Indonesia Takluk dari Thailand  

Reporter

Editor

Minggu, 19 September 2010 12:19 WIB

Tempo/Panca Syurkani
TEMPO Interaktif,Jakarta:Tim voli putri junior Indonesia gagal memenuhi target masuk empat besar di Kejuaraan Voli Asia Junior yang sedang berlangsung di Ho Chi Minh, Vietnam. Menghadapi pemain Thailand di babak perempat final yang berlangsung Sabtu malam (18/9), Maya Kurnia Indri dan kawan-kawannya kalah telak 3-0 (17-25, 21-25, 10-25).

Setelah kalah di set pertama 25-17, Indonesia sempat bangkit. Penampilan para pemain di awal set kedua mengalami peningkatan, dan berhasil mengatur permainan sehingga sempat unggul 11-4. Tetapi, kondisi ini tidak berlangsung lama. Thailand berhasil mengejar ketertinggalan, bahkan unggul 17-16 dan menutup set kedua dengan skor 25-21. Di set ketiga, kalah jauh 25-10.

"Memang permainan anak-anak masih fluktuatif, kemantangan dalam bertanding masih kurang, sering ragu dalam membuat serangan variatif, sehingga banyak serangan yang dilakukan oleh anak-anak mudah terbaca oleh lawan," kata Bachrun Rosyidi, manajer tim Indonesia.

Pelatih Indonesia, Machfud Irsyada, sebenarnya telah berusaha memperbaiki penampilan tim dengan sering mengganti Lailatul Aisyah dengan Tiara Putri Anggraeni. Namun, lima pemain inti, yang terdiri dari Maya, Amalia Fajrina, Destri Oksaviali, Wilda Siti, Yolla Yuliana dan Rosalina (libero) bermain penuh.

Kekalahan dari Thailand kali ini menambah rekor kekalahan menjadi 3-0. Dua kali pertemuan terakhir di Kejuaraan voli ASEAN junior di Bac Ninh, Vietnam, pekan lalu, Indonesia juga mengalami kekalahan telak 3-0 ketika di babak penyisihan dan final.

Setelah terlempar dari empat besar, Indonesia hanya bisa berharap bisa menduduki peringkat lima. Untuk bisa menjadi penghuni rangking lima, Indonesia harus bisa mengalahkan pemenang antara Cina dan Kazakstan.

RINA WIDIASTUTI

Berita terkait

Hasil Proliga 2024: Jakarta Bhayangkara Presisi Kalahkan Jakarta Pertamina Pertamax 3-1

3 jam lalu

Hasil Proliga 2024: Jakarta Bhayangkara Presisi Kalahkan Jakarta Pertamina Pertamax 3-1

Tim bola voli putra Jakarta Bhayangkara Presisi kembali ke jalur kemenangan di arena Proliga 2024, dengan mengalahkan Jakarta Pertamina Pertamax 3-1.

Baca Selengkapnya

Hasil Proliga 2024: Bandung Bjb Tandamata Kalahkan Jakarta Livin Mandiri, Raih 3 Kemenangan Beruntun

3 jam lalu

Hasil Proliga 2024: Bandung Bjb Tandamata Kalahkan Jakarta Livin Mandiri, Raih 3 Kemenangan Beruntun

Tim bola voli Bandung Bjb Tandamata meraih tiga kemenangan berturut-turut di arena Proliga 2024, setelah mengalahkan Jakarta Livin Mandiri.

Baca Selengkapnya

Megawati Hangestri 2 Kali Main, Jakarta BIN Terus Kalah di Proliga 2024: Simak Perbandingan Statistiknya

12 jam lalu

Megawati Hangestri 2 Kali Main, Jakarta BIN Terus Kalah di Proliga 2024: Simak Perbandingan Statistiknya

Megawati Hangestri belum mampu menunjukan sihirnya di Proliga 2024. Dalam dua laga yang dia ikuti, Jakarta BIN terus kalah.

Baca Selengkapnya

Hasil Proliga 2024: Megawati Hangestri Kembali Gagal Bantu Jakarta BIN Hindari Kekalahan, Ditekuk Jakarta Popsivo

13 jam lalu

Hasil Proliga 2024: Megawati Hangestri Kembali Gagal Bantu Jakarta BIN Hindari Kekalahan, Ditekuk Jakarta Popsivo

Tim bola voli putri Jakarta BIN menelan kekalahan untuk kedua kalinya di arena Proliga 2024, kali ini dari Jakarta Popsivo.

Baca Selengkapnya

Jadwal Proliga 2024 Jumat 3 Mei: 3 Laga Live, Termasuk Aksi Megawati Hangestri Bersama Jakarta BIN

1 hari lalu

Jadwal Proliga 2024 Jumat 3 Mei: 3 Laga Live, Termasuk Aksi Megawati Hangestri Bersama Jakarta BIN

Jadwal bola voli Proliga 2024 Jumat, 3 Mei, akan menampilkan 3 pertandingan, termasuk aksi Megawati Hangestri bersama Jakarta BIN.

Baca Selengkapnya

Proliga 2024: Giovanna Milana Sumbang Poin Tertinggi, Jakarta Pertamina Enduro Kalahkan Jakarta Electric PLN

1 hari lalu

Proliga 2024: Giovanna Milana Sumbang Poin Tertinggi, Jakarta Pertamina Enduro Kalahkan Jakarta Electric PLN

Giovanna Milana alias Gia membawa tim bola voli putri Jakarta Pertamina Enduro mengalahkan Jakarta Electric PLN di pekan kedua Proliga 2024.

Baca Selengkapnya

Kalahkan LaVani, Tim Bola Voli Putra Jakarta STIN BIN Rebut Puncak Klasemen Proliga 2024

1 hari lalu

Kalahkan LaVani, Tim Bola Voli Putra Jakarta STIN BIN Rebut Puncak Klasemen Proliga 2024

Tim bola voli putra Jakarta STIN BIN merebut puncak klasemen sementara PLN Mobile Proliga 2024 setelah mengalahkan Jakarta LavAni.

Baca Selengkapnya

Hasil Proliga 2024 Kamis 2 Mei: Bandung Bjb Tandamata Kalahkan Gresik Petrokimia 3-1

1 hari lalu

Hasil Proliga 2024 Kamis 2 Mei: Bandung Bjb Tandamata Kalahkan Gresik Petrokimia 3-1

Tim bola voli putri Bandung Bjb Tandamata mengalahkan Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia 3-1 (25-17, 23-25, 25-15, 29-27) pada Proliga 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Lengkap Seleksi Pemain Asing V-League: Megawati Hangestri Dikontrak, Yolla Yuliana dan Aulia Suci Tidak

1 hari lalu

Hasil Lengkap Seleksi Pemain Asing V-League: Megawati Hangestri Dikontrak, Yolla Yuliana dan Aulia Suci Tidak

Try out alias seleksi pemain asing Asia di Liga Bola Voli Korea Selatan (V-League) sudah selesai. Megawati Hangestri masuk, Yolla dan Aulia tidak.

Baca Selengkapnya

Jadwal Proliga 2024 Kamis 2 Mei: Jakarta LavAni Allo Bank dan Jakarta STIN BIN Berduel, Berebut Puncak Klasemen

2 hari lalu

Jadwal Proliga 2024 Kamis 2 Mei: Jakarta LavAni Allo Bank dan Jakarta STIN BIN Berduel, Berebut Puncak Klasemen

Tim bola voli putra Jakarta LavAni Allo Bank dan Jakarta STIN BIN bertemu di pertandingan pekan kedua Proliga 2024 di GOR Jatidiri, Semarang, Kamis.

Baca Selengkapnya