Parno Optimistis di Etape Kedua

Reporter

Editor

Minggu, 23 November 2008 22:29 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Etape kedua Tour d 'Indonesia yang menempuh jarak Bandung-Cirebon sepanjang 133,2 km berlangsung Senin (24/11). Jarak tempuh semakin panjang daripada etape I dan akan diselingi sedikit tanjakan pada awal balapan. Pemimpin klasemen sementara Artemy Timofeev (Polygon Sweet Nice) asal Rusia mengaku belum mengatur strategi untuk menghadapi etape kedua ini

“Saya belum pernah melewati jalur etape besok (hari ini, red). Itupun baru dari buku manual acara. Strateginya, nanti saya akan membicarakan dengan tim,” kata Timofeev.

Sementara itu, hal berbeda justru dilontarkan pemegang red and white jersey, Parno, dari tim Custom Cyclin Club. Parno, 24 tahun, mengaku bahwa rute Bandung - Cirebon ini merupakan rute favoritnya. "Saya dan tim sudah sering latihan di daerah ini sehingga sudah cukup mengenal medan," kata pembalap yang berperan sebagai tracker dalam timnya ini.

Bagi Parno, yang telah mengikuti lomba ini sejak pertama kali digelar tahun 2003, apa yang telah diraihnya kali ini merupakan pretasi tertingginya. "Dan saya sangat berharap bisa mempertahankannya sampai akhir lomba," katanya. Parno mengaku akan mengusahakan yang terbaik untuk sisa lomba nanti.

Advertising
Advertising

Rute di etape dua ini akan dimulai dari Gedung Sate, Bandung. Dari sana pembalap akan menuju ke Jalan Raya Nyileunyi untuk memulai balapnya. Peserta tur akan menyusuri Sumedang, Jatiwangi, sampai ke Cirebon. Ketua pelaksana lomba, Sofian Ruzian, menilai bahwa etape dua ini akan menjadi awalan variasi tanjakan dan jalur rata. "Di sinilah akan menjadi indikator untuk melihat tim mana yang akan memimpin di etape-etape selanjutnya," katanya.

EZTHER LASTANIA


Berita terkait

Klasemen Akhir Perolehan Medali Islamic Solidarity Games: Indonesia Posisi Ke-7

19 Agustus 2022

Klasemen Akhir Perolehan Medali Islamic Solidarity Games: Indonesia Posisi Ke-7

Kontingen Indonesia mengakhiri perjuangannya dalam Islamic Solidarity Games 2021 di Konya, Turki, dengan menduduki peringkat ketujuh.

Baca Selengkapnya

Hasil Islamic Solidarity Games: Siti Nafisatul Hariroh Raih Emas, Emilia Nova Rebut Perunggu

12 Agustus 2022

Hasil Islamic Solidarity Games: Siti Nafisatul Hariroh Raih Emas, Emilia Nova Rebut Perunggu

Lifter Siti Nafisatul Hariroh menyumbang medali emas pertama bagi Indonesia di ajang Islamic Solidarity Games atau ISG 2021.

Baca Selengkapnya

Islamic Solidarity Games 2022: Ayustina Delia Raih Perak, Eki Febri Rebut Perunggu

9 Agustus 2022

Islamic Solidarity Games 2022: Ayustina Delia Raih Perak, Eki Febri Rebut Perunggu

Atlet balap sepeda Ayustina Delia Priatna menyumbang medali perak pertama untuk Kontingen Indonesia dalam gelaran Islamic Solidarity Games (ISG) 2022.

Baca Selengkapnya

Muddai Madang Calonkan Diri Sebagai Ketua Umum KONI Pusat

4 Juni 2019

Muddai Madang Calonkan Diri Sebagai Ketua Umum KONI Pusat

Pengusaha asal Palembang yang berpengalaman dalam organisasi olahraga di Indonesia, Muddai Madang mencalonkan diri sebagai Ketua Umum KONI Pusat.

Baca Selengkapnya

Tak Dampingi ISG, Satlak Prima Adukan Alex Noerdin ke Kemenpora

30 Mei 2017

Tak Dampingi ISG, Satlak Prima Adukan Alex Noerdin ke Kemenpora

Komandan kontingen Indonesia di Islamic Solidarity Games
(ISG) 2017 Alex Noerdin diadukan ke Kemenpora

Baca Selengkapnya

ISG 2017: Sumbang 3 Emas 4 Perak, Bonus Angkat Besi Rp 500 Juta

26 Mei 2017

ISG 2017: Sumbang 3 Emas 4 Perak, Bonus Angkat Besi Rp 500 Juta

Tim angkat besi Indonesia diguyur bonus total Rp 500 juta oleh PB PABBSI, berkat prestasi menghasilkan 3 emas dan 4 perak di ISG 2017 Baku, Azerbaijan

Baca Selengkapnya

ISG 2017: Hanya Peringkat 8, Indonesia Dinilai Kurang Persiapan

24 Mei 2017

ISG 2017: Hanya Peringkat 8, Indonesia Dinilai Kurang Persiapan

Indonesia gagal memenuhi target peringkat 5 besar dalam Islamic Solidarity Games IV 2017 di Baku, Azerbaijan. Indonesia akhirnya menempati peringkat 8

Baca Selengkapnya

ISG 2017, Indonesia Masih Tempati Posisi Lima Besar

18 Mei 2017

ISG 2017, Indonesia Masih Tempati Posisi Lima Besar

Indonesia masih berada di posisi lima besar perolehan medali Islamic Solidarity Games 2017.

Baca Selengkapnya

ISG 2017, Lifter Asal Aceh Sumbang Medali Perak buat Indonesia

18 Mei 2017

ISG 2017, Lifter Asal Aceh Sumbang Medali Perak buat Indonesia

Lifter Indonesia asal Aceh, Nurul Akmal, membuat kejutan setelah mampu meraih perak angkat besi kelas +90 kg pada kejuaraan Islamic Solidarity Games.

Baca Selengkapnya

ISG 2017: Dapat Tambahan 2 Emas, Indonesia di Posisi 4 Besar  

15 Mei 2017

ISG 2017: Dapat Tambahan 2 Emas, Indonesia di Posisi 4 Besar  

Indonesia mendapatkan tambahan dua emas dari cabang olahraga angkat besi dan renang dalam ajang Islamic Solidarity Games (ISG) IV 2017 di Baku, Azerbaijan.

Baca Selengkapnya