Berita Catur: Aditya Bagus Arfan Raih Norma IM Kedua di Turnamen Catur Grandmaster Vezerkepzo 2023 di Hungaria

Sabtu, 25 Maret 2023 15:02 WIB

FM Aditya Bagus Arfan (kiri) vs FM Shubh Jayesh Laddha. Foto oleh Kristianus Liem

TEMPO.CO, Jakarta - FM Aditya Bagus Arfan, 16 tahun asal Indonesia raih Norma IM Kedua di Turnamen Catur Grandmaster Vezerkepzo 2023. Turnamen ini diadakan di Budapest, Hungaria pada 15 sampai 23 Maret 2023.

Kemenangan diraih Aditya Bagus Arfan setelah mengalahkan FM Shubh Jayesh Laddha asal Amerika Serikat. Pada babak ini, Adit menerapkan permainan catur variasi Mieses Skotlandia.

Menurut rilis Pers PB Percasi, Adit menguasai penuh jalannya permainan. Sehingga sang rival, Shubh Jayesh kalah pada langkah ke-32.

Adit menjadi Norma IM Kedua setelah sebelumnya meraih IM Pertamanya di Bangkok Open 2022. Pada turnamen kali ini, Adit bahkan mendapat tambahan rating sebanyak 22,4 poin.

Secara keseluruhan Adit mencatatkan empat kemenangan, tiga remis dan dua kalah. Raihan poinnya sama dengan peringkat kedua IM Vuppala Prraneeth dan IM Shete Sammed dari India.

Jalannya pertandingan Adit vs Shubh ternyata sesuai persiapan. Adit mainkan variasi Mieses dalam pembukaan Skotlandia yang cukup dalam di bahas buku teori. Dan, Adit sudah sering memainkannya dan cukup paham. Sampai Langkah ke-17 partai berjalan seperti GM Parimarjan Negi vs GM Sriram Jha pada 2011.

Advertising
Advertising

Pada Langkah ke-18 Adit bahkan menemukan lanjutan 18. Mh4 yang bahkan lebih baik daripada yang dimainkan GM Super Negi (2631). Adit menguasai sepenuhnya permainan hingga Shubh menyerah pada langkah ke-32.

Hasil ini menjadi Norma IM kedua Adit setelah sebelumnya di Bangkok Open 2022 meraih Norma IM pertamanya.

Kemenangan Aditya Bagus Arfan pada Turnamen Grandmaster Vezerkepzo 2023 membawanya pada Turnamen Sixdays. Turnamen ketiga yang diadakan pada 24 sampai 29 Maret 2023. Rencananya, setelah mengikuti Turnamen Sixdays, Adit akan kembali ke Jakarta.

Pilihan Editor: Pecatur Muda Aditya Bagus Arfan Raih IM Pertama dan Top 10 di Bangkok Open

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Rangkuman Poin Kehadiran Sri Mulyani di Forum IMF-World Bank

2 menit lalu

Rangkuman Poin Kehadiran Sri Mulyani di Forum IMF-World Bank

Menkeu Sri Mulyani Indrawati mengatakan terdapat tiga hal utama dari pertemuan tersebut, yaitu outlook dan risiko ekonomi global.

Baca Selengkapnya

Virus Flu Burung di AS, Para Pakar: Epidemi Telah Berlangsung Lama

1 jam lalu

Virus Flu Burung di AS, Para Pakar: Epidemi Telah Berlangsung Lama

FDA memergoki temuan satu dari lima sampel susu komersial yang diuji dalam survei nasional mengandung partikel virus H5N1atau virus Flu Burung

Baca Selengkapnya

Fakta-fakta TikTok Dilarang di Amerika Serikat

1 jam lalu

Fakta-fakta TikTok Dilarang di Amerika Serikat

ByteDance selaku perusahaan pemilik TikTok memilih untuk menutup aplikasinya di Amerika yang merugi.

Baca Selengkapnya

Mahmoud Abbas; Hanya Amerika Serikat yang Bisa Hentikan Israel

1 jam lalu

Mahmoud Abbas; Hanya Amerika Serikat yang Bisa Hentikan Israel

Mahmoud Abbas dalam pertemuan Forum Ekonomi Dunia menyatakan hanya Amerika Serikat yang mampu menghentikan Israel

Baca Selengkapnya

Otoritas di Kementerian Luar Negeri Amerika Serikat Tak Percaya Israel Gunakan Senjata dengan Benar

2 jam lalu

Otoritas di Kementerian Luar Negeri Amerika Serikat Tak Percaya Israel Gunakan Senjata dengan Benar

Biro-biro di Kementerian Luar Negeri Amerika Serikat tidak percaya Israel gunakan senjata dari Washington tanpa melanggar hukum internasional

Baca Selengkapnya

Rusia Akan Balas Jika Aset-asetnya Disita Amerika Serikat

3 jam lalu

Rusia Akan Balas Jika Aset-asetnya Disita Amerika Serikat

Kementerian Luar Negeri Rusia mengancam negara-negara Barat akan mendapat balasan tegas jika aset-aset Rusia yang dibekukan, disita

Baca Selengkapnya

Temuan Virus Flu Burung di Produk Susu, AS Cek Sapi Perah Hingga Bentuk Tim Tanggap Darurat

10 jam lalu

Temuan Virus Flu Burung di Produk Susu, AS Cek Sapi Perah Hingga Bentuk Tim Tanggap Darurat

Peternakan sapi perah di 9 negara bagian di Amerika Serikat diserang virus Flu Burung. Colorado menjadi negara kesembilan yang mengonfirmasi temuan tersebut.

Baca Selengkapnya

Tentara Somalia Diduga Menyelewengkan Bantuan Makanan

13 jam lalu

Tentara Somalia Diduga Menyelewengkan Bantuan Makanan

Sejumlah tentara Somali ditahan karena diduga melakukan korupsi dengan menyelewengkan donasi makanan

Baca Selengkapnya

Iran akan Bebaskan Awak Kapal Portugal yang Disita di Selat Hormuz

15 jam lalu

Iran akan Bebaskan Awak Kapal Portugal yang Disita di Selat Hormuz

Iran mengatakan akan membebaskan awak kapal berbendera Portugal yang disita pasukannya bulan ini.

Baca Selengkapnya

3 Polemik TikTok di Amerika Serikat

16 jam lalu

3 Polemik TikTok di Amerika Serikat

DPR Amerika Serikat mengesahkan rancangan undang-undang yang akan melarang penggunaan TikTok

Baca Selengkapnya