Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jadwal Indonesia Open 2024 Hari Ini: 4 Wakil Tuan Rumah Kejar Tiket Semifinal, Termasuk Gregoria Mariska Tunjung

image-gnews
Pebulutangkis Tunggal Putri Indonesia Gregoria Mariska Tunjung mengembalikkan kok ke arah lawannya Pebulutangkis Tunggal Putri Thailand Supanida Katethong pada babak 16 besar Kapal Api Indonesia Open 2024 di Istora Senayan, Jakarta, Kamis, 6 Juni 2024. Gregoria Mariska Tunjung melaju ke babak perempat final setelah menang dari Supanida Katethong dengan skor 21-13 dan 21-15. TEMPO/M Taufan Rengganis
Pebulutangkis Tunggal Putri Indonesia Gregoria Mariska Tunjung mengembalikkan kok ke arah lawannya Pebulutangkis Tunggal Putri Thailand Supanida Katethong pada babak 16 besar Kapal Api Indonesia Open 2024 di Istora Senayan, Jakarta, Kamis, 6 Juni 2024. Gregoria Mariska Tunjung melaju ke babak perempat final setelah menang dari Supanida Katethong dengan skor 21-13 dan 21-15. TEMPO/M Taufan Rengganis
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Turnamen bulu tangkis Indonesia Open 2024 yang berlangsung di Istora Senayan, Jakarta, memasuki babak perempat final. Hari ini, Jumat, 7 Juni, rangkaian pertandingan memperebutkan tiket ke semifinal akan dimainkan mulai 09.00 WIB. 

Empat wakil tuan rumah bertanding, yakni dua pasangan ganda putra, Muhammad Shohibul Fikri / Bagas Maulana dan Sabar Karyaman Gutama / Moh Reza Pahlevi Isfahani, tunggal putri Gregoria Mariska Tunjung dan ganda campuran Dejan Ferdinansyah / Gloria Emanuelle Widjaja.

Dejan / Gloria yang akan tampil lebih dulu, menghadapi Dechapol Puavaranukroh / Sapsiree Taerattanachai. Pasangan Thailand ini diprediksi bakal menjadi lawan yang sulit bagi pasangan Indonesia rangking 18 dunia ini. Mereka selalu kalah dalam dua pertemuan sebelumnya melawan ganda campuran rangking enam dunia ini. Meski begitu, peluang masih terbuka. Sebab, di perjumpaan terakhir Japan Open 2023 pada Juli lalu, kekalahan itu didapat setelah memberikan perlawanan sengit selama 75 menit dalam tiga game. 

Sementara, Gregoria menghadapi Wang Zhi Yi, asal Cina. Pekan lalu, keduanya bertarung ketat di perempat final Singapore Open 2024. Dalam pertandingan yang berlangsung selama 1 jam 14 menit itu, pemain Indonesia peringkat kesembilan dunia ini menang dengan skor 21-13, 13-21, 24-22. Itu adalah kemenangan kedua beruntun yang diraihnya atas pemain rangking enam dunia itu.

Berikutnya, Fikri / Bagas akan menantang pasangan Denmark rangking empat dunia, Kim Astrup / Anders Skaarup Rasmussen di turnamen BWF Super 1000 ini. Dalam empat pertemuan sebelumnya, ganda putra Indonesia peringkat ke-11 dunia ini belum pernah menang. Terakhir, di India Open pada awal tahun lalu, pasangan yang akrab disapa Bakri ini kalah setelah bertarung tiga game selama 66 menit. 

Terakhir, Sabar / Reza akan menghadapi Lee Jhe-Huei / Yang Po-Hsuan asal Taiwan, yang sebelumnya mengalahkannya di Thailand Masters 2024 pada Januari lalu, melalui tiga game. Indonesia Open ini akan menjadi pertemuan kedua mereka.

Jadwal empat wakil tuan rumah di perempat final Indonesia Open 2024, Jumat, 7 Juni 2024, di Istora Senayan, Jakarta, mulai 09.00 WIB.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Lapangan 1
Partai kedua
Dejan Ferdinansyah / Gloria Emanuelle Widjaja vs Dechapol Puavaranukroh / Sapsiree Taerattanachai (Thailand/6)

Partai kelima
Gloria Mariska Tunjung vs Wang Zhi Yi (Cina/6)

Partai kesepuluh
Muhammad Shohibul Fikri / Bagas Maulana vs Kim Astrup / Anders Skaarup Rasmussen (Denmark/4) 

Lapangan 2
Partai kedelapan
Sabar Karyaman Gutama / Moh Reza Pahlevi Isfahani vs Lee Jhe-Huei / Yang Po-Hsuan (Taiwan)

Pilihan Editor: Rekap Hasil Indonesia Open 2024: Sabar / Reza, Fikri Bagas Menang, 4 Wakil Indonesia ke Perempat Final

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bagaimana Jonatan Christie dan Anthony Sinisuka Ginting Atasi Masalah Beban Mental Jelang Olimpiade 2024?

25 hari lalu

Anthony Sinisuka Ginting dan Jonatan Christie. Instagram/Sinisukaanthony-Jonatan Christie
Bagaimana Jonatan Christie dan Anthony Sinisuka Ginting Atasi Masalah Beban Mental Jelang Olimpiade 2024?

Irwansyah mengatakan bahwa Jonatan Christie dan Anthony Sinisuka Ginting masih memiliki beban mental jelang Olimpiade 2024 Paris.


