Hasil UFC: Anthony Smith Menang Sumbission vs Spann, Langsung Tantang Rakic

Reporter

Tempo.co

Editor

Nurdin Saleh

Minggu, 19 September 2021 10:33 WIB

Petarung UFC, Anthony Smith. (instagram/@ufc)

TEMPO.CO, Jakarta - Petarung Amerika Serikat, Anthony Smith, tampil mengesankan dalam partai utama UFC Fight Night dari UFC Apex di Las Vegas, Sabtu waktu setempat. Ia menang submission pada ronde pertama atas Ryan Spann, yang juga berasal dari Amerika, dalam pertarungan kelas berat ringan UFC.

Anthony Smith, 33 tahun, tampil agresif dan langsung menekan dengan hook kiri dan menjatuhkan lawannya dengan pukulan kanan. Spann sempat bangkit, tapi Smith kembali menjatuhkannya dan kemudian menang submission dengan cekikan (rear naked choke).

"Dia punya keterampilan. Hanya saja, saya pikir saya lebih baik," kata Smith seusai duel itu. "Itu adalah rencana saya sejak awal dan berlangsung lebih baik di semua posisi."

Smith meraih kemenangan ketiganya secara beruntun setelah dikalahkan Aleksandar Rakic pada Agustus 2020. Kini rekor bertandingnya di Oktagon menjadi 36-16 (19 KO, 14 submission).

Kini, ia menantang kembali Rakic yang sebelumnya mengalahkan dia dengan angka mutlak. Tantangan yang disampaikan secara terbuka lewat wawancara televisi itu langsung mendapat tanggapan dari Rakic. "Saya bebas pada Desember," kata dia dalam akun twitternya.

Advertising
Advertising

Ketika mengetahui itu, Smith langsung menunjukkan wajah suka cita. "Selamat Natal untukku," kata dia.

Smith dan Rakic merupakan dua petarung papan atas di kelas berat ringan UFC. Juara di kelas ini adalah Jan Blachowicz (Polandia). Ia merebut gelar itu dengan mengalahkan Dominick Reyes pada September 2020 setelah Jon Jones mengosongkan gelarnya.

DAZN, UFC

Berita terkait

Bintang MMA Conor McGregor Akan Terus Kejar Peluang Akting Setelah Bintangi Road House

33 hari lalu

Bintang MMA Conor McGregor Akan Terus Kejar Peluang Akting Setelah Bintangi Road House

Bintang MMA, Conor McGregor, mengungkapkan bahwa perannya dalam remake film Road House hanyalah awal dari terjunnya ke dalam industri film.

Baca Selengkapnya

4 Perbedaan Road House Tahun 2024 dan 1989

41 hari lalu

4 Perbedaan Road House Tahun 2024 dan 1989

Road House (2024) merupakan konsep ulang dari film klasik tahun 1989 yang berjudul sama

Baca Selengkapnya

Hasil MMA: Ilia Topuria Jadi Juara Baru Kelas Bulu UFC, Langsung Tantang Conor McGregor

18 Februari 2024

Hasil MMA: Ilia Topuria Jadi Juara Baru Kelas Bulu UFC, Langsung Tantang Conor McGregor

Ilia Topuria menjadi juara baru kelas bulu UFC dengan mengalahkan Alexander Volkanovski. Langsung menantang Conor McGregor.

Baca Selengkapnya

Bintang MMA Conor McGregor Adu Akting dengan Jake Gyllenhaal di Film Road House

4 Februari 2024

Bintang MMA Conor McGregor Adu Akting dengan Jake Gyllenhaal di Film Road House

Atlet MMA Conor McGregor akan menjalani debut akting dalam dunia film. Ia akan membintangni film produksi Amazon, Road House.

Baca Selengkapnya

UFC 297: Profil Sean Strickland yang Dikalahkan oleh Dricus du Plessis

23 Januari 2024

UFC 297: Profil Sean Strickland yang Dikalahkan oleh Dricus du Plessis

Petarung Sean Strickland dikalahkan oleh Dricus du Plessis dalam pertandingan UFC 297, pada Minggu, 21 Januari 2024

Baca Selengkapnya

UFC 297: Mengenal Dricus du Plessis Juara Baru Kelas Menengah

23 Januari 2024

UFC 297: Mengenal Dricus du Plessis Juara Baru Kelas Menengah

Dricus du Plessis petarung pemenang dalam pertandingan UFC 297. Ia mengalahkan Sean Strickland, pada Minggu, 21 Januari 2024

Baca Selengkapnya

Conor McGregor Bersiap Naik Ring Lagi, Simak Profil Michael Chandler yang akan Menjadi Lawannya

5 Januari 2024

Conor McGregor Bersiap Naik Ring Lagi, Simak Profil Michael Chandler yang akan Menjadi Lawannya

Setelah jeda Conor McGregor mengumumkan akan kembali ke UFC. Ia akan berhadapan dengan Michael Chandler

Baca Selengkapnya

Kembali ke UFC, Conor McGregor Umumkan Pertarungan Lawan Michael Chandler pada Juni 2024

1 Januari 2024

Kembali ke UFC, Conor McGregor Umumkan Pertarungan Lawan Michael Chandler pada Juni 2024

Conor McGregor melalui media sosial mengumumkan kembalinya dia ke UFC.

Baca Selengkapnya

Atlet Bola Voli Megawati Hangestri dan Atlet MMA Jeka Saragih Bersinar Sepanjang 2023

29 Desember 2023

Atlet Bola Voli Megawati Hangestri dan Atlet MMA Jeka Saragih Bersinar Sepanjang 2023

Megawati Hangestri atlet bola voli dan Jeka Saragih atlet MMA usung prestasi pada 2023. Begini profil keduanya.

Baca Selengkapnya

Hasil UFC 296: Alexandre Pantoja dan Leon Edwards Berhasil Pertahankan Gelar Juara

17 Desember 2023

Hasil UFC 296: Alexandre Pantoja dan Leon Edwards Berhasil Pertahankan Gelar Juara

Hasil UFC 296: Alexandre Pantoja dan Leon Edwards sama-sama berhasil mempertahankan gelar juara.

Baca Selengkapnya