Jadwal Denmark Open Hari Ini: Ada Greysia / Apriyani dan Minions di 16 Besar

Kamis, 21 Oktober 2021 08:26 WIB

Pasangan ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti merupakan Juara All England 2020 yang kini menempati peringkat empat dunia. Di ajang Olimpiade Tokyo mereka akan berjuang meraih emas perdananya. Instagram/Badminton.ina

TEMPO.CO, Jakarta - Jadwal bulu tangkis Denmark Open 2021 memasuki hari keempat turnamen. Sejumlah wakil Indonesia di nomor tunggal putra, tunggal putri, ganda putra, ganda putri, dan ganda campuran akan berlaga di babak 16 besar.

Pasangan Fajar Alfian / Muhammad Rian Ardianto menjadi ganda putra keempat yang lolos ke babak 16 besar Denmark Open 2021, Keduanya melaju memastikan kemenangan atas Lu Ching Yao/Yang Po Han dari Taiwan. Di babak 16 besar, mereka akan menghadapi Matathil Ramachandran / Dhruv Kapila dari India.

Selain Fajar / Rian, Indonesia sudah memastikan tiga ganda putranya lolos ke babak kedua turnamen Super 1000 ini, yaitu Kevin Sanjaya Sukamuljo / Marcus Fernaldi Gideon, Pramudya Kusumawardana/Yeremia Yacob Rambitan, dan Muhammad Shohibul Fikri / Bagas Maulana. Kevin / Marcus dan Fikri / Bagas akan saling berduel di babak ketiga.

Di ganda campuran, selain Praveen Jordan / Melati Daeva Oktavianti yang bakal menghadapi wakil Malaysia, Goh Soon Huat / Lai Shavon Jemie, Rinov Rivaldy / Pitha Haningtyas bakal menghadapi laga berat melawan peringkat lima dunia, Yuta Watanabe / Arisa Higashino.

Pertandingan babak 16 besar akan dimulai pukul 09.00 waktu Denmark atau 14.00 WIB di Odense Sports Park. Berikut jadwal bulu tangkis Denmark Open untuk wakil Indonesia pada Kamis, 21 Oktober 2021.

Advertising
Advertising

Lapangan 1 Odense Sports Park
P4. Kim Astrup / Anders Skaarup Rasmussen (Denmark) vs. Pramudya Kusumawardana / Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan
P10. Greysia Polii / Apriyani Rahayu vs. Maiken Fruergaard / Sara Thygesen (Denmark)

Lapangan 2
P2. Marcus Fernaldi Gideon / Kevin Sanjaya Sukamuljo vs. Muhammad Shohibul Fikri / Bagas Maulana
P4. Goh Soon Huat / Lai Shavon Jemie (Malaysia) vs. Praveen Jordan / Melati Daeva Oktavianti
P7. Yuta Watanabe / Arisa Higashino (Jepang) vs. Rinov Rivaldy / Pitha Haningtyas Mentari

Lapangan 3
P5. Jonatan Christie vs. Kanta Tsuneyama (Jepang)
P7. Gregoria Mariska Tunjung vs. Akane Yamaguchi (Jepang)
P8. Nita Violina Marwah / Putri Syaikah vs. Lee Sohee / Shin Seungchan (Korea)
P9. Thomas Rouxel (Prancis) vs. Tommy Sugiarto
P11. Fajar Alfian / Muhammad Rian Ardianto vs. MR Arjun / Dhruv Kapila (India)

Baca juga : Rekap Hari ke-2 Denmark Open: Anthony Ginting Cedera Pinggang, Daddies Tumbang

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Piala Uber 2024: Gregoria Mariska Tunjung Minta Maaf Usai Gagal Sumbang Poin untuk Indonesia

19 menit lalu

Piala Uber 2024: Gregoria Mariska Tunjung Minta Maaf Usai Gagal Sumbang Poin untuk Indonesia

Gregoria Mariska Tunjung kecewa gagal menyumbang poin di final Piala Uber 2024 saat Indonesia melawan Cina, Minggu, 5 Mei.

