Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hasil Formula 1 Arab Saudi: Lewis Hamilton Menang, Max Verstappen Kedua

image-gnews
Pembalap Mercedes Lewis Hamilton di F1 Arab Saudi. Credit. Formula 1.
Pembalap Mercedes Lewis Hamilton di F1 Arab Saudi. Credit. Formula 1.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pembalap Mercedes Lewis Hamilton berhasil merebut kemenangan di seri Formula 1 Arab Saudi pada Senin dinihari, 6 Desember 2021. Ia berhasil finis di depan Max Verstappen dan Valtteri Bottas. Kemenangan ini membuat persaingan juara ditentukan di seri terakhir di Abu Dhabi.

Hamilton memimpin di depan Bottas dan Verstappen pada lap pertama balapan. Namun, drama terjadi setelah lap 10. Saat itu, mobil Mick Schumacher berputar dan membentur pembatas Tikungan 23. Safety Car menginstruksikan bendera merah.

Pada lap 15, Hamilton memimpin, tetapi Verstappen melebar dan keluar jalur. Ia memotong lintasan dan melewati Hamilton, yang turun ke P3 di belakang Esteban Ocon dari Alpine. Namun, dua insiden terjadi. Kecelakaan Sergio Perez dan Charles Leclerc, serta Nikita Mazepin dan George Russell membuat balapan harus dihentikan kembali.

Balapan dimulai kembali. Pada lap 17, Ocon berada di depan Hamilton dan Verstappen berada di P3. Verstappen, yang punya misi mengunci gelar juara, membuat langkah berani untuk menggunakan ban medium.

Tiga periode Virtual Safety Car terjadi dari Lap 28 hingga Lap 36. Setelah itu, Hamilton berada dalam posisi siap menyalip Verstappen di trek lurus utama sirkuit. Namun, Verstappen mengerem terlambat untuk melebar di Tikungan 2 dan mempertahankan keunggulan.

Verstappen berusaha ke barisan pada lap 37. Namun pembalap Red Bull itu malah melambat. Hamilton mendekat dan berusaha melewatinya pada lap 42. Namun, Verstappen mendorongnya melebar. Kali ini, steward bertindak dan memberikan penalti lima detik pada pemuncak klasemen pembalap F1 tersebut.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ocon, yang diuntungkan dari berhenti selama bendera merah pertama, kehilangan podium hanya sepersepuluh detik setelah kehilangan P3 tepat di garis finis. Pebalap Alpine itu harus puas finis di urutan keempat di depan Daniel Ricciardo dari McLaren.

Seri F1 Abu Dhabi menjadi tuan rumah akhir musim ini. Dengan kemenangan di Arab Saudi, Hamilton telah mengumpulkan 26 poin sedangkan Verstappen 18 poin. Persaingan pun berlanjut di seri terakhir pada pekan depan.

POSPEMBLAPTTIMWAKTU
1Lewis HamiltonMercedes AMG Petronas F1 Team50 Laps
2Max VerstappenRed Bull Racing+ 11.825s
3Valtteri BottasMercedes AMG Petronas F1 Team+ 27.531s
4Esteban OconAlpine F1 Team+ 27.633s
5Daniel RicciardoMcLaren F1 Team+ 40.121s
6Pierre GaslyScuderia AlphaTauri Honda+ 41.613s
7Charles LeclercScuderia Ferrari Mission Winnow+ 44.475s
8Carlos SainzScuderia Ferrari Mission Winnow+ 46.606s
9Antonio GiovinazziAlfa Romeo Racing Orlen+ 58.505s
10Lando NorrisMcLaren F1 Team+ 61.358s
11Lance StrollAston Martin Cognizant F1 Team+ 77.212s
12Nicholas LatifiWilliams Racing+ 83.249s
13Fernando AlonsoAlpine F1 Team+ 1 Lap
14Yuki TsunodaScuderia AlphaTauri Honda+ 1 Lap
15Kimi RaikonnenAlfa Romeo Racing Orlen+ 1 Lap
 Sebastian VettelAston Martin Cognizant F1 TeamDNF
 George RussellWilliams RacingDNF
 Sergio PerezRed Bull RacingDNF
 Nikita MazepinUralkali Haas F1 TeamDNF
 Mick SchumacherUralkali Haas F1 TeamDNF
 

Baca juga :  Drama F1 Arab Saudi, Balapan Sempat 2 Kali Dihentikan Karena Kecelakaan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Terkini: Nama Baru di Daftar Orang Terkaya di RI, Bujet Program Makan Siang Gratis Prabowo

12 jam lalu

Agoes Projosasmito. Foto: Istimewa
Terkini: Nama Baru di Daftar Orang Terkaya di RI, Bujet Program Makan Siang Gratis Prabowo

Berita terkini bisnis pada Rabu siang, 8 Mei 2024, dimulai dari nama baru yang muncul dalam daftar orang terkaya di Indonesia pada bulan kelima ini.


