Persiapan Piala Asia FIBA 2022 Hampir Tuntas, Panitia Adakan Trophy Tour

Selasa, 5 Juli 2022 19:21 WIB

Tim nasional basket Indonesia berpose sebelum melakoni Windows III Kualifikasi FIBA Asia Cup 2021 menghadapi Filipina di Angeles City Foundation Gym, Filipina, Jumat (18/6/2021). (Dokumentasi FIBA)

TEMPO.CO, Jakarta - Turnamen Piala Asia FIBA atau FIBA Asia Cup Indonesia 2022 tinggal menyisakan delapan hari lagi. Turnamen bola basket tersebut akan berlangsung di Istora Senayan, Jakarta, pada 12-24 Juli 2022.

Ketua Pelaksana FIBA Asia Cup 2022 Junas Mardiansyah mengatakan sejauh ini persiapan sudah mencapai 99 persen. "Satu persen kami improve. Teman-teman di FIBA sudah datang dan dinyatakan kami sebagai penyelenggara siap," kata Junas saat konferensi pers Trophy Tour FIBA Asia Cup di Jakarta, Selasa, 5 Juli 2022.

Junas menyatakan agar FIBA Asia Cup Indonesia 2022 diketahui publik, maka diadakan trophy tour. Menurut dia, Piala FIBA Asia Cup akan dibawa keliling ke beberapa lokasi di Jakarta. "Kami berharap trophy tour supaya bola basket semakin dikenal dan digemari lagi di masyarakat," kata dia.

Beberapa tempat yang menjadi lokasi pameran trofi tersebut adalah Bundaran Hotel Indonesia, Monas, Kota Tua, Sarinah, Parkir Timur Senayan, dan MRT Istora Mandiri. Piala tersebut dipamerkan mulai pukul 10.00-20.00 WIB.

"Kenapa berlokasi di tempat-tempat ikonik, karena kegiatan ini diekspose di Asia. Kami mau menunjukkan jika di Indonesia kota-kotanya itu bagus," ujar Junas.

Advertising
Advertising

Di turnamen FIBA Asia Cup 2022, Indonesia tergabung di Grup A bersama Arab Saudi, Yordania dan Australia. Indonesia akan memulai pertandingan melawan Arab Saudi pada Selasa, 12 Juli 2022 pukul 17.30 WIB.

Tim nasional bola basket putra Indonesia sudah memasang target di Piala Asia FIBA 2022 yang akan berjalan di Istora Gelora Bung Karno, Jakarta, 12-24 Juli. Manajer timnas Jeremy Santoso menyatakan Indonesia mengincar dua kemenangan dalam fase grup Piala Asia FIBA 2022.

Demi menjaga harapan tersebut, Timnas basket Indonesia harus meraih setidaknya dua kemenangan dalam fase grup Piala FIBA Asia 2022. Tim Merah Putih bisa langsung melaju ke babak perempat final dan memastikan satu tempat di Piala Dunia FIBA 2023 seandainya mereka mampu menyapu bersih kemenangan dan keluar sebagai juara Grup A.

Baca: Timnas Basket Indonesia Incar 2 Kemenangan di Piala Asia FIBA 2022

Berita terkait

Media AS Sebut Arab Saudi Tangkap Warganya yang Kritik Israel soal Gaza

15 jam lalu

Media AS Sebut Arab Saudi Tangkap Warganya yang Kritik Israel soal Gaza

Menurut media asal AS, Arab Saudi menangkap warganya karena mengkritik Israel di media sosial terkait perang di Gaza.

Baca Selengkapnya

Bidik Peziarah di Luar Ibadah Haji dan Umrah, Arab Saudi Kenalkan Platform Nusuk

1 hari lalu

Bidik Peziarah di Luar Ibadah Haji dan Umrah, Arab Saudi Kenalkan Platform Nusuk

Arab Saudi mengundang pelancong menjelajahi budaya, sejarah, dan petualangan di luar perjalanan keagamaan seperti haji dan umrah.

Baca Selengkapnya

5 Fakta Osama bin Laden, Pendiri Al-Qaeda yang Ditembak Mati AS pada 2 Mei 2011

1 hari lalu

5 Fakta Osama bin Laden, Pendiri Al-Qaeda yang Ditembak Mati AS pada 2 Mei 2011

Hari ini, 2 Mei 2011, Osama bin Laden ditembak mati oleh pasukan Amerika. Berikut fakta-fakta Osama bin Laden.

Baca Selengkapnya

Buat Jemaah Calon Haji 2024, Ini Aturan Terbaru dari Arab Saudi

1 hari lalu

Buat Jemaah Calon Haji 2024, Ini Aturan Terbaru dari Arab Saudi

Arab Saudi mewajibkan jemaah calon haji memenuhi kriteria vaksinasi dan mendapatkan izin resmi.

Baca Selengkapnya

Arab Saudi Terbitkan Smart Card untuk Jemaah Haji Mulai Tahun Ini, Apa Itu?

2 hari lalu

Arab Saudi Terbitkan Smart Card untuk Jemaah Haji Mulai Tahun Ini, Apa Itu?

Arab Saudi menyatakan pihaknya akan memperketat aturan haji tahun ini.

Baca Selengkapnya

Yaqut Bertemu Menteri Haji Arab Saudi, Bahas Upaya Peningkatan Layanan Jemaah

2 hari lalu

Yaqut Bertemu Menteri Haji Arab Saudi, Bahas Upaya Peningkatan Layanan Jemaah

Pertemuan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, dan Menteri Haji dan Umrah Arab Saudi, Tawfiq bin Fawzan Al-Rabiah untuk membahas kemudahan layanan bagi jemaah haji Indonesia.

Baca Selengkapnya

Reaksi DPR Soal Arab Saudi Izinkan Pemegang Semua Jenis Visa Lakukan Umrah

2 hari lalu

Reaksi DPR Soal Arab Saudi Izinkan Pemegang Semua Jenis Visa Lakukan Umrah

DPR menyatakan kebijakan Arab Saudi bertolak belakang dengan Undang-Undang tentang Penyelenggaraan Ibadah Haji dan Umrah.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Kongres Amerika Serikat Berusaha Lindungi Benjamin Netanyahu dari Kemungkinan Penahanan oleh ICC

3 hari lalu

Top 3 Dunia: Kongres Amerika Serikat Berusaha Lindungi Benjamin Netanyahu dari Kemungkinan Penahanan oleh ICC

Top 3 Dunia, Kongres Amerika Serikat yang berupaya menghasilkan undang-undang agar bisa menghalangi ICC menerbitkan surat penahanan Netanyahu

Baca Selengkapnya

Arab Saudi Bakal Tindak Tegas Jamaah Haji yang Pakai Visa Tak Resmi

3 hari lalu

Arab Saudi Bakal Tindak Tegas Jamaah Haji yang Pakai Visa Tak Resmi

Arab Saudi akan menindak tegas siapa pun yang melaksanakan ibadah haji tanpa visa resmi.

Baca Selengkapnya

Menlu AS Temui Pangeran MBS di Arab Saudi, Bahas Gencatan Senjata Gaza

3 hari lalu

Menlu AS Temui Pangeran MBS di Arab Saudi, Bahas Gencatan Senjata Gaza

Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken terbang ke Riyadh untuk bertemu Pangeran MBS dari Arab Saudi guna membahas perang di Gaza.

Baca Selengkapnya