Playoff NBA: Libas Nets 4-0, Toronto Raptors Lolos ke Semifinal

Reporter

Antara

Editor

Nurdin Saleh

Senin, 24 Agustus 2020 11:33 WIB

Pelatih Toronto Raptors, Nick Nurse. (reuters)

TEMPO.CO, Jakarta - Toronto Raptors melaju ke semifinal Wilayah Timur dengan mengalahkan Brooklyn Nets 150-122, Minggu (Senin WIB), setelah menyapu empat pertandingan putaran pertama playoff NBA dengan kemenangan.

Dua pemain yang datang dari bangku cadangan, Norman Powell dan Serge Ibaka, menjadi kunci kemenangan Raptors. Powell mencetak angka tertinggi sekaligus rekornya dalam playoff sepanjang kariernya, yakni 29 poin. Serge Ibaka menambahkan 27 poin dan 15 rebound.

Dalam pertandingan itu, Raptors kehilangan Kyle Lowry karena cedera pergelangan kaki di kuarter pertama tetapi juara bertahan NBA itu memiliki lebih dari cukup kedalaman dan tenaga tersisa untuk menyapu putaran pertama dengan skor 4-0 mengikuti jejak Boston Celtics yang menyingkirkan Philadelphia.

Raptors yang unggulan kedua akan melawan unggulan ketiga Boston Celtics di semifinal Wilayah akan melawan Boston Celtics di semifinal Wilayah Timur.

Baca Juga: Lebron James Bawa Lakers Unggul 2-1

Selain Powel dan Ibaka, Pascal Siakam juga berkontribusi banyak pada kemenangan Raptors. Ia menyumbang 20 poin dan 10 assist untuk Raptors. Terence Davis menyumbang 14 poin, Matt Thomas mencetak 12 poin dan OG Anunoby menyumbang 10 poin dan tujuh rebound.
Raptors selesai dengan 100 poin datang dari bangku cadangan.

Di kubu Nets, Caris LeVert memimpin dengan 35 poin, enam assist dan enam rebound. Tyler Johnson menambah 13 poin, Dzanan Musa 12 poin, Timothe Luwawu-Cabarrot menyumbang 11 poin, Garrett Temple menyumbang 10 poin dan Jarrett Allen menyumbang delapan poin dan 15 rebound.

Kemenangan di gim keempat itu membuat Raptors mencatat rekor fantastis 11-1 selama bertanding dalam gelembung NBA. Ini menegaskan bahwa saat ini tidak akan mudah bagi tim manapun untuk menjatuhkan mereka dari tempat mereka di puncak NBA.

Berita terkait

Pelicans dan Miami Heat Melaju, Ini Daftar Lengkap Tim yang Lolos Playoff NBA 2024

12 hari lalu

Pelicans dan Miami Heat Melaju, Ini Daftar Lengkap Tim yang Lolos Playoff NBA 2024

New Orleans Pelicans dan Miami Heat melengkapi posisi delapan pada babak playoff NBA Wilayah Barat dan Wilayah Timur.

Baca Selengkapnya

Putra LeBron, Bronny James, Akan Masuk NBA Draft 2024

27 hari lalu

Putra LeBron, Bronny James, Akan Masuk NBA Draft 2024

Putra LeBron James, Bronny James, akan masuk dalam draf pemain NBA 2024. Apa kata ayahnya?

Baca Selengkapnya

Berita NBA: Rajon Rondo Pensiun, Akhiri Karier 16 Tahun Berbuah 2 Gelar Juara

30 hari lalu

Berita NBA: Rajon Rondo Pensiun, Akhiri Karier 16 Tahun Berbuah 2 Gelar Juara

Juara NBA dua kali bersama Boston Celtics dan Los Angeles Lakers, Rajon Rondo, mengumumkan putusan untuk pensiun.

Baca Selengkapnya

Kisah Para Pemain Muslim NBA Berlaga Sambil Berpuasa Ramadan

39 hari lalu

Kisah Para Pemain Muslim NBA Berlaga Sambil Berpuasa Ramadan

Sejumlah pemain muslim NBA membagikan kisah mereka mengenai tantangan hingga kiat mereka agar tetap bisa tampil maksimal saat puasa Ramadan.

Baca Selengkapnya

Profil Luka Doncic, Pebasket Muda yang Mencetak Triple-Double Rekor Baru

52 hari lalu

Profil Luka Doncic, Pebasket Muda yang Mencetak Triple-Double Rekor Baru

Pebasket Dallas Mavericks Luka Doncic, belakangan menjadi sorotan, karena berhasil triple double

Baca Selengkapnya

NBA: Bintang Dallas Mavericks Luka Doncic Torehkan Rekor Triple-double

53 hari lalu

NBA: Bintang Dallas Mavericks Luka Doncic Torehkan Rekor Triple-double

Bintang NBA dari Dallas Mavericks Luka Doncic mencetak sejarah dengan mencatat triple-double di atas 30 poin sebanyak enam laga beruntun.

Baca Selengkapnya

LeBron James Torehkan Rekor NBA dengan Cetak 40 Ribu Poin, Masih Mungkinkah Capai 50 Ribu?

59 hari lalu

LeBron James Torehkan Rekor NBA dengan Cetak 40 Ribu Poin, Masih Mungkinkah Capai 50 Ribu?

LeBron James menorehkan capaian luar biasa dengan mencatatkan 40.000 poin dalam kariernya di arena NBA pada pertandingan melawan Denver Nuggets.

Baca Selengkapnya

Profil LeBron James, Bintang NBA Pencetak Rekor 40.000 Poin

4 Maret 2024

Profil LeBron James, Bintang NBA Pencetak Rekor 40.000 Poin

Para fans begitu bergembira ketika LeBron James melakukan tembakan yang sangat dinantikan untuk capai 40.000 poin.

Baca Selengkapnya

LeBron James Torehkan Sejarah, Jadi Pemain NBA Pertama yang Berhasil Capai 40 Ribu Poin

3 Maret 2024

LeBron James Torehkan Sejarah, Jadi Pemain NBA Pertama yang Berhasil Capai 40 Ribu Poin

Di hadapan penonton yang antusias, LeBron James menjadi pemain NBA pertama yang berhasil mencapai 40.000 poin.

Baca Selengkapnya

NBA: LeBron James Butuh 9 Poin Lagi untuk Torehkan Rekor 40 Ribu Poin

1 Maret 2024

NBA: LeBron James Butuh 9 Poin Lagi untuk Torehkan Rekor 40 Ribu Poin

Bintang Los Angeles Lakers LeBron James selangkah lagi mencetak rekor sebagai pemain satu-satunya yang pernah membuat 40 ribu poin di arena NBA.

Baca Selengkapnya