Baca Selengkapnya

Hasil Final Piala Uber 2024: Gregoria Mariska Tunjung Kalah, Kedudukan Sementara Indonesia Tertinggal 0-1 dari Cina

1 jam lalu

Hasil Final Piala Uber 2024: Gregoria Mariska Tunjung Kalah, Kedudukan Sementara Indonesia Tertinggal 0-1 dari Cina

Gregoria Mariska Tunjung gagal menyumbang poin di final Piala Uber 2024 setelah kalah melawan Chen Yu Fei.

Baca Selengkapnya

Jonatan Christie Menang, Tim Putra Indonesia Melangkah ke Final Piala Thomas 2024

15 jam lalu

Jonatan Christie Menang, Tim Putra Indonesia Melangkah ke Final Piala Thomas 2024

Jonatan Christie memastikan langkah Indonesia ke babak final Piala Thomas 2024 setelah memetik kemenangan atas Wang Tzu Wei.

Baca Selengkapnya

Indonesia Lolos ke Final Piala Uber 2024, Gregoria Mariska Tunjung Optimistis dengan Pertumbuhan Pemain Tunggal Putri

17 jam lalu

Indonesia Lolos ke Final Piala Uber 2024, Gregoria Mariska Tunjung Optimistis dengan Pertumbuhan Pemain Tunggal Putri

Indonesia lolos ke final Piala Uber 2024, Gregoria Mariska Tunjung optimistis dan bangga dengan pertumbuhan para pemain tunggal putri generasi baru.

Baca Selengkapnya

Tentukan Langkah Indonesia ke Final Piala Uber 2024, Komang Ayu Cahya Dewi Mengaku Sempat Tegang

18 jam lalu

Tentukan Langkah Indonesia ke Final Piala Uber 2024, Komang Ayu Cahya Dewi Mengaku Sempat Tegang

Komang Ayu Cahya Dewi memastikan kemenangan regu putri Indonesia atas Korea Selatan di babak semifinal Piala Uber 2024 pada Sabtu, 4 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Uber Cup 2024: Gregoria Mariska Tunjung, Kemenangan Berarti hingga Terus Melaju

20 jam lalu

Uber Cup 2024: Gregoria Mariska Tunjung, Kemenangan Berarti hingga Terus Melaju

Gregoria Mariska Tunjung terus merebut poin di Uber Cup 2024

Baca Selengkapnya

Komang Ayu Cahya Dewi Menang, Indonesia Melangkah ke Final Piala Uber 2024

21 jam lalu

Komang Ayu Cahya Dewi Menang, Indonesia Melangkah ke Final Piala Uber 2024

Komang Ayu Cahya Dewi memetik kemenangan atas wakil Korea, Kim Min Sun, dalam laga penentuan babak semifinal Piala Uber 2024. Berikut rekapnya.

Baca Selengkapnya

An Se Young Absen, Gregoria Mariska Tunjung Menang Mudah di Laga Pertama Semifinal Piala Uber 2024

1 hari lalu

An Se Young Absen, Gregoria Mariska Tunjung Menang Mudah di Laga Pertama Semifinal Piala Uber 2024

Tim bulu tangkis Indonesia untuk sementara unggul 1-0 dari Korea Selatan dalam pertandingan semifinal Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Mariska Tunjung Bawa Indonesia Unggul 1-0 atas Korea

1 hari lalu

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Mariska Tunjung Bawa Indonesia Unggul 1-0 atas Korea

Gregoria Mariska Tunjung membuka kemenangan pertama Indonesia atas Korea Selatan pada babak semifinal Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Semifinal Piala Uber 2024 Sabtu 4 Mei: Indonesia vs Korea Selatan dan Cina vs Jepang

1 hari lalu

Jadwal Semifinal Piala Uber 2024 Sabtu 4 Mei: Indonesia vs Korea Selatan dan Cina vs Jepang

Simak susunan pemain yang dimainkan masing-masing tim untuk laga semifinal Piala Uber 2024 yang akan berlangsung Sabtu ini mulai 08.30 WIB.

Baca Selengkapnya