Marcus / Kevin Nomor 1 Dunia, Ini Peringkat Pemain Indonesia Lain

Reporter

Sabtu, 18 Maret 2017 17:22 WIB

Ganda putra Indonesia, Kevin Sanjaya Sukamuljo (depan) dan Marcus Fernaldi Gideon saat berhadaan dengan pasangan Tiongkok, Li Junhui dan Liu Yuchen, dalam partai final turnamen All England di Birmingham, Inggris, 12 Maret 2017. AP/Rui Vieira

TEMPO.CO, Jakarta - Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, dikukuhkan sebagai penghuni peringkat satu dalam ranking dunia yang dirilis Federasi Badminton Dunia (BWF), 16 Maret. Lonjakan dari urutan kelima itu tak lepas dari keberhasilan keduanya menjuarai All England 2017 pada minggu lalu.

Marcus / Kevin meneruskan tradisi apik ganda putra yang sering menduduki peringkat teratas dunia. Sebelumnya posisi ini juga ditempati pasangan Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan.

Sayangnya posisi terhormat Marcus / Kevin tak diikuti pemain Indonesia lainnya. Ganda campuran yang saat ini sudah dipisah, Totowi Ahmad / Liliyana Natsir, hanya berada di urutan ketiga.
Beringkat dunia BWF untuk para pemain Indonesia:

Tunggal Putra
16. Tommy Sugiarto
21. Jonatan Christie
22. Sony Dwi Kuncoro
30. Anthony Sinisuka Ginting
38. Ihsan Maulana Mustofa

Tunggal Putri
30. Fitriani
33. Dinar Dyah Ayustine
34. Hanna Ramadini
62. Lyanny Alessandra Mainaky
70. Ruselli Hartawan.

Ganda Putra
1. Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo
8. Angga Pratama/Ricky Karanda Suwardi
22. Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto
63. Mohammad Ahsan/Rian Agung Saputro
70. Berry Angriawan/Hardianto.

Ganda Putri
8. Greysia Polii/Nitya Krishinda Maheswari
14. Della Destiara Haris/Rosyita Eka Putri Sari
17. Anggia Shitta Awanda/Ni Ketut Mahadewi Istarani
18. Tiara Rosalia Nuraidah/Rizki Amelia Pradipta
53. Devi Tika Permatasari/Keshya Nurvita Hanadia

Ganda Campuran
3. Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir
8. Praveen Jordan/Debby Susanto
18. Ronald Alexander/Melati Daeva Octavianti
22. Alfian Eko Prasetya/Annisa Saufika
23. Hafiz Faisal/Shela Devi Aulia.

BADMINTON INDONESIA | NS

Berita terkait

Jonatan Christie Menang, Tim Putra Indonesia Melangkah ke Final Piala Thomas 2024

8 jam lalu

Jonatan Christie Menang, Tim Putra Indonesia Melangkah ke Final Piala Thomas 2024

Jonatan Christie memastikan langkah Indonesia ke babak final Piala Thomas 2024 setelah memetik kemenangan atas Wang Tzu Wei.

Baca Selengkapnya

Tim Bulu Tangkis Indonesia Lolos ke Final Piala Uber 2024, Ricky Soebagdja: Bukti Secara Kemampuan Mereka Ada dan Bisa

8 jam lalu

Tim Bulu Tangkis Indonesia Lolos ke Final Piala Uber 2024, Ricky Soebagdja: Bukti Secara Kemampuan Mereka Ada dan Bisa

Manajer tim sekaligus Kepala Bidang Binpres PP PBSI, Ricky Soebagdja, mengapresiasi perjuangan tim putri Indonesia mencapai final Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar / Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 atas China Taipei

9 jam lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar / Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 atas China Taipei

Fajar / Rian meraih kemenangan atas wakil China Taipei, Lee Yang / Wang Chi Lin pada babak semifinal Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Indonesia Lolos ke Final Piala Uber 2024, Gregoria Mariska Tunjung Optimistis dengan Pertumbuhan Pemain Tunggal Putri

11 jam lalu

Indonesia Lolos ke Final Piala Uber 2024, Gregoria Mariska Tunjung Optimistis dengan Pertumbuhan Pemain Tunggal Putri

Indonesia lolos ke final Piala Uber 2024, Gregoria Mariska Tunjung optimistis dan bangga dengan pertumbuhan para pemain tunggal putri generasi baru.

Baca Selengkapnya

Tentukan Langkah Indonesia ke Final Piala Uber 2024, Komang Ayu Cahya Dewi Mengaku Sempat Tegang

11 jam lalu

Tentukan Langkah Indonesia ke Final Piala Uber 2024, Komang Ayu Cahya Dewi Mengaku Sempat Tegang

Komang Ayu Cahya Dewi memastikan kemenangan regu putri Indonesia atas Korea Selatan di babak semifinal Piala Uber 2024 pada Sabtu, 4 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Komang Ayu Cahya Dewi Menang, Indonesia Melangkah ke Final Piala Uber 2024

14 jam lalu

Komang Ayu Cahya Dewi Menang, Indonesia Melangkah ke Final Piala Uber 2024

Komang Ayu Cahya Dewi memetik kemenangan atas wakil Korea, Kim Min Sun, dalam laga penentuan babak semifinal Piala Uber 2024. Berikut rekapnya.

Baca Selengkapnya

Kunci Ester Nurumi Tri Wardoyo Kalahkan Kim Ga Ran di Semifinal Piala Uber 2024

15 jam lalu

Kunci Ester Nurumi Tri Wardoyo Kalahkan Kim Ga Ran di Semifinal Piala Uber 2024

Ester Nurumi Tri Wardoyo, berhasil menyumbang poin untuk Tim Merah Putih saat menghadapi Korea Selatan di babak semifinal Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Uber 2024: Ester Nurumi Tri Wardoyo Menang, Apriyani / Fadia Kalah, Indonesia vs Korea 2-1

16 jam lalu

Hasil Piala Uber 2024: Ester Nurumi Tri Wardoyo Menang, Apriyani / Fadia Kalah, Indonesia vs Korea 2-1

Ester Nurumi Tri Wardoyo, berhasil mengalahkan wakil Korea Selatan, Kim Ga Ran, dalam pertandingan ketiga semifinal Piala Uber 2024 lewat rubber game.

Baca Selengkapnya

Kata Apriyani / Fadia Usai Telan Kekalahan dari Lee So Hee / Baek Ha Na di Piala Uber 2024

17 jam lalu

Kata Apriyani / Fadia Usai Telan Kekalahan dari Lee So Hee / Baek Ha Na di Piala Uber 2024

Apriyani / Fadia harus mengakui keunggulan Lee So Hee / Baek Ha Na, pada babak semifinal Piala Uber 2024. Indonesia vs Korea Selatan imbang 1-1.

Baca Selengkapnya

An Se Young Absen, Gregoria Mariska Tunjung Menang Mudah di Laga Pertama Semifinal Piala Uber 2024

18 jam lalu

An Se Young Absen, Gregoria Mariska Tunjung Menang Mudah di Laga Pertama Semifinal Piala Uber 2024

Tim bulu tangkis Indonesia untuk sementara unggul 1-0 dari Korea Selatan dalam pertandingan semifinal Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya