Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bursa Transfer Liga 1: Persib Bandung dan Dewa United Pinjam Tukar Henhen Herdiana dengan Roby Darwis

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pesepak bola Persib Bandung Robi Darwis (kiri). ANTARA/Yulius Satria Wijaya
Pesepak bola Persib Bandung Robi Darwis (kiri). ANTARA/Yulius Satria Wijaya
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Persib Bandung melakukan pertukaran pemain dengan Dewa United di akhir bursa transfer Liga 1. Mereka memanggil pulang pemain pinjamannya, Henhen Herdiana, dan sebagai gantinya meminjamkan Robi Darwis.

Persib memulangkan Henhen yang sebenarnya dipinjamkan ke Dewa United dengan durasi satu tahun. Tim pelatih membutuhkan bek kanan setelah I Putu Gede Juni Antara mendapatkan panggilan tugas dari Bhayangkara FC pada putaran kedua Liga 1 2023/2024.

Selama dipinjamkan ke Dewa United, Henhen tampil dalam 14 pertandingan, 12 di antaranya sebagai starter.

"Klub menyampaikan selamat datang kembali kepada Henhen Herdiana. Henhen akan kembali bermain untuk Persib di putaran kedua Liga 1 2023/2024," kata Deputi CEO PT Persib  Bandung Bermartabat, Teddy Tjahjono, seperti dikutip dari laman Persib.

Henhen merupakan produk pembinaan Diklat Persib. Pemain berposisi sebagai bek kanan itu memulai karier profesionalnya bersama Persibpada pertandingan melawan PSM Makassar pada gelaran Piala Presiden 2017.

Sejak mengawali debut di Liga 1 2017, Henhen sudah 89 kali memperkuat Persibdi kompetisi resmi.

Manajemen Dewa United juga memberikan keterangan soal Henhen Herdiana. "Kami sudah menjalin komunikasi secara intens dengan pihak Persib dan memang mereka membutuhkan tenaga Henhen," kata Presiden klub Dewa United FC, Ardian Satya Negara, seperti dikutip dari laman Liga Indonesia Baru.  

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Tentunya kami harus siap melepas Henhen karena memang dia masih memiliki kontrak dengan Persib. Kami harus menghormati itu," kata Ardian. 

Henhen Herdiana sendiri tampil sebanyak 14 laga bersama Dewa United musim ini. Dari 14 laga tersebut, 12 di antaranya ia bermain sebagai starter. 

Sedangkan Robi Darwis memang didatangkan Dewa United untuk kebutuhan bek kanan yang ditinggalkan Henhen. "Robi Darwis adalah pemain yang dibutuhkan tim pelatih saat ini. Dia pemain muda yang juga mampu bermain di beberapa posisi," kata Ardian Satya Negara. 

"Tentu kami siap menyambut kehadiran Robi di tim dan semoga dia tidak kesulitan dalam proses adaptasi di sini," kata dia.

Pilihan Editor: Persija Jakarta Lepas Nico dan Dandi Maulana

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

3 jam lalu

Logo Liga 1 2023-2024. Istimewa
Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

Empat tim masih berjuang menghindari zona degradasi pada pekan terakhir fase reguler Liga 1 2023-2024.


Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

1 hari lalu

Pesepak bola Persebaya Surabaya Muhammad Iqbal (kanan) melakukan selebrasi bersama rekan setimnya usai mencetak gol ke gawang PSS Sleman pada pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Minggu, 3 Maret 2024. Persebaya menang dengan skor 2-1. ANTARA FOTO/Rizal Hanafi/Spt.Persebaya-kalahkan-PSS-Sleman-030324-rzl-3.jpg
Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

Persebaya Surabaya berhasil menutup perjalanan di Liga 1 2023-2024 dengan kemenangan atas Persik Kediri.


Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

2 hari lalu

Para pemain Persebaya Surabaya merayakan gol ke gawang PSS Sleman di Gelora Bung Tomo, Surabaya, Senin, 4 Maret 2024. Twitter @persebayaupdate.
Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

Pertandingan bertajuk Derby Jawa Timur antara Persebaya Surabaya vs Persik Kediri akan terjadi pada pekan ke-34 Liga 1 2023-2024.


Klasemen Liga 1 dan Rekap Hasil Pekan Ke-33 Usai Persija Jakarta Kalahkan RANS Nusantara FC 1-0

3 hari lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Klasemen Liga 1 dan Rekap Hasil Pekan Ke-33 Usai Persija Jakarta Kalahkan RANS Nusantara FC 1-0

RANS Nusantara FC harus menerima kekalahan dari Persija Jakarta pada pekan ke-33 Liga 1. Terancam degradasi.


Hasil Liga 1: PSIS Semarang Jaga Peluang ke Championship Series, Persita Tangerang Kalahkan Persis Solo

3 hari lalu

Logo Liga 1 2023-2024. Istimewa
Hasil Liga 1: PSIS Semarang Jaga Peluang ke Championship Series, Persita Tangerang Kalahkan Persis Solo

PSIS Semarang menjaga asa lolos Championship Series seusai mengalahkan Persikabo 1973 dengan skor 3-0 pada pekan ke-33 Liga 1.


Rekap Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1: Persib Bandung Menang, Arema FC Kalahkan PSM Makassar 3-2

4 hari lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Rekap Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1: Persib Bandung Menang, Arema FC Kalahkan PSM Makassar 3-2

Arema FC berhasil memetik kemenangan dramatis saat menjamu PSM Makassar pada pekan ke-33 Liga 1.


Hasil Liga 1: Sama-sama Sudah Lolos Championship Series, Persib Bandung Kalahkan Borneo FC 2-1

4 hari lalu

Pemain Persib Bandung David Da Silva berselebrasi dengan Ciro Alves. TEMPO/Prima Mulia
Hasil Liga 1: Sama-sama Sudah Lolos Championship Series, Persib Bandung Kalahkan Borneo FC 2-1

Persib Bandung menutup laga kandang terakhir pada putaran kedua dalam lanjutan Liga 1 2023/2024 dengan kemenangan. Mereka mengalahkan Borneo FC 2-1.


Hasil Liga 1: Bhayangkara FC Menang Telak 5-1 atas Barito Putera, Matias Mier Cetak Hattrick

4 hari lalu

Logo Liga 1 2023-2024. Istimewa
Hasil Liga 1: Bhayangkara FC Menang Telak 5-1 atas Barito Putera, Matias Mier Cetak Hattrick

Bhayangkara FC mengalahkan Barito Putera pada pekan ke-33 Liga 1 2024-2024.


Hasil dan Klasemen Liga 1: Persik Kediri vs PSS Sleman Berakhir Imbang 4-4, Flavio Silva Hattrick

5 hari lalu

Pemain Persik Kediri, Flavio Silva. (Instagram/@flaviosilvaa_9)
Hasil dan Klasemen Liga 1: Persik Kediri vs PSS Sleman Berakhir Imbang 4-4, Flavio Silva Hattrick

Persik Kediri gagal menuai poin penuh saat menjamu PSS Sleman pada pekan ke-33 Liga 1 2023-2024 di Stadion Brawijaya.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-33: Bali United Jadi Tim Ketiga Lolos ke Championships Series

5 hari lalu

Pesepak bola Bali United Privat Mbarga berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Bhayangkara FC saat pertandingan Liga 1 2023/2024 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Sabtu 20 April 2024. Bali United mengalahkan Bhayangkara FC yang sudah dipastikan terdegradasi ke Liga 2 dengan skor 2-1. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-33: Bali United Jadi Tim Ketiga Lolos ke Championships Series

Bali United menjadi tim ketiga yang lolos babak Championship Series alias empat besar Liga 1 2023-2024.