Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hasil PON 2024: Sempat Berhenti karena Atap Bocor, Tim Futsal Sumut Akhirnya Kalahkan DKI Jakarta

image-gnews
Tim Futsal Putra Sumut kalahkan Tim Futsal DKI Jakarta dalam pertandingan penyisihan PON Aceh-Sumut di GOR Futsal Dispora Sumut, Deliserdang, Senin, 2 September 2024. Foto: Istimewa
Tim Futsal Putra Sumut kalahkan Tim Futsal DKI Jakarta dalam pertandingan penyisihan PON Aceh-Sumut di GOR Futsal Dispora Sumut, Deliserdang, Senin, 2 September 2024. Foto: Istimewa
Iklan

TEMPO.CO, Medan - Tim futsal putra Sumatera Utara kembali bertanding pada babak fase Grup A Pekan Olahraga Nasional (PON) ke-21 Sumut-Aceh. Tim Sumut ditantang DKI Jakarta pada laga yang diselenggarakan di GOR Futsal Dispora, Jalan Willem Iskandar, Kabupaten Deliserdang. 

Kedua tim bermain imbang dengan skor 1-1 saat hujan turun. Itu membuat atap GOR bocor. Panitia menampung air dengan tong sampah dan ember kecil. Kondisi lapangan tidak memungkinkan untuk dipakai, pertandingan pun dihentikan sementara. Wasit menginstruksikan kedua tim masuk ke ruang ganti. Setelah beberapa jam, pertandingan dilanjutkan kembali. 

Gol pertama dicetak Arya Wirawan dari tim Sumut. Gol kembali tercipta di babak kedua dari tendangan Chandra Filaman dan Muhammad Dian Fakhri Syauqi. Tim DKI Jakarta menyerang balik, Andzwar Pratama dan Ananda Ilham Nugraha menjadi pencetak gol. Pertandingan berakhir dengan skor 3-2. 

Asisten Coach Aidil Akbar mengucapkan terima kasih kepada para pendukung yang hadir. Diakuinya, babak kedua tensi permainan cukup tinggi. Menurutnya, permainan tim DKI Jakarta cukup hati-hati sehingga timnya berupaya tidak ceroboh dan menciptakan gol.

"Kita ciptakan sejarah untuk lolos grup, mudah-mudahan kita masih terus berjuang bersama. Kita akan evaluasi untuk cita-cita bersama yaitu medali emas. Untuk pertandingan terakhir kita tetap mau fight, sesuai jargon Sumut, ribak sude!" kata Aidil, Senin, 2 September 2024. Pemain lain, Reza berterima kasih kepada pelatih yang telah mendidik mereka sehingga memenangkan pertandingan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Kita menyiptakan sejarah untuk lolos grup, selama ini tidak pernah lolos. Ini hasil kerja keras kami dan dukungan suporter," ucapnya. 

Laga cabang olahraga futsal dimulai 29 Agustus 2024. Diikuti 11 tim provinsi untuk putra, untuk putri sebanyak 8 provinsi. Kategori putra dan putri dibagi dua grup yaitu Grup A dan B. Untuk kategori putra, Grup A diisi Sumut, Jawa Timur, Sulawesi Barat, DKI Jakarta dan Nusa Tenggara Timur. Grup B dihuni Aceh, Banten, Kalimantan Timur, Lampung, Sulawesi Selatan dan Papua Pegunungan. 

Arnita suporter Sumut datang bersama tiga rekannya untuk menyemarakkan PON Sumut-Aceh. Mereka ingin melihat langsung permainan tim tuan rumah dan berharap mendapat emas. "Kami khusus datang untuk mendukung tim Sumut. Semoga menang dan raih medali emas biar bangga, untuk Sumut kita," kata dia.

Pilihan Editor: Presiden Jokowi Beri Selamat Capaian Medali Perunggu dari Cabang Boccia Paralimpiade Paris 2024

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Presiden Jokowi Batal Hadir di Penutupan PON Aceh-Sumut

2 jam lalu

Penjabat Gubernur Sumut Agus Fatoni bersama Menpora Dito Ariotedjo saat konferensi pers di media center PON Sumut. TEMPO/ Mei Leandha
Presiden Jokowi Batal Hadir di Penutupan PON Aceh-Sumut

Menpora Dito Ariotedjo menyatakan, Jokowi batal hadir di penutupan PON Aceh-Sumut, akan diwakili Menteri Koordinator PMK Muhajir Effendy.


Tak Hadiri Penutupan PON, Jokowi Pilih Jadi Saksi Pernikahan Anak Khofifah

4 jam lalu

Presiden Jokowi saat kunjungan kerja ke Pasar Dukuh Kupang Surabaya, Jumat 20 September 2024. TEMPO/Hanaa Septian
Tak Hadiri Penutupan PON, Jokowi Pilih Jadi Saksi Pernikahan Anak Khofifah

Jokowi mengatakan penutupan PON akan dihadiri Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy.