Profil Shi Yu Qi Pebulu Tangkis Cina Juara Indonesia Open 2024

25 hari lalu

Pebulu tangkis Cina, Shi Yuqi. Wikipedia
Profil Shi Yu Qi Pebulu Tangkis Cina Juara Indonesia Open 2024

Shi Yu Qi dari Cina berhasil sabet juara 1 di turnamen bulu tangkis Indonesia Open 2024. Sebelumnya ia mengalami berbagai kejatuhan.


Hasil Indonesia Open 2024 Menjadi Lampu Kuning Bulu Tangkis Nasional Menjelang Olimpiade

27 hari lalu

Suasana pertandingan final Indonesia Open 2024 di dalam Istora Gelora Bung Karno  Senayan, Jakarta Pusat, Minggu, 9 Juni 2024. TEMPO/Randy.
Hasil Indonesia Open 2024 Menjadi Lampu Kuning Bulu Tangkis Nasional Menjelang Olimpiade

Tak ada pemain Indonesia yang berhasil lolos ke babak final Indonesia Open 2024. Padahal Olimpiade 2024 sudah berada di depan mata.


Berita Bulu Tangkis: Ricky Soebagdja Kecewa Atlet yang Lolos Olimpiade Tampil Buruk di Indonesia Open 2024

27 hari lalu

Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi (Kabid Binpres) Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) Ricky Soebagdja. (ANTARA/Arnidhya Nur Zhafira)
Berita Bulu Tangkis: Ricky Soebagdja Kecewa Atlet yang Lolos Olimpiade Tampil Buruk di Indonesia Open 2024

Ricky Soebagdja kecewa atlet Indonesia yang akan berkata di Olimpiade 2024 tampil buruk di Indonesia Open 2024.


Rekap Hasil Indonesia Open 2024: Liang Wei Keng / Wang Chang Bawa China Borong 4 Gelar, Korea 1

27 hari lalu

Pebulu tangkis ganda putra Liang Wei Keng/Wang Chang berpose setelah mempersembahkan gelar keempat bagi China di Indonesia Open, seusai mengalahkan wakil Malaysia Man Wei Chong/Kai Wun Tee dengan skor 19-21, 21-16, 21-12 pada final di Istora Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, Minggu (9/6/2024). (ANTARA/Ho/PBSI).
Rekap Hasil Indonesia Open 2024: Liang Wei Keng / Wang Chang Bawa China Borong 4 Gelar, Korea 1

Pasangan ganda putra, Liang Wei Keng / Wang Chang, melengkapi dominasi wakil China di Indonesia Open 2024. Simak rekap hasilnya.


Kunci Baek Ha Na / Lee So Hee Pertahankan Gelar di Indonesia Open 2024 Usai Kalahkan Unggulan China

27 hari lalu

Pebulu tangkis ganda putri Korea Selatan Lee So Hee (kanan) dan Baek Ha Na (kiri) mengembalikan kok ke arah ganda putri Jepang Yuki Fukushima dan Sayaka Hirota dalam babak final Indonesia Open 2023 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (18/6/2023). ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/YU (ADITYA PRADANA PUTRA/ADITYA PRADANA PUTRA).
Kunci Baek Ha Na / Lee So Hee Pertahankan Gelar di Indonesia Open 2024 Usai Kalahkan Unggulan China

Baek Ha Na / Lee So Hee, berhasil mempertahankan gelar juara di Indonesia Open 2024 dengan mengalahkan Chen Qing Chen / Jia Yi Fan.


Indonesia Open 2024: An Seyoung Kecewa Karena Gagal Menang Saat Ditonton Shin Tae-yong di Final

28 hari lalu

Atlet tunggal putri Korea Selatan An Se-young saat ditemui di area mixed zone Istora Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Minggu, 9 Juni 2024. TEMPO/Randy
Indonesia Open 2024: An Seyoung Kecewa Karena Gagal Menang Saat Ditonton Shin Tae-yong di Final

An Seyoung berharap Shin Tae-yong bisa menikmati pertandingannya di Indonesia Open 2024.


Shin Tae-yong Nonton Final Indonesia Open 2024 Sebelum Pimpin Latihan Timnas Indonesia Hari ini

28 hari lalu

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong dalam sesi jumpa pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Kamis, 6 Juni 2024. TEMPO/Randy
Shin Tae-yong Nonton Final Indonesia Open 2024 Sebelum Pimpin Latihan Timnas Indonesia Hari ini

Shin Tae-yong menyaksikan pertandingan tunggal putri Korea Selatan An Seyoung melawan wakil Cina Chen Yu Fei di final Indonesia Open 2024.


Tak Ada Wakil Tuan Rumah, Laga Final Indonesia Open 2024 di Istora Senayan Terpantau Sepi

28 hari lalu

Suasana pertandingan final Indonesia Open 2024 di dalam Istora Gelora Bung Karno  Senayan, Jakarta Pusat, Minggu, 9 Juni 2024. TEMPO/Randy.
Tak Ada Wakil Tuan Rumah, Laga Final Indonesia Open 2024 di Istora Senayan Terpantau Sepi

Sepinya penonton membuat partai puncak Indonesia Open 2024 tidak seperti pertandingan final.


Zheng Si Wei / Huang Ya Qiong Gagal Pertahankan Gelar di Indonesia Open 2024, Introspeksi Jelang Olimpiade

28 hari lalu

Pasangan ganda campuran China Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong saat memasuki arena pertandingan semifinal Indonesia Open 2024 di Istora Senayan Jakarta, Sabtu (8/6/2024). (ANTARA/HO/PP PBSI).
Zheng Si Wei / Huang Ya Qiong Gagal Pertahankan Gelar di Indonesia Open 2024, Introspeksi Jelang Olimpiade

Zheng Si Wei / Huang Ya Qiong, segera mengalihkan fokus untuk mempersiapkan diri menghadapi Olimpiade Paris 2024.