Pangeran Arab Saudi: Perempuan Berolahraga? Kenapa Tidak!

Reporter

Editor

Rabu, 24 Juni 2009 14:17 WIB

TEMPO Interaktif, Riyadh:Seorang perempuan bocah delapan tahun asal Arab Saudi mendapat pengalaman berharga. Setelah memprotes Pangeran Khaled al-Faisal, ia tidak diizinkan berolahraga seperti pria, pangeran menjawabnya: “Saya berharap sekiolah-sekolah perempuan yang dibangun pemerintah mengizinkan para pemainnya berolahraga di lapangan.”

Pernyataan Pangeran Khaled al-Faisal, Gubernur Mekah dan salah satu anggota penting Kerajaan Arab Saudi, dipandang sebagai dukungan terhadap perempuan untuk melaklukan aktivitas olahraga.

Arab Saudi sejauh ini memang melarang aktivitas olahraga fisik di sekolah-sekolah perempuan. Atlet-atlet perempuan Saudi dilarang untuk tampil di ajang olahraga seperti olimpiade.

Contoh aktual ketatnya pemerintah Arab Saudi terhadap aktivitas perempuan adalah membatalkan permainan olahraga bagi kaum hawa dan maraton. Beberapa tokoh agama bahkan berargumen bahwa lari dan meloncat bisa merusak selaput dara dan menggagalkan keinginan perempuan untuk menikah.

Tokoh agama berperan penting dalam pembatasan terhadap perempuan beraktivitas semacam menyetir dan memilih dalam pemilihan umum. Meskipun aktivitasnya terhalang, angin perubahan sedikti demi sedikit datang. Beberapa perempuan di Saudi diam-diam membentuk tim sepak bola, basket, volui, dan tim olahraga lainnya di wilayah kerajaan tersebut.

Putri Adelah, adik perempuan Pangeran Abdullah, baru-baru ini menyatakan di depan publik tentang perlunya melihat pengenalan olahraga bagi kaum perempuan. Salah satu alasannya, ia melihat banyak perempuan di negerinya gemuk dan lamban. Menurut laporan media sekitar 52 persen pria di Saudi engalami masalah obesitas dan 66 persen perempuan mengalami problem yang sama.

AP | BAGUS WIJANARKO


Berita terkait

Klasemen Akhir Perolehan Medali Islamic Solidarity Games: Indonesia Posisi Ke-7

19 Agustus 2022

Klasemen Akhir Perolehan Medali Islamic Solidarity Games: Indonesia Posisi Ke-7

Kontingen Indonesia mengakhiri perjuangannya dalam Islamic Solidarity Games 2021 di Konya, Turki, dengan menduduki peringkat ketujuh.

Baca Selengkapnya

Hasil Islamic Solidarity Games: Siti Nafisatul Hariroh Raih Emas, Emilia Nova Rebut Perunggu

12 Agustus 2022

Hasil Islamic Solidarity Games: Siti Nafisatul Hariroh Raih Emas, Emilia Nova Rebut Perunggu

Lifter Siti Nafisatul Hariroh menyumbang medali emas pertama bagi Indonesia di ajang Islamic Solidarity Games atau ISG 2021.

Baca Selengkapnya

Islamic Solidarity Games 2022: Ayustina Delia Raih Perak, Eki Febri Rebut Perunggu

9 Agustus 2022

Islamic Solidarity Games 2022: Ayustina Delia Raih Perak, Eki Febri Rebut Perunggu

Atlet balap sepeda Ayustina Delia Priatna menyumbang medali perak pertama untuk Kontingen Indonesia dalam gelaran Islamic Solidarity Games (ISG) 2022.

Baca Selengkapnya

Muddai Madang Calonkan Diri Sebagai Ketua Umum KONI Pusat

4 Juni 2019

Muddai Madang Calonkan Diri Sebagai Ketua Umum KONI Pusat

Pengusaha asal Palembang yang berpengalaman dalam organisasi olahraga di Indonesia, Muddai Madang mencalonkan diri sebagai Ketua Umum KONI Pusat.

Baca Selengkapnya

Tak Dampingi ISG, Satlak Prima Adukan Alex Noerdin ke Kemenpora

30 Mei 2017

Tak Dampingi ISG, Satlak Prima Adukan Alex Noerdin ke Kemenpora

Komandan kontingen Indonesia di Islamic Solidarity Games
(ISG) 2017 Alex Noerdin diadukan ke Kemenpora

Baca Selengkapnya

ISG 2017: Sumbang 3 Emas 4 Perak, Bonus Angkat Besi Rp 500 Juta

26 Mei 2017

ISG 2017: Sumbang 3 Emas 4 Perak, Bonus Angkat Besi Rp 500 Juta

Tim angkat besi Indonesia diguyur bonus total Rp 500 juta oleh PB PABBSI, berkat prestasi menghasilkan 3 emas dan 4 perak di ISG 2017 Baku, Azerbaijan

Baca Selengkapnya

ISG 2017: Hanya Peringkat 8, Indonesia Dinilai Kurang Persiapan

24 Mei 2017

ISG 2017: Hanya Peringkat 8, Indonesia Dinilai Kurang Persiapan

Indonesia gagal memenuhi target peringkat 5 besar dalam Islamic Solidarity Games IV 2017 di Baku, Azerbaijan. Indonesia akhirnya menempati peringkat 8

Baca Selengkapnya

ISG 2017, Indonesia Masih Tempati Posisi Lima Besar

18 Mei 2017

ISG 2017, Indonesia Masih Tempati Posisi Lima Besar

Indonesia masih berada di posisi lima besar perolehan medali Islamic Solidarity Games 2017.

Baca Selengkapnya

ISG 2017, Lifter Asal Aceh Sumbang Medali Perak buat Indonesia

18 Mei 2017

ISG 2017, Lifter Asal Aceh Sumbang Medali Perak buat Indonesia

Lifter Indonesia asal Aceh, Nurul Akmal, membuat kejutan setelah mampu meraih perak angkat besi kelas +90 kg pada kejuaraan Islamic Solidarity Games.

Baca Selengkapnya

ISG 2017: Dapat Tambahan 2 Emas, Indonesia di Posisi 4 Besar  

15 Mei 2017

ISG 2017: Dapat Tambahan 2 Emas, Indonesia di Posisi 4 Besar  

Indonesia mendapatkan tambahan dua emas dari cabang olahraga angkat besi dan renang dalam ajang Islamic Solidarity Games (ISG) IV 2017 di Baku, Azerbaijan.

Baca Selengkapnya