Terkini: Pesan Jokowi ke Bos Apple dan Microsoft hingga Kisruh Penutupan Pabrik Sepatu Bata

1 hari lalu

Foto kolase Bos Apple Tim Cook dan Presiden Jokowi (Dok. Reuters/ANTARA)
Terkini: Pesan Jokowi ke Bos Apple dan Microsoft hingga Kisruh Penutupan Pabrik Sepatu Bata

Berita terkini ekonomi dan bisnis pada Selasa siang, 7 Mei 2024, dimulai dari pesan Presiden Jokowi saat bertemu dengan bos Apple dan Microsoft.


Top 3 Tekno: Kenaikan UKT, Proyek Google untuk Israel, Polusi Udara dan Cina

3 hari lalu

Mahasiswa ITB menggelar aksi menolak skema pembayaran uang kuliah melalui platform pinjaman online di depan gedung Rektorat ITB, Bandung, Senin, 29 Januari 2024. Keluarga Mahasiswa ITB mencatat ada 120 orang mahasiswa yang menunggak Uang Kuliah Tunggal atau UKT dan terancam tidak bisa mengikuti kuliah atau dipaksa cuti kuliah. TEMPO/Prima Mulia
Top 3 Tekno: Kenaikan UKT, Proyek Google untuk Israel, Polusi Udara dan Cina

Berita tentang kenaikan UKT di ITB masih mengisi Top 3 Tekno Berita Terkini.


Hasil Sprint Race Formula 1 Miami 2024: Max Verstappen Juara, Leclerc Kedua

3 hari lalu

Max Verstappen. (Foto: Red Bull Racing)
Hasil Sprint Race Formula 1 Miami 2024: Max Verstappen Juara, Leclerc Kedua

Pembalap Red Bull, Max Verstappen, menjadi yang tercepat dalam sesi sprint race Formula 1 Miami 2024.


Hengkang dari Red Bull Racing, Mengenal Adrian Newey

5 hari lalu

Max Verstappen dan Sergio Perez dari Red Bull beraksi saat balapan F1 GP Jepang di Sirkuit Suzuka, Jepang, Minggu, 7 April 2024. REUTERS/Androniki Christodoulou
Hengkang dari Red Bull Racing, Mengenal Adrian Newey

Setelah lama bekerja sama di ajang F1, Red Bull Racing dan Adrian Newey berpisah


Setelah Juarai Sprint Race, Max Verstappen Juga Sukses Merajai Balapan Formula 1 China 2024

17 hari lalu

Max Verstappen. (Foto: Red Bull Racing)
Setelah Juarai Sprint Race, Max Verstappen Juga Sukses Merajai Balapan Formula 1 China 2024

Pembalap Red Bull Max Verstappen menjuarai balapan Formula 1 China 2024 di Sirkuit Internasional Shanghai, China, Minggu, 21 April.


Usai Rajai Sprint Race, Max Verstappen Rebut Pole dalam Kualifikasi Formula 1 China 2024

18 hari lalu

Max Verstappen (kanan) di Formula 1 Cina 2024. (Dok F1)
Usai Rajai Sprint Race, Max Verstappen Rebut Pole dalam Kualifikasi Formula 1 China 2024

Pembalap Red Bull Max Verstappen kembali menunjukkan dominasinya setelah merebut posisi pole untuk balapan utama Formula 1 China 2024.


Hasil Sprint Race Formula 1 China 2024: Max Verstappen Juara, Hamilton dan Perez Podium

18 hari lalu

Pembalap Max Verstappen dari Red Bull. REUTERS/Issei Kato
Hasil Sprint Race Formula 1 China 2024: Max Verstappen Juara, Hamilton dan Perez Podium

Pembalap Red Bull Max Verstappen memenangi balapan sprint pertama untuk Formula 1 2024. Lewis Hamilton dan Sergio Perez naik podium.


Lando Norris Rebut Pole untuk Sprint Race Formula 1 China 2024, Hamilton Posisi Kedua, Verstappen Keempat

19 hari lalu

Lando Norris di F1 Cina 2024 raih pole position untuk Sprint Qualifying. (Foto: McLaren Mercedes)
Lando Norris Rebut Pole untuk Sprint Race Formula 1 China 2024, Hamilton Posisi Kedua, Verstappen Keempat

Pembalap McLaren Lando Norris merebut pole position untuk sprint race pada kualifikasi balapan Sprint Formula 1 China 2024.


Jadwal Formula 1 China 2024, Statistik Penting, dan Klasemen Pembalap

19 hari lalu

Ilustrasi balapan Formula 1 2024. (Foto: Red Bull Content Pool)
Jadwal Formula 1 China 2024, Statistik Penting, dan Klasemen Pembalap

Jadwal Formula 1 2024 akan memasuki seri kelima. Balapan Grand Prix China aka berlangsung di Sirkuit Internasional Shanghai, pada 19-21 April.