Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Karim Benzema, Mesut Ozil, hingga Hakim Ziyech Beri Dukungan untuk Warga Palestina di Jalur Gaza

image-gnews
Karim Benzema menyapa suporter saat diperkenalkan sebagai pemain baru Al-Ittihad di Jeddah, Arab Saudi, 8 Juni 2023. Benzema  rekrutan pertama Al-Ittihad sejak memenangi gelar liga untuk pertama kalinya sejak 2009 dengan rekan senegaranya N'Golo Kante diharapkan segera bergabung dengannya dari Chelsea. REUTERS/Stringer
Karim Benzema menyapa suporter saat diperkenalkan sebagai pemain baru Al-Ittihad di Jeddah, Arab Saudi, 8 Juni 2023. Benzema rekrutan pertama Al-Ittihad sejak memenangi gelar liga untuk pertama kalinya sejak 2009 dengan rekan senegaranya N'Golo Kante diharapkan segera bergabung dengannya dari Chelsea. REUTERS/Stringer
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sejumlah pesepak bola dunia mengekespresikan dukungannya terhadap warga Palestina di Jalur Gaza yang terimbas konflik antara kelompok Hamas dan tentara Israel, salah satunya adalah Karim Benzema. Ia mengunggah cuitan yang menyampaikan rasa belasungkawanya terhadap para korban.

"Semua doa kami bersama warga Gaza yang sekali lagi menjadi korban dari serangan bom yang tidak adil ini, yang tidak menghormati perempuan dan anak-anak," tulis Benzema melalui akun media sosial X pribadinya.

Tak hanya Benzema, gelandang asal klub Arsenal, Mohamed Elneny juga memberikan dukungannya terhadap Palestina dengan mengganti foto profil Instagram pribadinya dengan bendera Palestina yang sedang berkibar. Tindakan itu dilakukan sesaat setelah rekan setimnya Oleksandr Zinchenko menyampaikan dukungan terhadap Israel.

Pemain Arsenal, Mohamed Elneny bereaksi saat bertanding melawan Leeds United dalam Piala Liga Inggris di Emirates Stadium, London, Inggris, 26 Oktober 2021. Reuters/Matthew Childs

Sebelumnya, Elneny juga pernah menyampaikan pesan dukungan kepada Palestina pada 2021 silam. "Hati dan jiwa saya serta dukungan saya untukmu, Palestina," tulis pemain asal Mesir itu diikuti gambar bendera Palestina dan emoji perdamaian.

Mantan pemain Arsenal dan Real Madrid, Mesut Ozil, memberikan dukungannya untuk Palestina setelah konflik Hamas dan Israel kembali memanas, Sabtu, 7 Oktober lalu. Pesepak bola yang baru saja gantung sepatu pada awal tahun itu meminta agar perang segera dihentikan karena banyak orang tak bersalah jadi korban.

Mesut Ozil. REUTERS/Kenan Asyali

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Berdoa untuk kemanusiaan, berdoa untuk perdamaian. Orang-orang tak bersalah, terutama anak-anak yang tak tahu apa-apa kehilangan nyawa mereka dalam perang. Ini sangat menghancurkan dan menyedihkan. Tolong hentikan perang ini!," tulis Ozil dalam unggahan di akun X pribadinya.

Perang Hamas dan Israel yang sedang terjadi saat ini memicu perhatian dunia, termasuk para pemain sepak bola. Data terakhir dari Kementerian Kesehatan Palestina per hari ini Senin, 16 Oktober mengungkapkan korban warga Palestina perang di Gaza menunjukkan adanya 2.228 korban tewas dan 8.744 korban cedera, sementara di Tepi Barat menunjukkan 54 korban tewas dan 1.151 korban cedera.

Selain Bezenma, Elneny, dan Ozil, beberapa pemain lain, seperti Mouctar Diakhaby, Hakim Ziyech, Ahmed Abdel Kader, Musa Al-Taamari, Zakaria Aboukhlal, Aliou Dieng, hingga Nassir Mazraoui, juga menyampaikan dukungannya untuk Palestina.

DAILY MAIL, MARCA, M. ROBY SEPTIYAN

Pilihan Editor: Prediksi Timnas Indonesia vs Brunei Darussalam Leg Kedua: Kondisi Tim, Jadwal Live, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ribuan Warga Israel Gelar Unjuk Rasa Usai Hamas Rils Video Sandera

1 jam lalu

Para pengunjuk rasa membakar bendera AS dan Israel selama protes anti-Israel di Teheran, Iran, 1 April 2024MAJID ASGARIPOUR/WANA VIA REUTERS)
Ribuan Warga Israel Gelar Unjuk Rasa Usai Hamas Rils Video Sandera

Ribuan warga Israel menuntut dilakukannya pemilhan umum dini dan meminta agar sandera dibebaskan menyusul video yang dilansir Hamas.


