UFC 297: Profil Sean Strickland yang Dikalahkan oleh Dricus du Plessis

Selasa, 23 Januari 2024 08:48 WIB

Sean Strickland. Foto : MMA

TEMPO.CO, Jakarta - Petarung Sean Strickland dikalahkan oleh Dricus du Plessis dalam pertandingan UFC 297, pada Minggu, 21 Januari 2024. Kini, Dricus du Plessis telah merebut gelar juara kelas menengah dari Sean Strickland, dikutip dari ESPN.

Mengenal Sean Strickland

Sean Strickland dikenal berjuluk Tarzan. Ia lahir di Amerika Serikat pada 27 Februari 1991 di Amerika Serikat. Ia petarung bertinggi badan 185 sentimeter dan berat badan 83 kilogram. Sepanjang kariernya, Sean Strickland sudah memenangkan 28 pertarungan, kalah enam pertarungan. Sebanyak empat pertarungan ia menang TKO atau technical knockout dan 2 pertarungan ia kalah secara TKO.

Advertising
Advertising

Dikutip dari Tapology, Strickland berada di peringkat pertama dunia dalam kategori MMA Fighter of The Year 2023, peringkat dua dunia dalam kategori Current Best MMA Middleweight Fighter, peringkat dua belas dunia dalam kategori Current Best Pound For Pound MMA Fighter, dan peringkat 47 dunia dalam kategori Top Fan Favorite MMA Fighter.

Pertandingan dalam UFC 297 akhir pekan lalu, ia disoroti, karena dikalahkan Dricus Du Plessis. Dikutip dari Fox Sports, setelah kekalahannya, menurut dia, Dricus Du Plessis telah melakukan pelanggaran headbutt. Ia mengungkapkan hal tersebut dalam media sosialnya. "Terima kasih semuanya yang mendukung saya!!!!!” katanya dalam media sosial X

Dricus Du Plessis menanggapi perkataan Sean. Ia tidak merasa melakukan pelanggaran tersebut. "Tidak, saya tidak bisa mengingat satu pun headbutt," Dricus du Plessis.

Pilihan Editor: UFC 297: Mengenal Dricus du Plessis Juara Baru Kelas Menengah

Berita terkait

Bintang MMA Conor McGregor Akan Terus Kejar Peluang Akting Setelah Bintangi Road House

39 hari lalu

Bintang MMA Conor McGregor Akan Terus Kejar Peluang Akting Setelah Bintangi Road House

Bintang MMA, Conor McGregor, mengungkapkan bahwa perannya dalam remake film Road House hanyalah awal dari terjunnya ke dalam industri film.

Baca Selengkapnya

4 Perbedaan Road House Tahun 2024 dan 1989

47 hari lalu

4 Perbedaan Road House Tahun 2024 dan 1989

Road House (2024) merupakan konsep ulang dari film klasik tahun 1989 yang berjudul sama

Baca Selengkapnya

Hasil MMA: Ilia Topuria Jadi Juara Baru Kelas Bulu UFC, Langsung Tantang Conor McGregor

18 Februari 2024

Hasil MMA: Ilia Topuria Jadi Juara Baru Kelas Bulu UFC, Langsung Tantang Conor McGregor

Ilia Topuria menjadi juara baru kelas bulu UFC dengan mengalahkan Alexander Volkanovski. Langsung menantang Conor McGregor.

Baca Selengkapnya

Bintang MMA Conor McGregor Adu Akting dengan Jake Gyllenhaal di Film Road House

4 Februari 2024

Bintang MMA Conor McGregor Adu Akting dengan Jake Gyllenhaal di Film Road House

Atlet MMA Conor McGregor akan menjalani debut akting dalam dunia film. Ia akan membintangni film produksi Amazon, Road House.

Baca Selengkapnya

UFC 297: Mengenal Dricus du Plessis Juara Baru Kelas Menengah

23 Januari 2024

UFC 297: Mengenal Dricus du Plessis Juara Baru Kelas Menengah

Dricus du Plessis petarung pemenang dalam pertandingan UFC 297. Ia mengalahkan Sean Strickland, pada Minggu, 21 Januari 2024

Baca Selengkapnya

Conor McGregor Bersiap Naik Ring Lagi, Simak Profil Michael Chandler yang akan Menjadi Lawannya

5 Januari 2024

Conor McGregor Bersiap Naik Ring Lagi, Simak Profil Michael Chandler yang akan Menjadi Lawannya

Setelah jeda Conor McGregor mengumumkan akan kembali ke UFC. Ia akan berhadapan dengan Michael Chandler

Baca Selengkapnya

Kembali ke UFC, Conor McGregor Umumkan Pertarungan Lawan Michael Chandler pada Juni 2024

1 Januari 2024

Kembali ke UFC, Conor McGregor Umumkan Pertarungan Lawan Michael Chandler pada Juni 2024

Conor McGregor melalui media sosial mengumumkan kembalinya dia ke UFC.

Baca Selengkapnya

Atlet Bola Voli Megawati Hangestri dan Atlet MMA Jeka Saragih Bersinar Sepanjang 2023

29 Desember 2023

Atlet Bola Voli Megawati Hangestri dan Atlet MMA Jeka Saragih Bersinar Sepanjang 2023

Megawati Hangestri atlet bola voli dan Jeka Saragih atlet MMA usung prestasi pada 2023. Begini profil keduanya.

Baca Selengkapnya

Hasil UFC 296: Alexandre Pantoja dan Leon Edwards Berhasil Pertahankan Gelar Juara

17 Desember 2023

Hasil UFC 296: Alexandre Pantoja dan Leon Edwards Berhasil Pertahankan Gelar Juara

Hasil UFC 296: Alexandre Pantoja dan Leon Edwards sama-sama berhasil mempertahankan gelar juara.

Baca Selengkapnya

Kepada Menpora Dito Ariotedjo, Jeka Saragih Sampaikan Keinginan Bertemu Jokowi untuk Komunikasi Soal Keadaan Kampung Halamannya

24 November 2023

Kepada Menpora Dito Ariotedjo, Jeka Saragih Sampaikan Keinginan Bertemu Jokowi untuk Komunikasi Soal Keadaan Kampung Halamannya

Petarung MMA Indonesia, Jeka Saragih, ingin prestasinya di arena UFC diikuti generasi muda.

Baca Selengkapnya