Lopez Pesimis Bisa Lewati Hadangan Djokovic

Reporter

Senin, 7 September 2015 22:00 WIB

Reakasi kegembiraan Feliciano Lopez, setelah mengalahkan lawannya Rafael Nadal dengan 5-7, 6-4, 7-6 (3) pada pertandingan Western & Southern Open di Mason, Ohio, 20 Agustus 2015. AP/John Minchillo

TEMPO.CO, Jakarta - Petenis Spanyol berusia 33 tahun Feliciano Lopez Minggu waktu AS untuk pertama kalinya mencapai perempatfinal AS Terbuka, namun dia khawatir menjadi bulan-bulanan petenis nomor satu dunia Novak Djokovic yang mungkin akan menjadi lawannya pada babak itu.

Unggulan 18 dunia itu memastikan maju ke delapan besar setelah 14 kali berupaya usai menang 6-3, 7-6 (7/5), 6-1 dari petenis Italia Fabio Fognini yang menaklukkan Rafael Nadal pada babak sebelum itu.

Dia sedang menantikan apakah Djokovic atau rekan senegaranya Roberto Bautista Agut yang akan menjadi lawannya nanti untuk memperebutkan satu tiket semifinal turnamen ini.

Tapi Lopez lebih bersiap menantikan pertarungan dengan Djokovic, juara AS Terbuka 2011, kendati selalu kalah pada lima pertemuannya dengan petenis Serbia itu.

Dia bahkan hanya pernah sekali merebut satu set dari Djokovic yang terjadi pada pertemuan pertama mereka, tepatnya pada Australia Terbuka 2007.

"Saya akan genap 34 tahun September ini sehingga akan menjadi perasaan yang hebat bisa bermain seperti ini dan mencapai perempatfinal AS Terbuka pertama saya," kata petenis kidal ini.

'Jika saya bermain melawan Novak maka saya tidak tahu apa yang harusnya saya lakukan untuk mengalahkan dia. Tapi saya ingin menghadapinya, dia yang terbaik di dunia," sambung Lopez seperti dikutip AFP.

ANTARA

Berita terkait

Hasil Australian Open 2024: Aryna Sabalenka Pertahankan Gelar, Kalahkan Zheng Qin Wen di Final

27 Januari 2024

Hasil Australian Open 2024: Aryna Sabalenka Pertahankan Gelar, Kalahkan Zheng Qin Wen di Final

Dengan menjuarai Australian Open 2024, Aryna Sabalenka memenangi dua dari tiga final Grand Slam dalam rentang waktu 13 bulan.

Baca Selengkapnya

Hasil Australian Open 2024: Singkirkan Coco Gauff, Aryna Sabalenka Kembali Capai Babak Final

25 Januari 2024

Hasil Australian Open 2024: Singkirkan Coco Gauff, Aryna Sabalenka Kembali Capai Babak Final

Lolos ke final Australian Open 2024, Aryna Sabalenka samai rekor Serena Williams.

Baca Selengkapnya

Hasil Australian Open 2024: Coco Gauff Melaju ke Babak Kedua, Marketa Vondrousova Tersingkir

15 Januari 2024

Hasil Australian Open 2024: Coco Gauff Melaju ke Babak Kedua, Marketa Vondrousova Tersingkir

Coco Gauff akan bertemu rekan senegaranya Caroline Dolehide di babak kedua Australian Open 2024.a

Baca Selengkapnya

Jelang Tampil di Australian Open 2024, Emma Raducanu Melihat Peluang Kembali ke Puncak

12 Januari 2024

Jelang Tampil di Australian Open 2024, Emma Raducanu Melihat Peluang Kembali ke Puncak

Emma Raducanu akan menghadapi Shelby Rogers dari Amerika Serikat di babak pertama Australian Open 2024.

Baca Selengkapnya

Emma Raducanu Lolos ke Babak Utama Australian Open 2024

3 Januari 2024

Emma Raducanu Lolos ke Babak Utama Australian Open 2024

Absennya sejumlah pemain membuka tempat bagi Emma Raducanu di undian utama Australian Open 2024.

Baca Selengkapnya

Mengenal Emma Raducanu, Petenis Inggris yang akan Berlaga di Auckland Classic

1 Januari 2024

Mengenal Emma Raducanu, Petenis Inggris yang akan Berlaga di Auckland Classic

Emma Raducanu merasa terlahir kembali setelah pulih dari cedera. Petenis muda ini mesti rehat setelah operasi pergelangan kaki dan tangan

Baca Selengkapnya

Lama Tenggelam Seusai Bikin Kejutan di US Open 2021, Emma Raducanu Kini Merasa Terlahir Kembali

1 Januari 2024

Lama Tenggelam Seusai Bikin Kejutan di US Open 2021, Emma Raducanu Kini Merasa Terlahir Kembali

Setelah 8 bulan absen, Emma Raducanu merasa bersemangat memulai musim baru yang akan diawali di ASB Classic di Auckland.

Baca Selengkapnya

Kembali dari Cedera, Emma Raducanu Merasa Terlahir Kembali

30 Desember 2023

Kembali dari Cedera, Emma Raducanu Merasa Terlahir Kembali

Emma Raducanu harus bertanding dari babak kualifikasi di Australian Open 2024.

Baca Selengkapnya

Coco Gauff Mencorong di US Open 2023, Apa Kabar Emma Raducanu yang Menjadi Sensasi pada 2021?

18 September 2023

Coco Gauff Mencorong di US Open 2023, Apa Kabar Emma Raducanu yang Menjadi Sensasi pada 2021?

Bulan ini, Coco Gauff menjadi sensansi dunia tenis setelah menjuarai US Open 2023. Lantas apa kabar Emma Raducanu, remaja yang juara pada 2021?

Baca Selengkapnya

Novak Djokovic Capai Rekor 24 Gelar Margaret Court di US Open 2023: Saya Ingin Jadi Yang Terbaik

11 September 2023

Novak Djokovic Capai Rekor 24 Gelar Margaret Court di US Open 2023: Saya Ingin Jadi Yang Terbaik

Novak Djokovic berhasil menyabet gelar US Open 2023 setelah mengalahkan Daniil Medvedev.

Baca Selengkapnya