Jadwal Thailand Open Ahad Ini: 2 Wakil Indonesia Berjuang di Final, Live TVRI

Reporter

Antara

Editor

Nurdin Saleh

Minggu, 17 Januari 2021 05:48 WIB

Apriyani Rahayu (kiri) dan Greysia Polii. ANTARA/Galih Pradipta

TEMPO.CO, Jakarta - Jadwal turnamen bulu tangkis Yonex Thailand Open 2021 memasuki babak final. Pada Ahad ini, 17 Januari, dua wakil Indonesia akan berjuang merebut gelar juara, dalam aksi yang disiarkan langsung TVRI.

Dua wakil tersebut adalah ganda campuran Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti dan ganda putri Greysia Polii/Apriyani Rahayu. Kedua pasangan tersebut sama-sama bakal menghadapi wakil tuan rumah Thailand.

Praveen/Melati sebagai unggulan kedua akan membuka partai final hari ini yang dimulai pada pukul 12.00 WIB di Impact Arena, Bangkok. Mereka akan melawan unggulan pertama Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai.

Berdasarkan rekor pertemuan keduanya, Praveen/Melati unggul dengan mencatatkan empat kemenangan beruntun dari total enam pertemuan mereka. Terakhir kali keduanya jumpa pada final All England 2020 saat Praveen/Melati sukses mengandaskan pasangan peringkat ketiga dunia itu lewat rubber game.

Sementara itu, Greysia/Apriyani yang menempati unggulan kelima akan bentrok dengan unggulan ketujuh Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai pada partai puncak nanti.

Advertising
Advertising

Dari total lima pertemuan mereka, Greysia/Apriyani tercatat unggul 4-1. Duel antara keduanya terakhir kali terjadi di Chinese Taipei Open 2019 yang berakhir dengan kekalahan Greysia/Apriyani atas pasangan peringkat ke-11 dunia itu.

Baca Juga: Komentar Leo/Daniel Setelah Petualangannya Terhenti di Semifinal Thailand Open

Jadwal final bulu tangkis Yonex Thailand Open (dalam WIB):

12:00 Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti vs Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai

13:00 Goh V Shem/Tan Wee Kiong vs Lee Yang/Wang Chi-Lin

14:00 Greysia Polii/Apriyani Rahayu vs Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai

15:00 Tai Tzu Ying vs Carolina Marin

16:00 Viktor Axelsen vs Ng Ka Long.

Berita terkait

Duel Indonesia vs Korea Selatan di Piala Thomas 2024, Ricky Soebagdja Minta Para Pemain Waspada

10 jam lalu

Duel Indonesia vs Korea Selatan di Piala Thomas 2024, Ricky Soebagdja Minta Para Pemain Waspada

Tim bulu tangkis Indonesia menghadapi Korea Selatan pada babak perempat final Piala Thomas 2024 pada Jumat, 3 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Uber 2024: Tim Bulu Tangkis Putri Cina dan Jepang Bakal Duel di Semifinal

13 jam lalu

Hasil Piala Uber 2024: Tim Bulu Tangkis Putri Cina dan Jepang Bakal Duel di Semifinal

Tim bulu tangkis putri Cina dan Jepang melenggang mulus ke semifinal Uber Cup atau Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya

Kento Momota Ingin Tetap Berkecimpung di Dunia Bulu Tangkis setelah Pensiun, Apa Saja yang Akan Dilakukannya?

17 jam lalu

Kento Momota Ingin Tetap Berkecimpung di Dunia Bulu Tangkis setelah Pensiun, Apa Saja yang Akan Dilakukannya?

Piala Thomas 2024 menjadi turnamen keenam yang diikutinya sepanjang karier Kento Momota sejak debut di ajang ini 2014.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Duel Indonesia vs India Berakhir 4-1, Chico Aura Dwi Wardoyo Tutup dengan Kemenangan

1 hari lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Duel Indonesia vs India Berakhir 4-1, Chico Aura Dwi Wardoyo Tutup dengan Kemenangan

Chico Aura Dwi Wardoyo turun di partai terakhir menutup duel Indonesia vs India di Grup C Piala Thomas 2024 dengan mengalahkan Kidambi Srikanth.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Leo / Daniel Menang, Kedudukan Sementara Indonesia vs India 3-1

1 hari lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Leo / Daniel Menang, Kedudukan Sementara Indonesia vs India 3-1

Kemenangan Leo / Daniel memastikan tim bulu tangkis Indonesia maju ke perempat final Piala Thomas 2024 sebagai juara Grup C.

Baca Selengkapnya

Fikri / Bagas Rasakan Trauma Poin-poin Kritis Saat Kalahkan Satwiksairaj / Chirag di Piala Thomas 2024

1 hari lalu

Fikri / Bagas Rasakan Trauma Poin-poin Kritis Saat Kalahkan Satwiksairaj / Chirag di Piala Thomas 2024

Fikri / Bagas menyumbang poin pertama saat laga Indonesia vs India pada pertandingan terakhir penyisihan Grup C Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Christie Berhasil Redam Perlawanan Lakshya Sen, Sementara Indonesia Unggul 2-1 Atas India

1 hari lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Christie Berhasil Redam Perlawanan Lakshya Sen, Sementara Indonesia Unggul 2-1 Atas India

Kemenangan Jonatan Christie membawa Indonesia berbalik unggul 2-1 atas India dalam laga penyisihan Grup C Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Kalah dari Jepang, Tim Bulu Tangkis Indonesia bertemu Thailand di Perempat Final Piala Uber 2024

1 hari lalu

Kalah dari Jepang, Tim Bulu Tangkis Indonesia bertemu Thailand di Perempat Final Piala Uber 2024

Tim bulu tangkis putri Indonesia dipastikan bertemu dengan Thailand pada babak perempat final Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri / Bagas Menang, Indonesia vs India Kedudukan Sementara Imbang 1-1

1 hari lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri / Bagas Menang, Indonesia vs India Kedudukan Sementara Imbang 1-1

Fikri / Bagas menangi duel sengit melawan Satwiksairaj / Chirag, membuat kedudukan sementara Indonesia vs India 1-1 di laga Grup C Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Ini yang Buat Ginting Kalah Lawan Prannoy sehingga Indonesia Tertinggal 0-1 dari India

1 hari lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Ini yang Buat Ginting Kalah Lawan Prannoy sehingga Indonesia Tertinggal 0-1 dari India

Anthony Sinisuka Ginting yang turun sebagai tunggal pertama gagal menyumbang poin di laga Indonesia vs India di Grup C Piala Thomas 2024, Rabu, 1 Mei.

Baca Selengkapnya