Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bursa Transfer Liga Inggris: Chelsea Dapatkan Rekrutan Keempat, Kiernan Dewsbury-Hall dari Leicester City

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Leicester City, Kiernan Dewsbury-Hall mencetak gol ke gawang Liverpool dalam Liga Premier Inggris di Anfield, Liverpool, Inggris, 30 Desember 2022. REUTERS/Carl Recine
Pemain Leicester City, Kiernan Dewsbury-Hall mencetak gol ke gawang Liverpool dalam Liga Premier Inggris di Anfield, Liverpool, Inggris, 30 Desember 2022. REUTERS/Carl Recine
Iklan

TEMPO.CO, JakartaChelsea telah mendatangkan gelandang Leicester City, Kiernan Dewsbury-Hall, demikian diumumkan klub Liga Inggris itu melalui laman resminya pada Selasa, 2 Juli. 

Dewsbury-Hall dilaporkan direkrut dengan biaya transfer senilai 30 juta pound.

Pemain 25 tahun itu telah menyepakati kontrak berdurasi enam tahun di Stamford Bridge, dan kepindahannya berarti ia akan kembali bekerja dengan Manajer Chelsea yang baru Enzo Maresca. Keduanya pernah bekerja bersama saat masih sama-sama berkarier di Leicester.

“Rasanya luar biasa untuk dapat duduk di sini sebagai pemain Chelsea. Ini merupakan klub yang disaksikan orang-orang saat tumbuh besar dan diharapkan untuk dapat bermain di sini, maka merupakan suatu keistimewaan untuk dapat berada di sini,” kata Dewsbury-Hall seperti dikutip dari laman resmi Chelsea.

Salah satu hal positif bagi Leicester terkait kepindahan Dewsbury-Hall adalah transfer itu dapat membantu klub memenuhi persyaratan Peraturan Keuntungan dan Keberlanjutan Liga Inggris (Premier League Profitability and Sustainability). Transfer Dewsbury-Hall tercatat sebagai keuntungan murni sebab sang pemain merupakan produk didikan klub tersebut.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ia mencatatkan 120 penampilan untuk Leicester, dengan koleksi 17 gol. Sebanyak 12 gol dibukukannya pada musim lalu saat klub itu promosi ke strata tertinggi sepak bola Inggris.

Dewsbury-Hall merupakan rekrutan keempat Chelsea pada musim panas ini, setelah mereka mendatangkan bek Tosin Adarabioyo dengan status cuma-cuma dari Fulham, gelandang Omari Kellyman dengan transfer 19 juta pound dari Aston Villa, dan penyerang muda Marc Guiu dengan nilai transfer lima juta pound dari Barcelona.

Pilihan Editor: Jadwal Final Four Proliga 2024: Putaran Pertama Berlangsung di Surabaya 4-7 Juli, Simak Harga Tiketnya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Manchester United Perpanjang Kontrak Erik ten Hag hingga 2026

14 jam lalu

Pelatih Manchester United Erik ten Hag. REUTERS
Manchester United Perpanjang Kontrak Erik ten Hag hingga 2026

Selain memperpanjang kontrak Erik ten Hag, Manchester United juga merekrut Ruud van Nistelrooy dan Rene Hake.


Elkan Baggott Masuk Skuad Ipswich Town di Premier League hingga Swansea City Pamerkan Nathan Tjoe-A On

22 jam lalu

Nathan Tjoe-A-on. swanseacity.com
Elkan Baggott Masuk Skuad Ipswich Town di Premier League hingga Swansea City Pamerkan Nathan Tjoe-A On

Elkan Baggott masuk daftar skuad Ipswich Town hingga Swansea City sambut kembalinya Nathan Tjoe-A On dari pinjaman.


Bursa Transfer Liga 1: Persib Bandung Datangkan Mateo Kocijan untuk Gantikan Alberto Rodriguez

1 hari lalu

Pemain baru Persib Bandung, Mateo Kocijan. (persib.co.id)
Bursa Transfer Liga 1: Persib Bandung Datangkan Mateo Kocijan untuk Gantikan Alberto Rodriguez

Klub Liga 1 Persib Bandung mendatangkan bek asing Mateo Kocijan menggantikan posisi Alberto Rodriguez.