Lebanon akan Menerima Yurisdiksi ICC atas Kejahatan Perang Israel di Wilayahnya

3 jam lalu

Kamera milik jurnalis Reuters Issam Abdallah yang terbunuh pada tanggal 13 Oktober oleh investigasi Reuters yang ditemukan sebagai awak tank Israel, ditampilkan dalam konferensi pers oleh Amnesty International dan Human Rights Watch saat mereka merilis temuan dari penyelidikan mereka terhadap serangan tersebut. serangan mematikan 13 Oktober oleh Israel di Lebanon selatan, di Beirut, Lebanon, 7 Desember 2023. REUTERS/Emilie Madi
Lebanon akan Menerima Yurisdiksi ICC atas Kejahatan Perang Israel di Wilayahnya

Lebanon akan menerima yurisdiksi Pengadilan Kriminal Internasional (ICC) untuk mengadili kejahatan perang Israel di wilayahnya sejak Oktober lalu.


Iran akan Bebaskan Awak Kapal Portugal yang Disita di Selat Hormuz

4 jam lalu

Seorang pejabat meluncur ke bawah tali saat penggerebekan helikopter terhadap kapal MSC Aries di laut dalam tangkapan layar yang diperoleh dari video media sosial yang dirilis pada 13 April 2024. Video diperoleh Reuters/via REUTERS
Iran akan Bebaskan Awak Kapal Portugal yang Disita di Selat Hormuz

Iran mengatakan akan membebaskan awak kapal berbendera Portugal yang disita pasukannya bulan ini.


Pasukan Inggris Mungkin Ditugaskan Mengirimkan Bantuan dari Dermaga ke Gaza

15 jam lalu

Open Arms, kapal penyelamat milik LSM Spanyol, berangkat dengan bantuan kemanusiaan ke Gaza dari Larnaca, Siprus, pada 12 Maret 2024. REUTERS/Yiannis Kourtoglou
Pasukan Inggris Mungkin Ditugaskan Mengirimkan Bantuan dari Dermaga ke Gaza

Pasukan Inggris mungkin ditugaskan untuk mengirimkan bantuan ke Gaza dari dermaga lepas pantai yang sedang dibangun oleh militer Amerika Serikat


Siprus Lanjutkan Bantuan Pangan ke Gaza Via Laut Pasca-Pembunuhan Relawan WCK

18 jam lalu

Seorang petugas polisi menggunakan anjing pelacak untuk memeriksa kapal kargo yang memuat bantuan kemanusiaan ke Gaza, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di pelabuhan Larnaca, Siprus, 16 Maret 2024. REUTERS
Siprus Lanjutkan Bantuan Pangan ke Gaza Via Laut Pasca-Pembunuhan Relawan WCK

Pengiriman bantuan pangan ke Gaza dari Siprus melalui jalur laut dilanjutkan pada Jumat malam


Cina Turun Tangan Pertemukan Fatah dan Hamas di Beijing

20 jam lalu

Ismail Haniyeh REUTERS
Cina Turun Tangan Pertemukan Fatah dan Hamas di Beijing

Pemerintah Cina turun tangan mempertemukan dua kelompok berseteru di Palestina yaitu Fatah dan Hamas


Klaim Keputusan ICC Tak Akan Pengaruhi Israel, Netanyahu: Tapi Preseden Berbahaya

1 hari lalu

Joe Biden dan Benjamin Netanyahu. REUTERS
Klaim Keputusan ICC Tak Akan Pengaruhi Israel, Netanyahu: Tapi Preseden Berbahaya

Perdana Menteri Benjamin Netanyahu mengatakan keputusan apa pun yang dikeluarkan oleh ICC tidak akan pengaruhi Israel


Kepala Intelijen Mesir Pimpin Delegasi ke Israel, Khawatir Serangan Darat ke Rafah

1 hari lalu

Asap mengepul setelah serangan Israel, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Rafah, di selatan Jalur Gaza, 22 April 2024. REUTERS/Mahdy Zourob
Kepala Intelijen Mesir Pimpin Delegasi ke Israel, Khawatir Serangan Darat ke Rafah

Rencana serangan Israel ke Kota Rafah di Gaza yang berbatasan dengan Mesir dapat menimbulkan bencana bagi stabilitas regional


Top 3 Dunia: Ditipu Elon Musk Palsu Hingga Judi Online Kejahatan Transnasional

1 hari lalu

Mahasiswa pro-Palestina mengambil bagian dalam protes mendukung Palestina di tengah konflik yang sedang berlangsung di Gaza, di Universitas Columbia di New York City, AS, 12 Oktober 2023. REUTERS/Jeenah Moon
Top 3 Dunia: Ditipu Elon Musk Palsu Hingga Judi Online Kejahatan Transnasional

Berita Top 3 Dunia pada Jumat 26 April 2024 diawali oleh kabar seorang wanita di Korea Selatan ditipu oleh orang yang mengaku sebagai Elon Musk


PBB: Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza

1 hari lalu

Anak-anak Palestina bermain di tengah reruntuhan taman yang hancur akibat serangan militer Israel, saat Idul Fitri, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Kota Gaza 11 April 2024. REUTERS/Mahmoud Issa
PBB: Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza

Serangan Israel ke Gaza telah meninggalkan sekitar 37 juta ton puing di wilayah padat penduduk, menurut Layanan Pekerjaan Ranjau PBB