Jadwal Tinju Dunia Pekan Ini: Dmitry Bivol vs Artur Beterbiev, Duel Dua Jago Tak Terkalahkan
WBA mengumumkan, dua petinju tidak terkalahkan Dmitry Bivol dan Artur Beterbiev akan bertarung memperebutkan gelar juara kelas berat ringan pekan ini.
Konfirmasi Email
Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].
Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo
Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang
WBA mengumumkan, dua petinju tidak terkalahkan Dmitry Bivol dan Artur Beterbiev akan bertarung memperebutkan gelar juara kelas berat ringan pekan ini.
Daniel Dubois mengalami kenaikan peringkat signifikan dalam ranking tinju dunia kelas berat setelah mengalahkan Anthony Joshua.
Anthony Joshua secara mengejutkan kalah KO dari Daniel Dubois dalam duel tinju dunia kelas berat di Stadion Wembley, London.
Daniel Dubois berhasil mempertahankan gelar juara tinju dunia kelas berat International Boxing Federation (IBF) setelah menumbangkan Anthony Joshua.
Jadwal tinju dunia sepanjang 2024 akan menampilkan serangkaian pertarungan kelas berat yang menarik. Salah satunya perebutan juara sejati.
TJ Doheny akan bertarung melawan petinju Naoya Inoue pada 3 September 2024
Naoya Inoue bakal mempertaruhkan mahkota kelas batam saat laga World Boxing Association (WBA) melawan veteran TJ Doheny pada 3 September 2024
Juara bertahan kelas menengah UFC, Dricus du Plessis, berhasil mempertahankan gelar juaranya usai menumbangkan Israel Adesanya.
Petinju tak terkalahkan asal Jepang, Naoya Inoue, akan mempertaruhkan mahkotanya melawan veteran TJ Doheny pada 3 September 2024.
Imane Khelif, yang gendernya sempat dipersoalkan, menorehkan sejarah dengan menjadi petinju wanita Aljazair pertama yang memenangi emas Olimpiade.
Boy Pohan menjadi satu-satunya wasit dari kawasan Asia Tenggara yang memimpin laga semifinal tinju di Olimpiade Paris 2024
Imane Khelif, petinju yang menjadi sorotan karena masalah gendernya, selangkah lagi bisa meraih emas Olimpiade Paris 2024.
Umar Nurmagomedov membuka peluang memperebutkan gelar juara kelas batam Ultimate Fighting Championship (UFC).
Gervonta Davis, si Mike Tyson mini yang kalahkan Ryan Garcia telah mencuri perhatian publik sejak kemunculannya pada 2013.
Pernah melejit di usia muda saat awal menapaki karier sebagai atlet tinju, kini Ryan Garcia terancam tenggelam dari dunia tinju.
Petinju Amerika Serikat, Ryan Garcia, tak mau mengerem tingkahnya yang kontroversial setelah dipecat WBC karena komentar rasis dan menghina Islam.
Mike Tyson kedapatan menggigit telinga Evander Holyfield ketika pertandingan baru berlangsung tiga ronde. Pertarungan tersebut pun dikenal dalam sejarah dengan nama "The Bite Fight".
Roy Jones Jr menyatakan kesiapannya untuk menggantikan Mike Tyson dalam pertarungan melawan Jake Paul
Mantan juara tinju dunia, Roy Jones Jr, menyatakan siap menggantikan Mike Tyson untuk menghadapi Jake Paul dalam duel non-gelar bulan depan.
Islam Makhachev berhasil mempertahankan gelar juara UFC juara kelas ringan (66-70 kg) dengan mengalahkan Dustin Poirier.