Bursa Transfer Liga Inggris: Chelsea Datangkan Marc Guiu dari Barcelona

3 hari lalu

Marc Guiu resmi bergabung dengan Chelsea dari Barcelona. ANTARA/Chelseafc
Bursa Transfer Liga Inggris: Chelsea Datangkan Marc Guiu dari Barcelona

Chelsea resmi merampungkan transfer penyerang Spanyol Marc Guiu dari FC Barcelona.


Bursa Transfer La Liga: Barcelona Lepas Joao Cancelo, Joao Felix, dan Marcos Alonso

4 hari lalu

Pemain Barcelona Joao Felix melakukan selebrasi bersamas Ferran Torres dan Fermin Lopez usai mencetak gol ke gawang Cadiz dalam pertandingan Liga Spanyol di Estadio Nuevo Mirandilla, Cadiz, 13 April 2024. Gol akrobatik Joao Felix bawa Barcelona kalahkan Cadiz 1-0. REUTERS/Jon Nazca
Bursa Transfer La Liga: Barcelona Lepas Joao Cancelo, Joao Felix, dan Marcos Alonso

Klub La Liga Spanyol Barcelona resmi melepas Joao Cancelo, Joao Felix, dan Marcos Alonso di bursa transfer musim panas 2024.


Bursa Transfer: Juventus Datangkan Douglas Luiz, Jadi Rekrutan Pertama Pelatih Thiago Motta

4 hari lalu

Pemain Aston Villa, Douglas Luiz berebut bola dengan pemain Manchester City, Jeremy Doku dalam laga lanjutan Liga Inggris di Etihad Stadium, Inggris, 3 April 2024. Action Images via Reuters/Jason Cairnduff
Bursa Transfer: Juventus Datangkan Douglas Luiz, Jadi Rekrutan Pertama Pelatih Thiago Motta

Klub Serie A Liga Italia, Juventus, resmi mengumumkan kedatangan Douglas Luiz sebagai rekrutan pertama pelatih Thiago Motta.


Bursa Transfer Real Madrid: Joselu Pindah ke Liga Qatar, Nacho ke Liga Arab Saudi

5 hari lalu

Pemain Real Madrid Joselu melakukan selebrasi. REUTERS/Juan Medina
Bursa Transfer Real Madrid: Joselu Pindah ke Liga Qatar, Nacho ke Liga Arab Saudi

Pemain Real Madrid Joselu pindah ke klub Liga Qatar, sedangkan Nacho bergabung dengan klub Liga Arab Saudi.


Hakim Ziyech Pindah Permanen ke Galatasaray dari Chelsea, Segini Gaji yang Diterimanya

5 hari lalu

Hakim Ziyech. Foto/instagram
Hakim Ziyech Pindah Permanen ke Galatasaray dari Chelsea, Segini Gaji yang Diterimanya

Galatasaray mempermanenkan Hakim Ziyech setelah masa peminjamannya dari Chelsea selama semusim.


Bursa Transfer Liga 1: Persebaya Surabaya Datangkan Pemain Timnas Palestina Mohammed Rashid

6 hari lalu

Mohammed Rashid (kiri). ANTARA/Fikri Yusuf
Bursa Transfer Liga 1: Persebaya Surabaya Datangkan Pemain Timnas Palestina Mohammed Rashid

Persebaya Surabaya resmi klub mengumumkan perekrutan pemain Timnas Palestina Mohammed Rashid untuk mengarungi Liga 1 Indonesia musim 2024/2025.


Berita Bursa Transfer: Tinggalkan Real Madrid, Nacho Bergabung ke Al Qadsiah di Arab Saudi

7 hari lalu

Pemain Real Madrid Nacho mengangkat piala setelah memasangkan scarf di patung Fuente de las Cibeles saat perayaan usai meraih gelar Liga Champions di Cibeles Fountain, Madrid, 3 Juni 2024. Real Madrid berhasil meraih gelar Liga Champiosnnya ke-15 usai kalahkan Dortmund 2-0. REUTERS/Ana Beltran
Berita Bursa Transfer: Tinggalkan Real Madrid, Nacho Bergabung ke Al Qadsiah di Arab Saudi

Nacho telah resmi bergabung dengan klub Arab Saudi Al Qadsiah setelah meninggalkan Real Madrid akhir musim 2023/24.