua

23 Agustus 2023

Legenda Tenis Serena Williams Melahirkan Putra Kedua

Legenda tenis peraih 23 gelar Grand Slam, Serena Williams, melahirkan anak kedua yang diberi nama Adira River Ohanian.

Baca Selengkapnya

Gaya Santai Raline Shah Nonton Turnamen Tenis di Prancis

13 Juni 2023

Gaya Santai Raline Shah Nonton Turnamen Tenis di Prancis

Meski berada berpanas-panasan, Raline Shah tampak nyaman berkat outfit santainya duduk di barisan penonton.

Baca Selengkapnya

Novak Djokovic Juara French Open 2023, Cetak Rekor Gelar Grand Slam Terbanyak

12 Juni 2023

Novak Djokovic Juara French Open 2023, Cetak Rekor Gelar Grand Slam Terbanyak

Novak Djokovic menjadi satu-satunya petenis putra yang menjuarai empat Grand Slam-Australia Terbuka, Prancis Terbuka, Wimbledon, dan US Open.

Baca Selengkapnya

Iga Swiatek Juara French Open 2023 Usai Kalahkan Petenis Ceko Karolina Muchova

11 Juni 2023

Iga Swiatek Juara French Open 2023 Usai Kalahkan Petenis Ceko Karolina Muchova

Menang di French Open 2023, Iga Swiatek menjadi petenis putri pertama yang berhasil mempertahankan gelar sejak 2007.

Baca Selengkapnya

French Open 2023: Aldila Sutjiadi Fokus ke Ganda Campuran Usai Didiskualifikasi di Ganda Putri

5 Juni 2023

French Open 2023: Aldila Sutjiadi Fokus ke Ganda Campuran Usai Didiskualifikasi di Ganda Putri

Petenis putri Indonesia Aldila Sutjiadi mengatakan bakal fokus ke pertandingan di sektor ganda campuran French Open 2023.

Baca Selengkapnya

Kejutan French Open 2023: Daniil Medvedev Disingkirkan Thiago Seyboth Wild di Babak Pertama

31 Mei 2023

Kejutan French Open 2023: Daniil Medvedev Disingkirkan Thiago Seyboth Wild di Babak Pertama

Kejutan langsung terjadi di babak pertama French Open 2023. Petenis nomor dua dunia Daniil Medvedev disingkirkan petenis Brasil Thiago Seyboth Wild.

Baca Selengkapnya