Saksikan Pertandingan Bulu Tangkis PON 2024, Menpora Dito Ariotedjo Optimistis Ajang Ini Lahirkan Pebulu Tangkis Potensial

4 jam lalu

Ketua Umum PP PBSI Fadil Imran (kedua dari kiri) dan Menpora RI Dito Ariotedjo. (ANTARA/Naufal Ammar Imaduddin)
Saksikan Pertandingan Bulu Tangkis PON 2024, Menpora Dito Ariotedjo Optimistis Ajang Ini Lahirkan Pebulu Tangkis Potensial

Menpora Dito Ariotedjo mengungkapkan alasannya yakin PON 2024 akan memunculkan pebulu tangkis potensial karena yang bertanding U-21 nonpelatnas.


Hari Ini Penutupan PON 2024, Dimeriahkan Viky Sianipar dan Lebah Beganton

4 jam lalu

Logo Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024. Dok.ponxxi-acehsumut.id
Hari Ini Penutupan PON 2024, Dimeriahkan Viky Sianipar dan Lebah Beganton

Musisi asli Sumatera Utara Viky Sianipar dan grup musik Melayu Lebah Begantong akan berkolaborasi mengguncang panggung penutupan PON 2024.


Willy, Tiktoker dengan 354 Ribu Pengikut, Raih Emas Jujitsu di PON 2024

6 jam lalu

Willy atlet jujitsu Jawa Barat yang juga merupakan konten kreator atau
Willy, Tiktoker dengan 354 Ribu Pengikut, Raih Emas Jujitsu di PON 2024

Willy atlet jujitsu Jawa Barat yang juga merupakan konten kreator "tiktokers" menunjukkan kemampuannya dengan menyabet medali emas jujitsu PON 2024.


Daftar Lengkap Peraih Medali Renang PON 2024: DKI Jakarta Merajai dengan 15 Emas, Joe Aditya yang Tersukses

7 jam lalu

Perenang Jakarta Joe Aditya Wijaya Kurniawan saat menjuarai renang 100 meter gaya kupu-kupu putra PON PON 2024 di Kolam Renang Selayang Dispora Sumatera Utara, Medan, Senin, 16 September 2024. ANTARA/Nova Wahyudi
Daftar Lengkap Peraih Medali Renang PON 2024: DKI Jakarta Merajai dengan 15 Emas, Joe Aditya yang Tersukses

Seluruh perlombaan renang pada Pekan Olahraga Nasional atau PON 2024 Aceh - Sumatera Utara sudah resmi berakhir. Jakarta merajai dengan 15 emas.


Klasemen Perolehan Medali PON 2024 Jumat Pagi 20 September: Hari Ini Upacara Penutupan, Jabar Hampir Pasti Jadi Juara Umum

7 jam lalu

Logo Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024. Dok.ponxxi-acehsumut.id
Klasemen Perolehan Medali PON 2024 Jumat Pagi 20 September: Hari Ini Upacara Penutupan, Jabar Hampir Pasti Jadi Juara Umum

Pada hari penutupan PON 2024 Aceh - Sumatera Utara, Jumat, 20 September, Jawa Barat masih mapan di puncak klasemen perolehan medali.


Kuah Beulangong, Kuliner Tradisional Aceh yang Penuh Makna dan Sejarah

7 jam lalu

Panitia peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW membagikan menu tradisional khas Aceh Kuah Beulangong kepada warga di Desa Lambhuk, Aceh, Selasa, 19 Oktober 2021. Memasak kuah Beulangong (kari daging sapi atau kambing) pada perayaan hari kelahiran Nabi Muhammad SAW telah menjadi tradisi yang dilaksanakan secara gotong royong dan dibagi-bagikan kepada seluruh warga, fakir miskin dan anak yatim. ANTARA/Irwansyah Putra
Kuah Beulangong, Kuliner Tradisional Aceh yang Penuh Makna dan Sejarah

Kuah beulangong biasa disajikan pada momen-momen istimewa di Aceh, seperti Maulid Nabi, Iduladha, Idulfitri, Ramadan, bahkan saat PON 2024


Ketua Umum PBSI Fadil Imran Akan Ubah Jalur Rekrutmen Pemain Pelatnas Bulu Tangkis, Tiru Metode Indra Sjafri

7 jam lalu

Ketua Umum PP PBSI Fadil Imran (kedua dari kiri) dan Menpora RI Ario Bimo Nandito Ariotedjo. (ANTARA/Naufal Ammar Imaduddin)
Ketua Umum PBSI Fadil Imran Akan Ubah Jalur Rekrutmen Pemain Pelatnas Bulu Tangkis, Tiru Metode Indra Sjafri

Ketua Umum PBSI Fadil Imran ingin meniru langkah Indra Sjafri dan berencana mengubah jalur masuk ke Pelatnas Bulu Tangkis,


Bintang Paling Bersinar di Cabang Renang PON 2024: Joe Aditya Raih 7 Emas, Adelia Chantika Aulia Kantongi 4 Emas

7 jam lalu

Joe Aditya. (pon2024.id/Binsar Bakkara/PB PON)
Bintang Paling Bersinar di Cabang Renang PON 2024: Joe Aditya Raih 7 Emas, Adelia Chantika Aulia Kantongi 4 Emas

Perenang DKI Jakarta Joe Aditya Wijaya Kurniawan menutup PON 2024 dengan meraih 7 emas. Adelia Chantika Aulia yang baru 13 tahun mendapat 4 emas.